Anda di halaman 1dari 11

PENYAMAAN PERSEPSI

DOSEN PEMBIMBING PLP 1 MANDIRI

PENGENALAN LAPANGAN PERSEKOLAHAN


(PLP- 1 - MANDIRI)

FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN


IAIN KENDARI
2020
Thema:

“KREATIF di era new normal”


KELENGKAPAN PLP 1 Mandiri
1) Surat keterangan & ID card dari FTIK
2) Almamater
3) Instrumen penilaian
4) Persamaan persepsi
5) Persipan pembekalan
6) Jumlah kegiatan minimal 4 jenis, (setiap kegiatan
ada bukti dokumentasi)
7) Absen online
8) Komunikasi dgn pembimbing melalui whatsapp,
telegram atau pasilitas lain yg memudahkan
dosen & mhs berkonsultasi.
PLP 1 Mandiri
 PLP 1 “mandiri” merupakan proses
pengamatan atau observasi yang
dilaksanakan oleh mahasiswa Fakultas
Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Kendari
ditengah pandemic covid-19, terhadap
kegiatan pendidikan dan pembelajaran
disekolah atau disekitar lingkungan tempat
tinggal atau membuat konten edukatif secara
mandiri di rumah, baik daring maupun luring.
Waktu pelaksanaan PLP 1 mandiri
 PLP I mandiri, dilaksanakan secara individu
oleh mahasiswa di rumah atau disekolah atau
disekitar tempat tinggal, dimana peserta
didik sedang melaksanakan/mengikuti
pembelajaran, baik offline mapupun online,
dengan melakukan obserasi atau pengamatan
terhadap kegiatan tersebut.
 Waktu pelaksanaan selama 30 hari, sejak

dinyatakan pelaksananan dimulai.


 PLP 1 Mandiri, kegiatan utamanya adalah;
mahasiswa melakukan observsai atau
pengamatan terhadap aktivitas pendidikan dn
pembelajaran dalam berbagai bentuknya,
yang sedang dilakukan atau diikuti oleh
peserta didik, baik online atau offline.
JENIS KEGIATAN PLP 1 MANDIRI
(daring)
1. Pengamatan dan refleksi terhdap proses
pembelajaran di sekolah yang melaksanakan tatap
muka, dengan tetap memperhatikan protocol
kesehatan covid 19.
2. Pengamatan dan refleksi terhadap pembelajaran
daring yang diikuti oleh peserta didik di sekitar
tempat tinggal, misalnya observasi terhadap
persiapan belajar, proses siswa mengikuti
pembelajaran daring, serta proses komunikasi
peserta didik dengan guru dalam pelaporan hasil
belajar, serta observasi terhadap perilaku siswa
selama belajar.
3. Pengamatan dan refleksi terhadap kegiatan
keagamaan anak di masjid atau disekitar
lingkungan tempat tinggal.
4. pengamatan terhadap aktivitas edukatif anak
disekitar lingkungan dengan pendekatan
keilmuan prodi masing-masing. misalnya
proses pengembangan bahasa anak,
pengetahuan lingkungan hidup anak,
pengetahuan IPA, fisika, atau permainan
edukatif matematika dan ilmu lainnya bagi
anak-anak.
5. Merancang/membuat conten pembelajaran
online yang sederhana dalam bentuk video
singkat.
6. Membuat karikakatur media pembelajaran.
7. Merancang media pembelajaran sederhana
dari bahan bekas pakai.
8. Merancang media pembelajaran sederhana
berbasis IT berdasarkan karakteristik Prodi
sesuai tingkatan sekolah SD/MI, SMP/MTs,
SMA/MA.
9. Merancang modul pembelajaran bahasa Arab
atau bahasa Inggris yang sederhana.
10. Merancang permainan-permainan edukatif
bagi anak-anak PAUD/TK,
11. Merancang media pembelajaran al Quran,
bagi anak-anak
12. Mengajar mengaji bagi anak-anak di sekitar
lingkungan tempat tinggal
13. Membuat tutorial cara membaca al-Qur’an
dengan baik dan benar.
14. Membimbing anak-anak disekitar
lingkungan:
1) Bimbingan Bahasa Arab,
2) Bimbingan Bahasa Inggeris,
3) Bibingan Keagamaan,
4) Bimbingan Matematika
5) bibmingan Fisika dasar
6) Bimbingan Pengetahuan IPA,
7) Bimbingan biologi, dasar dll

Anda mungkin juga menyukai