Anda di halaman 1dari 36

Tekanan

Darah Tinggi
Kenapa Hipertensi bermasalah?
1.Tekanan darah tinggi penyakit umum
2.Akibat dari: Hipertensi

stroke gangguan gangguan gangguan


jantung ginjal mata
& pembuluh darah

Terburuk  KEMATIAN
Target end-organs
Eyes
Brain

Heart
Kidneys

Arteries
HIPERTENSI
TARGET
KERUSAKAN
ORGAN

HIPERTENSI
Tekanan Darah
 140/90 mmHg

PJK

STROKE

PERUBAHAN PEMBULUH
DARAH (REMODELING)

GAGAL
GINJAL

GAGAL
JANTUNG
Hipertensi
Bagaimana mengukur tekanan darah ?

• Dilakukan oleh :
Dokter
Perawat
Petugas kesehatan lainnya
Pasien sendiri
• Alat untuk memeriksa tekanan darah
disebut:
sphigmomanometer atau dikenal juga
dengan tensimeter.
Tekanan Darah diukur :

• 30-60 menit sesudah latihan,


makan, minum atau merokok
• Sebelum minum obat
• Setelah istirahat 5 menit
Memeriksa Tekanan Darah

Saat memeriksa tekanan darah


ada dua angka yang biasanya disebut
misalnya 120/80.

APA YANG DIMAKSUD ANGKA-ANGKA


TERSEBUT?
Hasil tekanan darah ?
• Sistolik
Angka pertama (120) yaitu
tekanan darah sistolik
yaitu tekanan saat jantung berdenyut atau
berdetak (sistol). Sering disebut tekanan atas.

• Diastolik
Angka pertama (80) yaitu
tekanan darah diastolik
yaitu tekanan saat jantung beristirahat di
antara saat pemompaan. Sering disebut
tekanan bawah.
Hipertensi

Tekanan darah:

Sistolik diatas 140 mmHg


dan atau
Diastolik diatas 90 mmHg

(pada orang dewasa diatas 18 th)


HIPERTENSI

Tekanan Darah  140/90 mmHg


• Rata-rata dari  2 kali
pemeriksaan
• Pengukuran pada waktu yang
berbeda
• Pengukuran pada waktu duduk
14
KRITERIA HIPERTENSI
Mengapa
Tekanan Darah Meningkat?

• Jika pembuluh darah Anda menyempit


 tekanan darah di dalam pembuluh
darah akan meningkat.

• Jika jumlah darah yang mengalir


bertambah, tekanan darah juga akan
meningkat.
THE HEART
JANTUNG KITA
Letak :
• Tengah rongga dada sedikit
kekiri, di atas diafragma

Fungsi utama jantung :


• Memompa darah yang kaya
oksigen/zat makanan ke
seluruh tubuh & mengatur
sirkulasi

Penyakit jantung
• Gangguan / penyakit yang
mempengaruhi proses
pemompaan darah & proses lain
di jantung
PEMBULUH DARAH
ARTERI
• Dinding tebal &
berotot supaya tahan
terhadap tekanan
tinggi

VENA
• Dinding tipis & tidak
berlapis otot
Hipertensi Primer

(Esensial) 95%
Hipertensi

Hipertensi Sekunder

Hipertensi Primer : penyebab tidak diketahui

Hipertensi sekunder : penyebab diketahui pasti


mis. : stenosis ginjal, hiperaldosteronisme
primer, penyakit ginjal intrinsik

20
Penyebab Darah Tinggi

• Faktor yang tidak bisa dikendalikan

• Faktor yang bisa dikendalikan


PENYEBAB HIPERTENSI
Faktor Resiko
Penting Hipertensi
1. Harus Diingat
Obesitas bahwa
dan pola :
makan
1. Risiko Serangan Jantung & Stroke
dimulai dari TD 115/75 mmHg, risiko
meningkat 2 kali setiap kenaikan 20/10
mmHg
2. Saat usia 50 th, bila seseorang dengan
TD normal, risiko terkena hipertensi 90%
3. Pra-hipertensi (120-139/80-89) harus
merobah pola hidup untuk mencegah
serangan jantung dan stroke.
-Kadar lemak (LDL dan HDL
2. Rokok
3. Kurang berolahraga
4. Stres
Bagaimana Mengobati Hipertensi

Ada 3 pilar utama


PERTAMA

Modifikasi Gaya Hidup


( Perobahan Pola Hidup )
Perubahan
Gaya Hidup- DIET -
turun
k
S
T perbanyak buah-sayur
a O
n
P
merokok
berat badan rendah garam
olah
raga rendah kolesterol
lemak jenuh

x
tera-
tur

k e l o l a s t re s

kurangi alkohol

30
EXCERCISE
Konsultasi teratur ke dokter

 EVALUASI HIPERTENSI !!!!!


KEDUA

MINUM OBAT YANG TEPAT


Diuretic : HCT
 - Blocker
ACE – Inhibitor : captopril
Angiotensin Receptor
Blocker
Calcium Channel Blocker
Aldosteron Antagonist
KETIGA

Motivasi penderita
TARGET PENGOBATAN
• TEKANAN DARAH
 < 140 / 90
 < 130/80 : untuk resiko tinggi

• PENURUNAN MORBIDITAS DAN


MORTALITAS KARDIOVASKULAR

• MENGAHAMBAT LAJU PENYAKIT


GINJAL
6 BULAN !!!!!
Bom waktu
Ingat!!!!!!!!!!!
Mengidap
tekanan darah
tinggi tidak
otomatis langsung
sakit, tetapi siap
menyerang anda
TERIMAKASIH kapan saja.

Anda mungkin juga menyukai