Anda di halaman 1dari 13

PENGEMBANGAN

LAYANAN BK DI ERA
NEW NORMAL BAGI
SISWA

SUNAWAN, Ph.D.
Devisi Asesmen dan Inovasi Pembelajaran
Pusat Kajian Konseling Pendidikan dan Komunitas
Jurusan Bimbingan dan Konseling FIP UNNES
Orientasi Pengembangan Diri Siswa
• Pengembangan pribadi dan social memfasilitasi siswa
menjadi pribadi yang percaya diri dan memiliki daya
resiliensi
• Pengembangan social memfasilitasi siswa memiliki
KARIR
kemampuan bersosialisasi yang adaptif, respek dan
terbuka
• Pengembangan pribadi-social menjadi dasar bagi
pengembangan belajar dan prestasi
BELAJAR • Berkembangnya prestasi akademik yang didasari
perkembangan pribadi-social mengarah pada persiapan
dan pencapaian kesuksesan karir
PRIBADI SOSIAL • Di sisi lain, arah kesuksesan karir juga menjadi landasan
bagi pengembangan pribadi-social dan belajar
Implikasi bagi Pelayanan Bimbingan dan Konseling:
Seluruh layanan Bimbingan dan Konseling yang diberikan konselor
(pribadi-social, belajar, dan karir) hendaknya bermuara pada
peningkatan prestasi belajar dan perilaku yang berkaitan dengan
prestasi
Contoh prestasi: nilai setiap semester
Contoh perilaku terkait prestasi: tingkat kehadiran di sekolah,
tingkat penyelesaian PR, keaktifan dalam partisipasi belajar di kelas
 Konselor sangat berkepentingan untuk membangun kesadaran siswa
mengenai kaitan antara aktivitas akademik dan non-akademik mereka
saat ini dengan kesuksesan karir di masa depan (future time perspective)

Kesadaran masa depan

Tanggungjawab pribadi

Regulasi diri
 Konselor berkepentingan untuk membangun
kesadaran bahwa siswa memiliki kontrol atas
dirinya dan diwujudkan dalam bentuk pribadi yang
proaktif
 Konselor berkepentingan untuk mendorong siswa
membangun tujuan dari setiap aktivitas akademik
maupun non-akademik
Siswa dalam
Mode Belajar
(learning
mode)
• Kunci sukses mendorong
siswa mengembangkan diri
• Gambar 1 Siklus regulasi
belajar dan peran mindset
di dalamnya (Heslin,
Keating, & Ashford, 2019)
• Pendekatan (approach)
Tahapan  Mengembangkan prioritas
Regulasi  Mencanangkan tujuan belajar
Belajar  Menanamkan efikasi diri
 Menyusun rencana kegiatan (belajar)
• Tindakan (action)
 Mengimplementasikan rencana kegiatan
(belajar)
 Memantau kegiatan belajar yang
dilaksanakannya
 Mengelola emosi yang mengganggu
belajar
• Refleksi (reflection)
 Mengevaluasi capaian belajar dengan
membandingkan tujuan atau target belajar
 Mengidentifikasi factor penyebab
kegagalan atau keberhasilan
 Menarik pengalaman/hikmah
• Mindset
Contoh Topik BK di Era New Normal
Bidang Pribadi: Bidang Sosial:
- Identitas - Komunikasi
- Konsep diri/efikasi diri interpersonal
- Nilai - Manajemen konflik

Bidang Belajar/Akademik: Bidang Karir:


- Tujuan belajar - Eksplorasi karir
- Strategi belajar - Perubahan karir di
- Sumber belajar industry 4.0
Konten yang disampaikan konselor
melibatkan higher order thinking siswa

Indikator: bermuara pada perubahan


sikap dan/atau perilaku

Perubahan sikap dan perilaku


mengarah pada peningkatan kinerja
belajar siswa
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai