Anda di halaman 1dari 16

Global Positioning System (GPS) merupakan suatu sistem radio navigasi penentuan posisi

menggunakan satelit. GPS dapat memberikan posisi suatu objek di muka bumi dengna akurat dan cepat
(koordinat tiga dimensi) dan memberikan informasi waktu serta kecepatan bergerak secara kontinyu di
seluruh dunia. GPS merupakan bagian dari Sistem Informasi Geografi dan saat ini sudah merupakan bagian
yang menjadi kebutuan hidup manusia. GPS dikembangkan pertama kali oleh Departemen Pertahanan
Amerika Serikat dengan nama NAVSTAR GPS (diberikan oleh John Walsh). Sistem GPS merupakan sistem
penentuan posisi berbasis satelit dna sekaligus merupakan tongga revolusi bidang pengukuran posisi dan
navigasi.
Sistem ini pada awalnya merupakan sistem navigasi militer yang dirancang, dilaksanakan,
Sejarah GPS
dibiayai dan dikelola oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat sejak tahun 1973. Sistem in iadalah hasil
gabungan program U.S Navy's TIMATION dan proyek U.S Air Force's 621B dibawah tanggung jawab Joint
Program Office. Satelit GPS yang pertama telah diluncurkan pada tahun 1978. KOngres Amerika Serikat,
GPS kemudian digunakan untuk kepentingan umum sampai sekarang.
Pada awalnya terdapat 24 satelit MEO (Medium Earth Orbit) yang digunakan untuk membantu
melacak posisi dengan membagi wilayah bumi menjadi 3 bagian masing-masing diisi 8 satelit. Dalam
perkembangannya, bumi dibagi menjadi 6 bagian dengan 4 satelit melayani per wilyah. Dengan adanya 24
satelit di angkasa, 4 sampai dengan 10 satelit GPS setiap saat akan selalu dapat diamati di seluruh
permukaan bumi.
Titik X Y Z
230 0692354 9313414 90
231 0692377 9313366 88
232 0692365 9313366 86
233 0692364 9313361 86
234 0692355 9313357 82
235 0692352 9313354 80
236 0692346 9313356 78
237 0692339 9313356 75

Anda mungkin juga menyukai