Anda di halaman 1dari 11

Sejarah Arsitek Barat

Kelas B / Semester 3 / 2018-2019

Dosen Pembimbing
Ir. Farida Murti, MT.
LOKASI ANALISIS
Dipresentasikan Oleh Dipresentasikan Oleh
Dwi Fitri H. (1441800066) HP APIK M. Ulul Azmi (1441800062)

SEJARAH PERBANDINGAN
Dipresentasikan Oleh
GEDUNG Dipresentasikan Oleh
FIRMAN RIYANSYAH HALLO SURABAYA MOCH.NUR HAMZAH
(1441800074) (1441800017)

ARSITEKTUR
Dipresentasikan Oleh
KESIMPULAN
FATHUR ALFARIEDZI
(1441800072)
SEJARAH

Hallo Surabaya dibangun kembali. Bangunan sudah di tutup total dan


didirikan pada tahun 1912 oleh Bangunan Sudah di jadikan cagar
RS Mardi santosa di dirikan oleh hanya tinggal kenangan
seorang arsitek Belanda yang budaya
Dr. van Hoogstraten
bernama W. David.
DIBANGUN RENOVASI PERUBAHAN TUTUP
1915 2009 2015

1912 1951 2015 2019


DIRESMIKAN RENOVASI AKHIR

Gereja Bernama maessjesshuis Bangunan ini diganti menjadi restoran


(panti asuhan) Restoran sudah tidak ber oprasi
PERBANDINGAN
1. Lengkungan
Arch (lengkung) yang digunak anadalah tipe semicircular, baik pada jendela, pintu, maupun arcade.

Teori Objek survei

Sumber foto : https://en.wikipedia.org/wiki/Romanesque_architecture


Terdapat arch pada fasad, arch menjadi Terdapat arch pada fasad, arch menjadi
curtain wall (dinding bagian depan) curtain wall (dinding bagian depan)
2. Denah
Menggabungkan fitur bangunan Romawi kuno dan Bizantium dan tradisi lokal lainnya,
arsitektur Romanesque awalnya menghadirkan bentuk denah persegi yang simetris.

Teori Objek survei

Sumber foto : http://vinnynazalita.blogspot.com/2010/06/cri-ciri-arsitektur-byzantium.html


Denah berbentuk persegi yang simetris Denah berbentuk persegi yang simetris
3. Pier
berfungsi sebagai penyokong busur lengkung yang dapat dilihat pada interior (ruang dalam). Dibuat dari bata dengan bentuk umumnya adalah persegi.

Teori Objek survei

Sumber foto : https://en.wikipedia.org/wiki/Romanesque_architecture

Pier berbentuk persegi terbuat dari bahan batu pasir Pier berbentuk persegi terbuat dari susunan batu bata
4. Vault
Vault adalah bentuk melengkung, biasanya dari batu atau batu bata, berfungsi untuk menutupi ruang dengan langit-langit atau atap.

Teori Objek survei

Sumber foto : https://en.wikipedia.org/wiki/Romanesque_architecture

Berjenis barrel vault, yang terbuat dari susunan batu bat a Langit-langit permukaannya datar,mengandung bahan gypsum dan tidak terdapat vault
5. Dinding
Arsitektur Romanesque salah satunya berciri khas mempunyai dinding yang tebal

Teori Objek survei

Sumber foto : https://en.wikipedia.org/wiki/Romanesque_architecture

Dinding dikategorikan tebal dan menggunakan bahan batu dinding dikategorikan tebal dan menggunakan bahan batu bata
6. Pencahayaan alami
Umumnya arsitektur Romanesque tidak mengandung banyak cahaya alami yang masuk ke dalam ruangan

Teori Objek survei

Sumber foto : https://en.wikipedia.org/wiki/Romanesque_architecture

Tidak banyak cahaya yang masuk ke dalam ruangan Tidak banyak cahaya yang masuk ke dalam ruangan
7. Kubah
Tipikal kubah Romanesque bisanya berdenah oktagonal dan menggunakan corner squinch untuk menjadikan bentuk persegi menjadi dasar segi delapan yang cocok.

Teori Objek survei

Sumber foto : https://theblackcordelias.wordpress.com/2008/07/30/ever-ancient-ever-new-romanesque-in-knoxville/

Terdapat elemen romawi yaitu kubah berbentuk segi 8 Terdapat elemen romawi yaitu kubah berbentuk segi 8

Anda mungkin juga menyukai