Anda di halaman 1dari 10

Analisa Transaksional

Disampaikan Oleh :
Ns. Sri Supami, SPd, S.kep, M.Kes
Pengertian :
Analisa Transaksional adalah suatu bentuk
psikoterapi yang didasarkan pada teori
bahwa hubungan antar manusia dapat
dianalisis dalam pengertian transaksi antara
satu sama lain sebagai :
“ Anak “
“ Orang dewasa “
“ Orang tua “
(Damaiyanti 2008)
Tujuan :
Analisa Transaksional adalah untuk
memberikan ego seorang dewasa
kemampuan dalam mengambil keputusan
yang melebihi kemampuan pada ego anak
dan orang tua.

Konsep analisa transaksional :


 Analisa diri
 Kesadaran tinggi
 Jelas dan ringkas
 Perbendaharaan kata
 Denotatif dan konotatif
 Intonasi
 Kecepatan Berbicara
 Sikap tubuh
( Christina, 2003 )

Analisa Proses Interaksi adalah hasil


interaksi baik dari harapan perawat maupun
dari respons pasien.
(Christina, 2003)
Analisa Proses Interaksi terdiri dari :
 Initial klien
 Status interaksi
 Lingkungan
 Deskripsi klien
 Tujuan interaksi
 Waktu dan tempat
 Komunikasi verbal
 Komunikasi non verbal
 Analisa berpusat pada pasien
 Analisa berpusat pada perawat
 Rasional
Asertif dan Pengembangan Ketrampilan
Asertif

Pengertian :
 Asertif adalah berbicara atau kemarahan
yang diungkapkan tanpa menyakiti
perasaan orang lain. (Potter,dkk. 2008)
 Latihan Asertif (Davis, dkk. 2005)
Prinsip :
1. Berkomunikasi langsung
2. Mengatakan tidak untuk hal yang
tidak beralasan (logis)
3. Mampu mengungkapkan keluhan
4. Mengungkapkan penghargaan /pujian

 Pelaksanaan Asertif
1. Bahasa tubuh :
* Mempertahankan kontak mata
* Mempertahankan posisi tubuh
(berhadapan dan tegak)
* Berbicara dengan jelas
* Nada suara tegas
* Expresi wajah dan sikap tubuh untuk
penekanan
2. Pendengar :
* Mempersiapkan diri
* Mendengarkan
* Mengklarifikasi
* Mengakui

3. Percakapan :
* Atur lingkungan bicara
* Menetapkan topik pembicaraan
* Mengekspresikan perasaan
* Mengekspresikan permintaan
* Membuat orang lain melakukan
kebutuhan kita (Win-Win)
Tujuan :
Agar komunikasi efektif dan hubungan perawat –
klien dapat terbina

Pengembangan Asertif :
1. Perawat - Perawat
2. Perawat - Klien
3. Klien-Klien
4. Ortu - Ortu
5. Ortu - Dewasa
6. Ortu - Remaja
7. Ortu - Anak
8. Dewasa - Dewasa
9. Remaja - Remaja
10. Anak - Anak
Thank You

Anda mungkin juga menyukai