Anda di halaman 1dari 5

ANAMNESIS

Terapi rutin saat ini :


Voltaren (Natrium Diclofenac) emulgel 1% 20g dioleskan di kedua lutut 2x1 hari (bila
nyeri)
Metformin tab 500 mg 2x1 p.c (pagi dan malam)
Concor (Bisoprolol) tab 2.5 mg 1x1 p.c (pagi)
Asam Folat tab 1mg 1x3 p.c (pagi)
Vitamin B12 tablet 50 mcg 3x1 p.c
CaCO3 kapsul 500 mg 3x1 p.c
Allopurinol tablet 100 mg 1x1 p.c (pagi, jika merasa kebas)
ANAMNESIS
Riwayat Penyakit Dahulu:
• Hiperurisemia sejak  1 tahun yang lalu
• Riwayat Hipoglikemia (Dirawat tahun 2017 selama 4 hari di RS Persahabatan)
Riwayat Penyakit Keluarga:
• Riwayat DM (+) Ayah pasien, kakak nomor 1, adik nomor 5
• Riwayat Hipertensi (+) Ayah pasien, meninggal pada usia 61 tahun
• Riwayat penyakit liver (+) Ibu pasien, meninggal pada usia 51 tahun
Riwayat Imunisasi: Pasien tidak ingat
STATUS MENTAL
• A Deskripsi Umum
B. Keadaan Mood, Afektif dan
• Penampilan Keserasian
Tampak sesuai dengan usia, perawakan besar, kulit • Mood : eutimik
kuning langsat, dan rambut putih dan pendek serta
tertata rapih. Kebersihan diri baik. Cara berpakaian • Afek : luas
bersih dan rapih sesuai tempat dan keadaan.
• Keserasian : serasi
• Pembicaraan
Suara yang jelas. Kata-kata serta kalimat jelas.
Bahasa yang digunakan adalah bahasa Indonesia.
C. Gangguan Persepsi dan Kognitif
Tata bahasa dan pilihan kata pasien baik. Pasien • Halusinasi auditorik : tidak ada
menjawab pertanyaan dengan asosiasi baik dan
tidak membingungkan • Halusinasi visual: tidak ada
• Ilusi : tidak ada
• Sikap Terhadap Pemeriksa
Sikap kooperatif selama diperiksa, ramah,
• Depersonalisasi : tidak ada
mengatakan hal yang dapat dipercaya, tidak ragu- • Derealisasi : tidak ada
ragu, ekspresif, dan bersahabat.
• Apraksia : tidak ada
• Perilaku dan Aktifitas Psikomotor • Agnosia : tidak ada
Pasien duduk tenang selama diperiksa, tidak gelisah,
tidak menunjukkan gerakan yang tidak biasa dan
berusaha melakukan gerakan sesuai instruksi.
STATUS MENTAL
D. Pikiran
E. Fungsi Intelektual
• Arus Pikir • Taraf Pendidikan
• Produktivitas : baik • Sesuai dengan latar belakang
• Kontinuitas pikiran : baik pendidikan
• Hendaya bahasa : tidak ada Orientasi
• Bentuk Pikir • Waktu : baik, pasien dapat
• Asosiasi longgar : tidak ada menyebutkan hari, tanggal, dan
• Ambivalensi : tidak ada tahun saat pemeriksaan dilakukan
• Flight of ideas : tidak ada • Tempat : baik, pasien mengetahui
• tempat dirinya berada sekarang
Inkoherensi : tidak ada
• Orang : baik, pasien mengetahui
• Verbigrasi : tidak ada
dan mengenal siapa dirinya, siapa
• Persevarasi : tidak ada pemeriksa, dan siapa saudara
• Isi Pikir kandungnya yang lain.
• Fobia : tidak ada Atensi
• Obsesi : tidak ada • Pengalihan, pemusatan dan
• Kompulsi : tidak ada mempertahankan perhatian baik
• Ideas of reference : tidak ada
• Waham: tidak ada
STATUS MENTAL
Memori
• Jangka panjang: baik, pasien masih ingat tentang pengalaman
masa lalu
• Bahasa
• Jangka sedang : baik, pasien masih ingat koas yang bertanggung • Komunikasi menggunakan
jawab atas nya sebelum ini.
• Jangka pendek : baik, pasien ingat sarapan pagimya. Bahasa Indonesia yang baik dan
• Jangka segera : baik, pasien dapat mengulang dengan benar 2
benar.
(jeruk, uang) macam benda dari 3 (jeruk, uang, mawar)
yang disebutkan oleh pemeriksa

Daya Konsentrasi dan Kalkulasi F. Tilikan : Derajat 6


• Baik, pasien hanya dapat menghitung angka 100 – 9 sebanyak 5
kali G. Daya Nilai Sosial : Baik
Kemampuan Baca dan Tulis H. Discriminative Judgement :
• Baik, pasien dapat menuliskan sebuah kalimat spontan dan
membaca tulisan tersebut.
Baik
Kemampuan Visuospasial
I. Realibilitas: Secara umum
• Baik, pasien dapat menggambarkan jam bulat, dapat dipercaya
menempatkan jarumnya sesuai dan dapat meletakkan
angka pada jam tersebut dengan benar.

Pikiran Abstrak
• Kesimpulan : Status mental
• Baik, pasien dapat mengartikan peribahasa ada udang dibalik batu. dalam batas normal
Intelegensi & Kemampuan Informasi
• Baik, pasien dapat menyebutkan nama presiden Indonesia
saat ini

Anda mungkin juga menyukai