Anda di halaman 1dari 8

PENGKAJIAN PADA ANAK.

M DENGAN
GANGGUAN TONSILITIS
OLEH : KATHLEEN RIUPASSA
DEFISINISI

Pengertian Termoregulasi

Termoregulasi berasal dari kata “ termo” yang artinya suhu dan “regulasi” yang artinya pengaturan sehingga termoregulasi ialah pengaturan suhu tubuh.
Termoregulasi merupakan suatu pengaturan fisiologis tubuh manusia mengenai keseimbangan produksipanas dan kehilangan panas sehingga suhu tubuh
dapat dipertahankan secara konstan.Keseimbangan suhu tubuh diregulasi oleh mekanisme fisiologis dan perilaku agar suhu tubuh tetap konstan dan
berada dalam batasan normal, hubungan antara produksi panas danpanas pengeluaran panas harus dipertahankan. Gangguan termoregulasi dinamakan
hipertermi

Pengertian hipertermi

hipertermi merupakan kondisi dimana tubuh mengalami peningkatan suhudiatas normal, kondisi ini terjadi karena memberikan reaksi terhadap serangan
Racun masuk dalam tubuh secara alami apabila jumlah toksik yang masuk tidak banyak tubuhakan menetralisir secara normal pula. Namun apabila racun
atau toksik yang ada dlamtubuh sudah melebihi ambang batas, maka akan secara alami pula tubuh akanmemberikan reaksi yang setara (Asmadi,
2008).Hipertermi merupakan salah satu masalah yang harus diatasi, maka apabilaterjadi hipertermi harus segera di atasi jika tidak segera diatasi atau
berkepanjanganakan berakibat fatal seperti halnya dapat menyebabkan kejang demam pada anak,kekurangan volume cairan atau bahkan terjadi syok dan
gangguan tumbuh kembang pada anak.
ETIOLOGI

Menurut NANDA (2013) etiologi pada gangguan termoregulasi yaitu:1.

1. agens farmaseutikal (seperti pada keadaan kadar gula darah rendah atauhipoglikemia)

2. aktivitas yang berlebihan

3.berat badan ekstrem (berdasarkan indeks massa tubuh (IMT) kurus = <18,5dan obesitas = >40),4.

4. dehidrasi

5. pakaian yang tidak sesuai untuk suhu lingkungan

6. peningkatan kebutuhan oksigen

7. perubahan laju metabolisme

8. sepsis,

9. suhu lingkungan
KASUS

1. Identitas pasien
Nama : Muhammad Raditya ghaza attala
Usia: 11 tahun
No prn : 0000404973
Dokter penanggung jawab : dr. Hermawan
Diagnosa : Termoregulasi
KASUS

Info umum :
Pasien datang dengan menggunakan kendaraan umum dengan status pasien lama di Eka
Hospital, pasien datang dengan kesadaran penuh tanpa kursi roda dan alat bantu, tidak ada
indikasi kegawat darurat. Tidak ada indikasi resiko jatuh dan tidak ada nyeri.
KASUS

• Keluhan utama : demam


• Riwayat penyakit saat ini :
• Ibu pasien mengeluh sudah demam selama 2 hari disertai batuk berdahak dan pilek, batuk lebih
sering di malam hari dan terdapat bentol – bentol di wajah. Hari ini pasien masi demam pada
jam 9 pagi, suhu tubuh 39,6 diberikan tempra forte turun menjadi 38,2.
• Tanda tanda vital :
• Suhu : 38,6 nadi : pernafasan : tinggi badan : Berat badan : gcs : 15
• Saat pemeriksaan : diberikan tempra Forte 7,5 ml oleh perawat instruksi dari dokter
KASUS

• Diagnosa keperaatan :
• Gangguan Termoregulasi ( thermoregulation Impairment)
• Rencana keperawatan :
• Memonitoring suhu
• Tindakan keperawatan :
• Mengajarkan kepada orang tua untuk memberikan kompres hangat saat suhu tubuh pasien
meningkat atau di atas 38
• R/ untuk mempercepat penguapan panas
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai