Anda di halaman 1dari 20

Teknik Visit Dan Survey Customer

TRAINING BASIC CRO

Presented By :
CONTENT 1 Panduan Visit

2 Negotiation Skill

3 Panduan Survey
Panduan Visit

CRO wajib melakukan visit setiap hari, data visit diambil dari Appsheet yang sudah di update oleh tim HO setiap harinya

1 2 3 4

Link: Data akan muncul seperti gambar


https://www.appsheet.com/start/cd20d
Klik gambar tersebut untuk Jika Konsumen berminat, maka
tersebut, silahkan pilih data tersebut
e5b-afb4-43b9-9848-ae3f34b1f3d7
sesuai dengan KAT dan lakukan visit melakukan input hasil data visit. langsung survey pada mobile
.
sesuai dengan alamat tersebut. Untuk
Atau download aplikasi Appsheet di Play
store atau App store. memastikan data yang di appsheet sudah
update atau belum, silahkan lihat data di
WISe.
Panduan Visit
1. TAHAPAN VISIT

Persiapan
Tahapan Visit

Penawaran
Negosiasi
Penutup
Panduan Visit

Persiapan
Mempersiapkan Data Persiapan Diri :
1. Pastikan sudah refresh data visit yang ada pada appsheet. 1. Mental dibutuhkan pada saat melakukan penawaran Mis :
takut ditolak, takut dimarahi, takut tidak diperhatikan dll
2. Ambil data yang akan divisit, lakukan cek data di WISe,
alamat, nomor telepon, customer rating. 2. Hentikan semua kegiatan Anda

3. Cek KP, jika perlu silahkan cetak KP (print) 3. Fokus pada konsumen yang akan anda tawarkan saat visit

4. Siapkan surat penawaran sesuai dengan data konsumen 4. Salam,Senyum,Sapa


yang akan divisit 5. Berbicara dengan jelas (tidak nervous dan perlu banyak
5. Check google Map (menentukan alamat) latihan)

Waktu visit berdasarkan Jenis Pekerjaan : Priority Pekerjaan CRO :

1. Karyawan  di sarankan visit sore hari 1. Survey (jika pada pagi hari ada survey konsumen)
2. Wirausaha  visit siang hari, sore hari 2. Visit (apabila pada siang hari tidak ada survey atau poolingan)
3. Petani  visit siang, sore hari 3. FU data visit (re follow up data visit via phone)
4. Pedagang Pasar  siang hari
Misal :
apabila CRO ada poolingan atau survey pagi hari, utamakan survey
terlebih dahulu, baru memulai visit pada siang hari setelah survey.
Panduan Visit

Ketika bertemu konsumen/pasangan


Jika belum deal
1. Lakukan penawaran
2. Tawarkan pada konsumen bahwa uang bisa di ambil besok di kantor
3. Jika konsumen tidak deal, pastikan nomor hp CRO disimpan oleh konsumen
4. Update di appsheet

Jika langsung deal


5. Lakukan foto dan taksasi unit
6. Input ke mobile surveY
7. Update di appsheet

Ketika tidak bertemu konsumen/pasangan


1. Titipkan pada anggota keluarga yang ada di rumah jika ada
2. Titipkan pada tetangga jika tidak ada orang di rumah
3. Update di appsheet
4. Lakukan follow up via WA/SMS/Telfon
CONTENT 1 Panduan Visit

2 Negotiation Skill

3 Panduan Survey
Negotiation SKill

Penawaran

1. Plafon pencairan
2. Sisa pelunasan
3. Angsuran
4. Tenor
5. Penawaran CGC

 Selama presentasi harus berusaha untuk santai/bersahabat


dan antusias. Karena mayoritas konsumen membeli karena
faktor emosional.
 Jual KEUNGGULAN produk dibandingkan dengan kompetitor
 Berikan gimik (diskon angsuran, souvenir dll)
Negotiation SKill
Negosiasi CRO
(JIKA TIDAK BERMINAT)
Baik Bapak, kenapa alasanya tidak minat ?

CRO (SALAM PERKENALAN) :selamat pagi/siang Bapak/Ibu… Problem Solution


perkenalkan saya ……., Tidak ada kebutuhan sama sekali Penawaran CGC
TUNGGU RESPON KONSUMEN Konfirmasi Keluarga Handling (Follow Up)
CRO (Penawaran) mohon maaf bapak/ibu mengganggu
Kecewa dengan WOM Handling
waktunya sebentar, boleh?
TUNGGU RESPON KONSUMEN Angsuran masih ada Negosiasi
CRO (Penawaran 1) Karena bapak/ibu merupakan pelanggan Bunga Besar Negosiasi
prioritas dari WOM Finance maka, saya ingin Pinjaman Kecil Negosiasi
menawarkan kembali terkait produk
multiguna motorku, penawaran yang saya (JIKA BERMINAT)
berikan kepada bapak/ibu, merupakan Mandatory Script Prospect
penawaran terbaik dari kami. Adapun nominal Jadi Bapak/Ibu sudah setuju ya dengan perhitungan awal/sementara yang ……………… berikan
di angka………….. (Kepastian kebutuhan dan persetujuan perhitungan awal)
maksimal pencairan yang dapat bapak/ibu
Baik. Agar prosesnya juga lebih cepat bapak dapat menyiapkan untuk kelengkapan
dapatkan adalah.... Bagaimana bapak/ibu
dokumennya ( konfirmasi Dokumen yg di persiapkan)
apakah berminat?
• Fotocopy KTP Suami/Istri
TUNGGU RESPON KONSUMEN
• Fotocopy STNK
Hal yang perlu dijelaskan
• Fotocopy KK
1. Plafon pencairan • Motor untuk dicek fisik
2. Tenor ini untuk Bapak/Ibu sudah mengetahui ya pak/bu bahwa ada rencana peminjaman kembali di
3. Angsuran wom finance, Karena Proses pengajuan harus ada persetujuan pasangan. ( konfirmasi
4. Program yang berlaku persetujuan pasangan)
Negotiation SKill
Negosiasi

Berikan keuntungan produk secara ringkas dan menarik


Misal :
Jika Bapak/Ibu melakukan pembiayaan atau pencairan hari ini :
a. Proses cepat bapak/ibu tinggal pergi ke kantor untuk mengambil uang (kondisi CRO saat visit ke rumah
konsumen)
b. Persyaratan mudah hanya dengan KTP dan KK
c. Proses tidak ribet
Negotiation SKill

Penutup
“Jadi bagaimana Bapak/ibu. Untuk pembiayaan dana tunai? Jika bersedia saya proses hari ini, Bapak/ibu tinggal ambil
dana di kantor”

1 Dapatkan database valid (Nama, No HP, Unit Kendaraan)


2 Ketika No Hp diberikan segera lalukan konfirmasi No Hp dengan langsung mencoba untuk
menghubungi no yang diberikan
Berikan salam penutup dan berterima kasih atas waktu yang diberikan oleh konsumen

Setelah visit konsumen, lakukan follow up dengan cara sebagai berikut :


1. Melalui Whatsapp, bisa dilakukan kepada konsumen yang pikir-pikir atau konfirmasi pasangan
2. Melalui e-mail (jika ada)
3. Call nomor hp konsumen, bisa dilakukan saat follow up konsumen CGC yang di referensikan oleh
konsumen aktif (RO) saat di visit
Negotiation SKill
2. FOLLOW HASIL DATA VISIT

Data “Interest” Hasil Visit Sebelumnya

01 02

Call Data Re-Visit


1. Lakukan call back data Lakukan visit dan bawa surat penawaran
konsumen tersebut sesuai
kesepakatan jika ada
perjannjian antara konsumen
dengan anda.

Lakukan Call data atau re- visit 5 - 7 hari setelah visit pertama
CONTENT 1 Panduan Visit

2 Negotiation Skill

3 Panduan Survey
Panduan Survey
CEK LINGKUNGAN
Sebelum bertemu dengan konsumen CMO wajib
memastikan tempat tinggal konsumen dengan bertanya
kepada tetangga, Pak RT, atau warung disekitar domisili Bertemu konsumen di alamat rumah sesuai
konsumen. Apakah konsumen benar tinggal di rumah aplikasi/KTP/Domisili. Hapalkan patokan
tersebut? Sudah berapa lama konsumen tinggal? alamat rumah konsumen. Pastikan Geo-
Dengan siapa konsumen tinggal ? Apakah konsumen Tagging alamat sesuai dengan titik koordinat
tinggal dirumah sendiri,keluarga atau sewa ? terdekat (Google Maps). Lakukan FOTO
SURVEY (Foto Rumah, Foto Usaha dan Foto
Unit (untuk NDS)

Setelah bertemu dengan konsumen, CMO harus melakukan cek


lingkungan kembali guna memverifikasi terkait informasi yang
telah di berikan konsumen. Cek Pemilik toko /warung
kelontong /warkop, Cek Ke tetangga & Cek ke Pak RT di sekitar
domisili konsumen. Bagaimana status konsumen , single ,
berkeluarga ? Apa pekerjaan konsumen sehari-hari, dan
bagaimana prilaku konsumen sehari-hari ?

Credit Development Department


Panduan Survey

CEK LINGKUNGAN
Note :
Tetangga / warga sekitar rumah calon konsumen WAJIB meminta : No
Ketua RT setempat telp, Lokasi bertemu,
SIAPA ? Pemilik warung / Toko di sekitar lingkungan rumah konsumen serta nama sumber
Minimal 2 sumber informasi pihak ke-3 informasi pihak ke-3

Memastikan kebenaran alamat tinggal konsumen kepada sumber check lingkungan


 XXX : Apakah benar konsumen tinggal disini?
Menggali informasi terkait reputasi konsumen di lingkungan apakah berkelakuan baik dan
bersosialisai.
XXX: Apakah konsumen aktif berkumpul di lingkungan masyarakat , seperti ikut kerja bakti, atau
rumah ibadah?
BAGAIMANA ? Menggali informasi terkait pekerjaan / jenis usaha yang sedang dijalankan
XXX: Sudah berapa lama usaha konsumen berjalan? Pukul berapa usaha konsumen buka?
Melakukan pengecekan atas lingkungan rumah konsumen seperti : wilayah kriminalitas tinggi ? Atau
daerah LSM ?
XXX: Apakah konsumen mengikuti perkumpulan atau organisasi tertentu?

Credit Development Department


Panduan Survey
Menggali informasi dari konsumen

- Berapa lama konsumen tinggal ? - Apa Unit kendaraan yang akan dijaminkan
- Bagaimana status tempat tinggal konsumen? Milik (Multiguna) /di kredit (Regular) oleh konsumen ?
sendiri/ Orang tua, sewa/kontrak ? - Rencananya BPKB atas nama siapa ( Regular)/ BPKB
-Apa pekerjaan konsumen/ usaha konsumen? yang di jaminkan atas nama siapa (Multiguna)?
- Dimana konsumen bekerja ? Apa posisi Jabatan - Sudah berapa lama konsumen memiliki unit?
konsumen, serta berapa Lama konsumen sudah kerja? Bagaimana proses konsumen mendapatkan unit, beli
Cash atau kredit ? Apakah ada Kwitansi jual beli?
- Berapa penghasilan konsumen per bulan? Bagaimana (Multiguna)
system penggajiannya , apakah transfer atau terima
tunai? - Bagaimana konsumen tau mengenai informasi kredit
? Apakah datang sendiri ke WOM? Ke dealer ? Atau
- Berapa Jumlah tanggungan dan apa saja biaya dari agen?
pengeluarannya?
- Berapa Dp yang dibayar oleh konsumen (Regular)/
- Apakah konsumen memiliki hutang lain diluar WOM ? Berapa pencairan yang diajukan konsumen
- Apa status kepemilikan usaha? Milik sendiri /orang (Multiguna)?
tua - Apa tujuan penggunaan dana oleh konsumen
- Apa Aset lain yang dimiliki konsumen ? (Multiguna)?
Credit Development Department
CONTOH FOTO :
DOKUMEN ASLI KONSUMEN

Credit Development Department


CONTOH FOTO :
RUMAH KONSUMEN, CEK LINGKUNGAN, USAHA,
TANDA TANGAN KONSUMEN

Credit Development Department


CONTOH FOTO KENDARAAN

Credit Development Department


PENJELASAN KEKONSUMEN & REPORT

REPORT HASIL
KE CALON SURVEY
DEBITUR
Pengecekan Kelengkapan dan Validasi Dokumen Kredit serta Proses Pelaporan Hasil Survey
 Mencocokan NIK di KTP dengan di KK serta Mengecek kesesuaian tanda
Proses Penjelasan Paham Kredit tangannya
 Penjelasan Hak Dan Kewajiban  Melakukan verifikasi kebenaran dokumen keuangan dan bukti usaha konsumen
Customer. serta meperhitungkan :
 Jatuh Temo  Besarnya penghasilan per bulan
 Denda  Besarnya pengeluaran per bulan
 Asuransi  Verifikasi status kepemilikan rumah konsumen dan melihat :
 Cara Bayar  Kondisi Fisik tempat tinggal
 Larangan untuk  Kondisi lingkungan tempat tinggal
menggadaikan /over Alih  Kepemilikan Kendaraan dan Perabotan
 Hal-hal yang tertera di  Mengecek masa berlaku pajak STNK dan mencocokan spesifikasi kendaraan dari
PAHAM PEMBIAYAAN BPKB, STNK dan Fisik (Khusus untuk NDS MobilKu dan MotorKu)
 Mengisi hasil survey ke aplikasi Mobile Survey secara lengkap dan akurat beserta
foto – foto dokumen yang dilampirkan secara jelas.
Credit Development Department

Anda mungkin juga menyukai