Anda di halaman 1dari 13

ILMU PENGETAHUAN LINGKUNGAN

ASAS- ASAS LINGKUNGAN HIDUP

DISUSUN OLEH KEL 7 :


MELY HARTATY GULTOM
PUTRI NATALIA SIDABUTAR
RAMA DHANI
SARI MAWADDAH

PENDIDIKAN BIOLOGI REGULER C 2018


A. KONSEP ASAS
Asas adalah hipotesis yang telah diuji coba
kebenarannya dan dapat dilakukan penyamarataan
kesimpulannya.Sedangkan teori teori yang
kebenarannya berlaku secara universal dan konsisten
dinamakan hukum asas. Asas dihasilkan dari:

• Pengamatan
1

• Penelahaan
2

3
• Penelitian
B. ASAS- ASAS LINGKUNGAN HIDUP
Asas- asas lingkungan hidup dibedakan menjadi 4
kelompok yaitu:

Sumber Daya Alam Keanekaragaman Stabilitas sistem Populasi

Asas 1
Asas 6 Asas 9
Asas
13
Asas 2 Asas 10
Asas 7
Asas 11
Asas
Asas 3 14
Asas 8
Asas 12
Asas 4

Asas 5
1. Asas mengenai Sumber Daya Alam
Sumber daya alam adalah semua kekayaan alam( yang terdapat dalam
litosfer, hidrosfer, dan atmosfer) yang dapat dimanfaatkan bagi
kesejahteraan manusia.

Asas 1
“ Materi, energi,ruang,waktu dan keanekaragaman adalah kategori
sumber daya alam”. Asas ini menerangkan bahwa energi dapat diubah, dan
energi yang memasuki jasad hidup populasi ataupun ekosistem dianggap
sebagai energi yang tersimpan ataupun terlepaskan, sehingga dapat dikatakan
bahwa sistem kehidupan sebagai pengubah energi.
Asas 2
“ Tak ada sistem pengubahan energi yang benar- benar efisien”. Asas ini
sama dengan hukum termodinamika kedua dalam ilmu fisika. Hal ini berarti
meskipun energi itu tidak pernah hilang, namun demikian energi tersebut
akan diubah dalam bentuk yang kurang bermanfaat. Dalam sistem biologi ,
energi yang dimanfatkan baik oleh jasad hidup, populasi maupun ekosistem
kurang efisien, karena masukan energi dapat dipindahkan da digunakan oleh
organisme hidup.

Asas 3
“ Materi, energi, ruang, waktu, dan keanekaragaman, semuanya
termasuk sumber daya alam”. Materi dan energi sudah jelas termasuk
kedalam sember alam. Ruang yang dimanfaatkan oleh organisme hidup untuk
hidup, berkembang biak, dsb. Dapat dianalogkan degan materi dan energi ,
karena dibutuhkan, sehingga secara asas termasuk kategori sumber alam.
Asas 4
‘Untuk semua kategori sumber daya alam, kalau pengadaannya sudah
mencapai optimum, pengaruh unit pengadaannya sering menurun dengan
penambahan sumber alam itu sampai ke suatu tingkat maksimum
Melampaui batas maksimum tidak ada pengaruh yang menguntungkan
lagi”.
Pada asas ini, mempunyai arti bahwa pengadan sumber alam mempunyai batas
optimum yang berarti bahwa batas maksimum maupun minimum sumber alam
akan mengurangi daya sistem biologi .

Asas 5
“Ada dua jenis sumber daya alam, yaitu sumber alam yang pengadaannya dapat
merangsang penggunaan seterusnya, dan yang tak mempunyai daya rangsang
penggunaan lebih lanjut”. Pada asas ini ada dua hal penting, pertama jenis sumber
alam yang tidak dapat menimbulkan rangsangan untuk penggunaan lebih lanjut,
sedangkan kedua sumber alam yang dapat menimbulkan rangsangan dapat digunakan
lebih lanjut.
2.Asas mengenai keanekaragaman
Asas 6
“Individu dan spesies yang mempunyai lebih banyak keturunan dari
pada saingannya, cenderung berhasil mengalahkan saingannya”. Pada
asas ini berlaku seleksi alam artinya bagi spesies yang mampu beradaptasi
baik dengan faktor biotik maupun abiotik, dia akan dapat menyesuaikan diri.
Yang dapat menyesuaikan diri, lebih banyak keturunan dan lebih berhasil.

Asas 7
“Keanekaragaman yang kekal lebih tinggi pada lingkungan
stabil”. Pada asas ini arti kata” stabil” ialah adanya keteraturan yang pasti
pada pola faktor lingkungan dalam suatu periode yang relatif lama. Adanya
fluktasi turun naiknya kondisi lingkungan.
Asas 8

“Sebuah habitat dapat jenuh atau tidak oleh keanekaragaman


takson,bergantung kepada bagaimana nicia dalam lingkungan hidup itu
dapat memisahkan takson tersebut”. Pada asas ini menyatakan bahwa
setiap spesies mempunyai nicia tertentu, sehingga spesies- spesies tersebut
dapat berdampingan satu sama lain tanpa berkompetisi.
3.Asas mengenai Stabilitas Sistem
Asas 9

“Keanekaragaman komunitas apa saja sebanding dengan


biomassa dibagi dibagi produktivitas” Pada asas ini ada hubungan
antara biomassa, aliran energi dan keanekaragaman dalam suatu sistem
biologi.

Asas 10

“ Pada lingkungan yang stabil perbandingan antara biomassa


dengan prroduktivitas meningkat”. Dalam asas ini dapat diartikan
bahwa sistem biologi mengalami evolusi yang mengarah kepada
peningkatan efisiensi penggunaan energi dalam lingkungan fisik yang
stabil, yang memungkinkan berkembangnya keanekaragaman.
Asas 11

“ Sistem yang sudah mantap(dewasa) mengeksploitasi sistem yang


belum mantap( belum dewasa)”. Arti dari asas ini adalah pada ekosistem,
populasi yang sudah dewasa memindahkan energi. Dengan kata lain,
energi,materi dan keanekaragaman mengalir melalui suatu kisaran yang
menuju kearah organisasi yang lebih kompleks.

Asas 12

“Kesempurnaan adaptasi suatu sifat tergantung kepada kepentingan relatinya


didalam keadaan suatu lingkungan” . Asas ini menyataan apabila pemilihan berlaku
tetapi keanekaragaman terus meningkat dilingkungan yang sudah stabil, maka dalam
perjalanan waktu dapat diharapkan adanya perbaikan terus menerus dalam sifat
adaptasi terhadap lingkungan.
4. Asas menegenai Populasi

Asas 13
“ Lingkungan yang secara fisik mantap memungkinkan terjadinya
penimbunan keanekaragaman biologi dan ekosistem yang mantap,
yang kemudian dapat menggalakkan kemantapan populasi lbih jauh
lagi”. Asas ini menyatakan pada komunitas yang mantap, jumlah jalur
energi yang masuk melalui ekosistem meningkat, sehingga apabila terjadi
suatu goncangan pada salah satu jalur maka jalur yang lain akan mengambil
alih.

Asas 14

“Derajat pola keteraturan turun-naiknya populasi bergantung kepada


jumlah keturunan dalam sejarah populasi sebelumnya yang nanti akan
mempengaruhi populasi itu”. Asas ini merupakan kebalikan dari asas ke
13, tidak adanya keanekaragaman yang tinggi pada rantai makanan dalam
ekosistem yang belum mantap.
“Ketika pohon terakhir ditebang,
ketika sungai terakhir dikosongkan,
ketika ikan terakhir ditangkap, Barulah
manusia akan menyadari bahwa dia
tidak dapat memakan uang”
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai