Anda di halaman 1dari 14

Estetika

Farida,M.Pd
Estetika
Keindahan rupawi yang berkaitan dengan suatu
fungsionalitas.
Unsur-unsur desain interior yaitu:
1. Garis
2. Bidang
3. Bentuk
4. Tekstur
5. Arah
6. Gaya
7. Warna
1. Garis
Garis adalah suatu goresan, atau batasan limit dari
suatu benda, masa, ruang, warna dan lain-lain.
Garis merupakan elemen yang sangat penting dan
menentukan dalam seni rupa karena dan desain
yaitu:
- Dapat menunjang pengalaman-pengalaman
maupun penyajian artistik yang paling esensial
(penting)
- Dapat memberi nilai ekonomis
Garis terbagi atas 2 macam berdasarka dari
bentuknya yaitu:
• Garis nyata, garis yang berasal dari goresan
atau coretan secara langsung.
Ada 2 macam garis yaitu:
1. Garis lurus
2. Garis lengkung
Contoh garis dan kesan yang ditimbulkan.

• Garis lurus mendatar, kesannya:


Horisontal

Rasional, tenang, tak bergerak, santai


cenderung memperlebar ruangan, dan
mempuntai hubungan erat.
Garis tegak lurus
• Garis tegak lurus kesannya:
(vertikal)

Mulia, luhur, megah, monumental, kokoh,


cenderung menunjukkan ketinggian tempat.
Gris lurus miring
• Garis lurus miring kesannya:

Dinamis, bergerak, aktif, pandangan mata


ditarik kuat untuk mengikutinya.
Garis lengkung
• Garis lengkung kesannya:

ragu-ragu, luwes, dekoratif, sifatnya lebih


akrab, dan romantis. Garis lengkung memiliki
banyak variasai, sehingga kombinasi garis-garis
lengkung akan menciptakan suasana keceriaan
dan kegembiraan.
Garis Spiral
• Garis spiral kesannya:

Peningkatan, melepaskan diri dari duniawi.


2. Bidang datar
• Bidang, permukaan apabila diambil dua titik
sembarang pada permukaan tersebut, garis
lurus penghubungnya selalu terletak pada
permukaan tersebut.
• Permukaan benda dua dimensi yang memiliki
panjang dan lebar.
Bidang datar
• Bidang datar kesannya:

Anda mungkin juga menyukai