Anda di halaman 1dari 11

HINDUISME

Kelompok 2
Heni Alawiyah (1117036000029)
Nurcholis Syahbani (1117036000033)
Muhammad Farhan Thariq
(1117036000041)
SEJARAH DAN PERKEMBANGAN
HINDUISME
 Pada bangsa arya menyerbu india, disana telah tinggal penduduk india yang
asli, termasuk bangsa Dravida. Bangsa ini berbadan kecil kulitnya kehitam
hitaman bahkan ada juga yang hitam hidungnya pipih dan rambutnya ikal.
Bangsa Dravida itu tinggal dikota kota, bercocok tanam, dan pandai berlayar
menyusuri pantai. Bangsa arya yang menduduki india itu berasal dari utara.
Tempat asli mereka ialah didaerah laut kaspia. Kira kira taun 2000 SM
mereka meninggalkan tempat asli mereka gelombang yang satu menuju kea
rah eropa gelombang yang satu lagi menuju ke tenggara, Persia, dan india.
Diindia mereka menetap dilembah sungai sihndu (indus). Selangkah demi
selangkah mereka meluas koloninya kedaerah pedalaman sampai sungai
gangga dan dekka.
 Sifat bangsa arya berbeda denagan dravida. Bangsa arya berkulitt
putih, badannya tinggi dan besar, rambutnya kemerah merahan.
Sifat yang paling istimewa dari bangsa arya adalah pandai
berperang dari pada bangsa dravida. Mereka menggunakan bahasa
sangsekerta. Mereka bukan lag menjadi pengembara melainkan
sebaliknya. Mereka menetap menjadi masyarakat desa, bercocok
tanam, dan berdagang. Ada tiga macam pekerjaan yang utama
yakni menjalankan agama, berperang dan berdagang. lambat laun
ketiga golongan ini berubah menjadi kasta brahmana, kasta
ksatria, kasta waisya. Bangsa asli (dravida) dimaksukkan kedalam
kasta keempat yakni kasta sudra. Dari asas pergaulan social itu
menyebabkan timbulnya konsepi hinduisme mengenai struktur
dan susunan masyarakat.
PERKEMBANGAN AGAMA HINDU

 Zaman weda (5000SM)


Zaman ini terbagi menurut kitab suci yang menjadi
sumber pada zaman ini, yaitu:
-Weda samhita (1500-1000SM)
-Brahmana (1000-750SM)
-Upanisyad (750-500SM)
 Zaman agama Buddha (500SM-300M)

 Hinduisme zaman agama hindu setelah agama Buddha


(300M-sekarang)
ALIRAN HINDUISME
 Aliran Wedanta disebut juga utara Mimamsa, dipelopori
oleh pemdeta badrayana dan penganut terkenal dari
aliran ini adalah pendeta ramanuya(akhir abad 11 M).
Aliran ini berisi:
a. bahwa sumber utama dan titk akhir pada segala
sesuatu adalah Brahman
b. hakikat manusia adalah penjelmaan barhman dalam
penjelmaan yang terbatas yang disebut atman
c. kelepasan dilakukan dengn menghilangkan
keterbatasan brahman dalam situasi atman melalui
pengetahuan serta kesadaran sendiri
 Aliran samkhya disponsori oleh pendeta kapila
bersamaan lahirnya dengan Upanisyad aliran ini berisi:
a. bahwa sumber segala sesuatu adalah dua zat yang
kekal, yakni purusa (roh) dan prakerti (benda)”.
b. bahwa persekutuan antara purusa dan prakerti akan
menimbulkan situasi mahat yang menyebabkan ahamkara.
c. bahwa kelepasan dengan cara mengembalikan purusa
kepada pribadinya semula melalui pengetahuan
praktis(yoga)
 Aliran yoga, kelanjutan operasional dari aliran samhiya, dipelopori oleh
pendeta patanjali sekitar tahun 450 M. bahwa kelepasan diperoleh tergantung
pada diri manusia sendiri dalam usahanya melepaskan diri dari segala
keinginan pada barang-barang yang tampak,, sehingga tidak berminat dengan
yang duniawi. Ada 8 tungkat untuk mencapai kelepsan yang trdapat dalam
aliran ini.
1. Ahimsa (jangan membenci, mencuri, dsb)
2. membersihkan diri lahir batin semata-mataumtuk berbakti pada tuhan.
3. penguasaan nafas hidup
4. penguasaan gerak gerik tubuh
5. penguasaan diri sendiri
6. perenungan barang yang diamati
7. mematikan rangsangan dari luar
8. penghapusan identitas pribadi
 Agama sikh dikategorikan sebagai gerakan hinduisme akibat pengaruh
masuknya agama islam (abad 12) dan agama kristen (abad 18) ke India.
Dibawah kepemimpinan kabir dan nanak, dengan inti ajaran sebagai berikut.
A. bahwa Tuhan adalah zat yang disembah oleh penganut sebuah agama. Oleh
karena itu, penyembahan terhadap banyak dewa merupakan kesalahan.
B. kelepasan diperoleh dengan iman, dan bakti serta persekutuan Tuhan dalam
kasih.
C. perbedaan kasta tidak dibenarkan. Gerakan ini berpedoman pada kitab suci
tersendiri yang disebut Adi Granth.
 Agama brahma samaj merupakan pembaharuan sebagai reaksi pengaruh Kristen
di dunia.di dirikan oleh Ram Mohan Roy (1772-1833). Brahma Samaj adalah
persekutuan masyarakat brahman, melaksanakan kebaktian setiap hari sabtu,
semacam misa minggu yang dilakukan umat Kristen. Ada beberapa inti ajarn
dari aliran ini :
A. Tuhan adalah zat pribadi dan tidak pernah meniti, maha mendengar, dan
mengabulkan doa.
B. bahwa weda adalah kitab satu-satunya kitab suci sebagai dasar iman.
C. menyembah tuhan harus dilakukan secara rohani.
D. jalan kelepasan untuk memperoleh keselamatandilakukan dengan cara tobat
serta menghentikan perbuatan dosa
SUMBER POKOK AGAMA HINDU
 Resi, arya dan acarya
 Naskah naskah suci: purana dan tantra

 Hubungan teks agama hindu dalam weda,


brahmana,aranyaka, dan upanisyat
 Etika manusia
 Pertanyaan/ pembanding

Anda mungkin juga menyukai