Anda di halaman 1dari 21

HORMON PROLAKTIN DALAM

REPRODUKSI MANUSIA
ANGGOTA KELOMPOK 3 :

ANGGUN HATIKA RISKA


IMELDA GANEZA
SILMI AULIA GUSTI
TRY MAYA SYAFPUTRI

PRODI S2 KEBIDANAN UNIVERSITAS ANDALAS PADANG


TAHUN 2019
Outline : “prolactin in human
reproduction

DEFENISI &
RESEPTOR FUNGSI
STRUKTUR

MEKANISME ABNORMALITAS
POLA SEKRESI
KERJA
Hypothalamus-Hipofisis-prolactin
HIPOFISIS ANTERIOR—PROLACTIN
HIPOSIS POSTERIOR--OKSITOSIN
Berperan dalam
reproduksi, WHAT IS PROLACTIN?
dikeluarkan oleh kelenjar
pituitary atau kelenjar
hipofisis bagian Anterior
menyusui, dan (depan) oleh sel-sel
metabolisme lactotrophs

Prolaktin merupakan anggota Pada wanita hormon ini bekerja


lebih dominan setelah
dari hormon polipeptida
melahirkan, dimana fungsinya
Kadar normal hormon
adalah merangsang kelenjar-
prolaktin di dalam darah kelenjar air susu pada payudara
sekitar 5-10 ng/ML agar memproduksi ASI bagi bayi
Mekanisme kerja
Level Serum Prolaktin dalam tubuh
wanita:
– Tidak hamil, tidak menyusui: <
25ng/mL
Prolaktin – Hamil, bersalin: 200ng/mL
disekresikan – Menyusui, di awal2 pasca persalinan:
100 ng/mL
secara episodik – Menyusui, 3 bulan pertama pasca
persalinan: 100 ng/mL
– Menyusui, tidak mengalami haid
dalam jangka waktu 6 bulan pasca
persalinan: 110 ng/mL
– Menyusui, mengalami haid sebelum
waktu 6 bulan pasca persalinan: 70
ng/mL
– Menyusui, 6 bulan pertama pasca
POLA persalinan: 50ng/mL
SEKRESI PRL
PERUBAHAN PADA PROLAKTIN SEIRING USIA

Kadar prolaktin meningkat hampir 10 kali lipat pada


bayi setelah lahir karena efek stimulasi dari estrogen
ibu, tapi kemudian perlahan-lahan menurun
sehingga tingkat yang normal pada usia bayi 3 bulan

Kadar PRL kemudian meningkat sedikit selama


masa pubertas hingga masa dewasa

Kadar PRL pada wanita secara bertahap turun


sekitar 50% selama 18 bulan pertama setelah
menopause, tetapi penurunan ini lebih sedikit pada
wanita yang diobati dengan terapi penggantian
estrogen
PERUBAHAN PADA PROLAKTIN
POSTPARTUM STRESS
MENSTRUASI KEHAMILAN
&LAKTASI
• kadar PRL >> tinggi • Kadar basal PRL • Dalam 4 - 6 minggu • Peningkatan PRL
pada pertengahan secara bertahap postpartum, kadar yang diinduksi oleh
siklus dan kadar << meningkat basal PRL tetap stres pada manusia
pada fase folikuler sepanjang meningkat pada m’hasilkan dua kali
perjalanan wanita menyusui lipat atau tiga kali
kehamilan dan disetiap episode lipat kadar PRL dan
• dikaitkan dengan menyusui memicu berlangsung kurang
efek stimulasi dari pelepasan cepat PRL dari 1 jam
lingkungan hipofisis • Latihan akut juga
hormonal kehamilan • Selama 4 - 12 telah dianggap
(Terutama minggu berikutnya, sebagai bentuk stres
estrogenik), kadar PRL basal dan menghasilkan
menyebabkan secara bertahap peningkatan akut
hyperplasia turun menjadi sementara pada
lactothrop normal, sedangkan kadar PRL
• Saat aterm, kadar peningkatan PRL
PRL dapat yang terjadi pada
meningkat 10 kali setiap episode
lipat menjadi lebih menyusui secara
dari 200 ng / mL, bertahap
mempersiapkan menghilang.
payudara untuk
menyusui.
AKSI PROLAKTIN
• Berperan dalam
PAYUDARA
PAYUDARA
pembesaran alveoli dalm
kehamilan
• Mempengaruhi inisiasi

SEKRESI
kelenjar susu dan
SISTEM SEKRESI
SISTEM
IMUN
IMUN
gONADOTR
gONADOTR mempertahankan
OPIN
OPIN
laktasi.
PRL • Menstimulasi sel di
dalam alveoli untuk
memproduksi ASI
• Hormon ini juga
TESTIS
TESTIS OVARIUM
OVARIUM
mengatur metabolisme
pada ibu
SEKRESI
GONADOTROPIN
• PRL menghambat pelepasan GnRH dari jalur sel neuron hipotalamus melalui kerja
PRL pada reseptor yang diekspresikan oleh sel-sel neuron tersebut.
• Prolaktin, GH, kortisol, insulin, estrogen (duktus), progesteron (alveolus), dan
tiroksin berkontribusi terhadap perkembangan payudara PAYUDARA
• Setelah payudara sepenuhnya berkembang PRL merangsang produksi protein susu
dan komponen lainnya.
• Sebelum aterm, kadar estrogen yang tinggi menekan efek dari tingginya kadar PRL
pada produksi susu, tetapi penurunan cepat kadar estrogen setelah melahirkan
memungkinkan susu tetap diroduksi
AKSI PROLAKTIN
AKSI PROLAKTIN PADA OVARIUM
McNatty dan rekan menunjukkan
bahwa konsentrasi fisiologis PRL dapat mengaktifkan ekspresi
rendah PRL diperlukan untuk tipe 2β-hidroksisteroid
Peran PRL dalam fungsi ovarium
sintesis progesteron oleh sel dehidrogenase, langkah terakhir
normal pada manusia belum jelas
granulosa manusia, tetapi proses enzimatik pada biosintesis
konsentrasi tinggi akan progesterone
menghambat sintesis in vitro

Pada manusia, kadar plasma PRL


PRL dapat menghambat
yang lebih besar dari 100 ng / mL
pembentukan estrogen dengan
ditemukan menyebabkan
mengantagonis efek stimulasi FSH
peningkatan kadar PRL cairan
pada aktivitas aromatase dan
antral dan penurunan FSH cairan
penghambatan langsung sintesis
antral dan kadar estradiol dan
aromatase
penurunan jumlah sel granulosa
• Reseptor prolaktin juga terdapat disumsum tulang, timus, limpa, T-
Limfosit,
• Dalam peradangan kronis, prolaktin dapat mengurangi efek
immunosupresif yang disebabkan oleh penyakit autoimun
SISTEM
• Meningkatkan Proliferasi T-Limfosit dan kekebalan seluler. IMUN
• Prolaktin dalam T-Limfosit meningkatkan aktivitas IL-2 dan IL-2
reseptor. IL-2 reseptoryg berfungsi dalam meningkatkan kegiatan
cytotoxin T-Limfosit dan produksi dan sekresiI L-2 .
• meningkatkan proliferasi B-Limfosit dan produksi antibodi,
meningkatkan diferensiasi monosit dan makrofag
• Peran prolakti pada testis normal belum diketahui dengan
baik. TESTIS
• Beberapa penelitiann menyebutkan keadaan hoperprolaktin
dapat menyebabkan impotensi dan penurunan libido----
penekanan GnRH (FSH/LH)
AKSI PROLAKTIN
KONDISI PATOLOGIS DARI
PROLAKTIN

prolaktinoma hiperprolaktinemia hipoprolaktinemia


hiperprolaktinemia
Merupakan keadaan dengan Tingkat hormon prolaktin yang tinggi
yang disebabkan aktivitas yang berlebihan dari kelenjar pituitari.
Hal ini sering disebabkan oleh tumor jinak hipofisis (prolaktinoma).
Tingkat prolaktin normal dalam darah adalah 400 (mU / l), dan
pada pasien dengan tingkat Prolaktinoma dapat meningkat sampai
1000 , 10.000 atau 100.000.2
Dapat menyebabkan :
• Siklushaid yang tidak teratur pada wanita
• keluarnya cairan dari payudara (galaktorea) dan nyeri payudara
• Kesulitan untuk hamil
• Kehilangan libido pada pria dan wanita, dan sering impotensi
pada pria.
hiperprolaktinemia
Penanganan :
Secara medis dengan
pemberian dopamin agonis
(cabergoline atau
bromokriptin)
HIPOPROLAKTINEMIA

Secara klinis,
saat jaringan
manisfestasi
Kekurangan pituitary rusak,
hipoprolaktinemia
prolaktin dapat seperti pada
ditunjukkan
muncul dalam nekrosis Sheehan
dengan
keadaan peripartum, kadar
ketidakmampuan
hipopituitarisme PRL biasanya
untuk menyusui
rendah.
masa postpartum.
prolaktinoma
• Prolaktinoma umumnya diklasifikasikan berdasarkan
ukuran klinis: mikroadenoma kurang dari 10 mm,
macroadenomas lebih besar dari 10 mm.
• insidensinya 6 sampai 10 kasus per sejuta dan
prevalensinya dari 60 sampai 100 kasus per sejuta.
Prolaktinoma terjadi lebih sering pada wanita, umumnya
adalah mikroadenoma, sedangkan pada pria umumnya
makroadenoma.
Manifestasi klinis
• Hampir seluruh wanita premenopause memperlihatkan
gejala prolaktinoma misalnya galaktorea, amneorea, dan
infertilitas. Manifestasi klinis yang tampak pada anak-
anak dan remaja antara lain, terhentinya pertumbuhan ,
keterlambatan pubertas, amenorea primer, galaktorea,
oligomenorea, sakit kepala, gangguan penglihatan dan
penurunan kepadatan mineral tulang.
Terapi prolaktinoma
• Indikasi untuk terapi pada pasien dengan Prolaktinoma
dapat dibagi menjadi dua kategori, pengaruh ukuran
tumor dan efek hiperprolaktinemia. Tindakan operasi
pada prolaktinoma sangat tergantung keahlian ahli bedah
dan ukuran tumor yang dioperasi. Dan karena
kemungkinan kambuh tetap ada, maka terapi radiasi
pasca oparasi mungkin juga dibutuhkan. Terapi medis
umumnya menggunakan obat-obatan seperti
bromokriptin, pergolide, quinagolide, dan cabergoline
ALHAMDULILLAH
SEMOGA BERMANFAAT

Anda mungkin juga menyukai