Anda di halaman 1dari 10

Asma

KSM Ilmu Kesehatan Anak

RSUD Ciawi
Kab. Bogor
Apa itu asma?

Peradangan dan
penyempitan saluran
napas yang dapat
kembali (reversibel)
Penyebaran Asma
• Di dunia 300 juta orang
menderita asma
• Terdapat 250 ribu
kematian per tahun
akibat asma
• Di Indonesia, prevalensi
asma pada 4,5%
populasi
Bagaimana terjadinya
asma?
Faktor genetik
(alergi, asma di keluarga)

Peradangan saluran napas


(akibat faktor pencetus)

Pembengkakan saluran napas

Jalan napas sempit

Sesak
Faktor Pencetus
• Debu • Makanan
• Bulu • Cuaca
binatang • Aktivitas
• Asap fisik
rokok
Tanda dan Gejala
• Batuk yang sering
berulang
• Sesak
• Bunyi mengi
Tatalaksana

• Nebulisasi (uap)
• Obat semprot
• Obat minum
(pengendali)
WASPADA
Segera ke dokter!!!

Apabila terjadi serangan


asma dengan:
• Sesak berat
• Gangguan kesadaran
• Wajah kebiruan
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai