Anda di halaman 1dari 8

Kewirausahaan

PENGENALAN
KEWIRAUSAHAAN
USAHA / BISNIS /
BERJUALAN

APA YANG MENJADI PEMIKIRAN UTAMA?


Modal
Biaya
Untung / Rugi
Pemaasaran
................................

Untuk Apa Saya Pelajari ini???? ..... Saya Akan Bekerja ..!!!
DEFINISI
“WIRA””
Pejuang – Berani – Berwatak
Agung – Berbudi Luhur

“USAHA””
Berbuat Sesuatu / Berupaya
Bekerja, Berjuang
Pejuang – Berani – Berwatak
Agung – Berbudi Luhur

UPAYA YANG DILAKUKAN (SEORANG ) YANG BERJIWA BERANI UNTUK


BERJUANG / PANTANG MENYERAH
UNTUK MELAKUKAN UPAYA / USAHA MENGHADAPI SESUATU HAL
Definisi Beberapa Ahli
• (Drs. Joko Untoro)
keberanian melakukan berbagai upaya
dengan segala kemampuan & potensi yang dimiliki
untuk menghasilkan sesuatu yang bermanfaat bagi
dirinya dan orang lain.
• (Eddy Soeryanto Soegoto)
usaha kreatif dan inovatif untuk menghasilkan sesuatu
yang baru, memiliki nilai tambah, memberikan
manfaat, menciptakan lapangan kerja dan hasilnya
berguna bagi orang lain.
Wirausahawan & Entepreneur
• seseorang yang membawa perubahan,
inovasi, ide-ide baru
• Seseorang yang mampu melakukan suatu
perubahan/ menambahkan nilai yang lebih
besar daripada nilai yang sebelumnya.
Entepreneur
• (Thomas W Zimmerer) penerapan kreativitas dan
keinovasian untuk memecahkan permasalahan
yang dihadapi orang setiap hari.
• (Peter F Drucker) kemampuan untuk
menciptakan sesuatu yang baru dan berbeda
(ability to create the new and different)
• (Soeparman Spemahamidjaja: kemampuan
(ability) dalam berfikir kreatif dan berperilaku
inovatif yang dijadikan dasar, dalam menghadapi
tantangan hidup.
Kewirausahaan
• Kewirausahaan dipandang sebagai suatu nilai hidup
yang tinggi
• Kewirausahaan sering disamakan dengan usaha / bisnis
usaha, karena dalam berbisnis dibutuhkan
“kemampuan lebih” .
• Bisnis (untung rugi) tidak selalu berkonotasi negatif
• Bahwa inti dari bisnis tidak untung dan rugi.

PENDEKATAN KEWIRAUSAHAAN
LEBIH MUDAH DILAKUKAN PADA
KASUS ATAU PENDEKATAN USAHA / BISNIS
TUGAS
• Lihat Seseorang / Keluarga yang datang ke
rumah sakit.
• Permasalahan apa yang mereka hadapi ketika
datang ke rumah sakit
• Solusi apa yang dapat saudara berikan
• Dalam bentuk usaha seperti apa?

Anda mungkin juga menyukai