Anda di halaman 1dari 6

Anatomi

• Struktur mata eksternal


• Alis
• Kelopak mata (Palpebra)
• Bulu mata
• Struktur mata internal
• Sklera
• Kornea
• Bilik anterior
• Iris
• Pupil
• Bilik posterior
• Aqueous humor
• Lensa
• Vitreous humor
• Retina
Fisiologi mata
• Pembentukan bayangan

Dilanjutkan ke otak
Cahaya Bayangan untuk rekonstruksi
objek jatuh pada menjadi bayangan 3
masuk retina dimensi

Diteruskan Terbentuk
melalui bayangan 2
apparatus dimensi
optic mata
• Respon fisiologi bola mata terhadap benda
• Respon lensa dan m. siliaris
• Benda dekat  m. siliaris kontraksi  lensa semakin cembung  bayangan di belakang
retina jadi jatuh tepat di retina
• Benda jauh  m. siliaris relaksasi  lensa menjadi pipih  bayangan di depan retina
jadi jatuh tepat di retina
• Respon akomodasi pupil
• Cahaya banyak  pupil mengecil
• Cahaya sedikit  pupil membesar
Patofisiologi
Kimia Penyakit
Fisik/trauma Usia (paparan sinar UV) tertentu (DM)

Degenerasi Lapisan luar Reaksi oksidatif Viskositas darah


lensa katarak mencair pada lensa >>

Perubahan protein Menyumbat


Membentuk cairan Kekeruhan pada
dan senyawa pada pembuluh darah
putih susu lensa
lensa mata

Koagulasi serat Penumpukan


Suplai O2 <<
protein cairan

Kematian
Kapsul lensa
Lensa keruh jaringan pada
pecah lensa

Menghalangi cahaya yang masuk ke kornea

Anda mungkin juga menyukai