Anda di halaman 1dari 13

ULTRAFILTRASI

Nama Kelompok:
M. Ickhbal P 062117001
Sisca Chandra P 062117004
Intan Wulandari 062117065
Alfi Nur Utami 062117078
Farhan Fathur 062117
Definisi

Ultrafiltrasi merupakan sebuah membrane semiperm


eable yang digunakan untuk menyaring partikel seperti:
Koloid, Turbidity, Suspended solid, bacteria maupun se
gala macam molekul yang berukuran antara 0.1 - 0.01m
ikron. Dimana membrane ini memisahkan antara partike
l kecil dan sebagian zat terlarut dengan air.
Definisi

Dimana kelebihan dari menggunakan ultrafiltrasi ada


lah sistem yang digunakan tidak membutuhkan ruang y
ang cukup besar seperti pengendapan dengan mengguna
kan clarifier pada umumnya.
Kelebihan lain yang cukup dipertimbangkan adalah
peniadaan zat kimia pada saat menggunakan clarifier, se
perti koagulan, floakulan, pembunuh bacteria dan pengo
ntrol PH.
Definisi
Fungsi utama dari Membran UF adalah untuk menyaring Tota
l Suspended Solid (TSS). Kemampuan membrane ultrafiltrasi dal
am menyaring TSS dapat mencapai 99% jika di aplikasikan deng
an benar untuk setiap desainnya.
Tipe Penyaringan

Ultrafiltrasi memiliki beberapa tipe penyaringan:


1. Tipe “Dead End flow” Ultrafiltrasi
Digunakan oleh para ahli pada saat dimana seorang
user memiliki keterbatasan akan sumber daya air. Deng
an sistem ini maka penghematan air dapat dilakukan. Si
stem ini direkomendasikan pada kondisi air yang tidak
banyak mengandung koloid, bakteria dan protein.
Tipe Penyaringan

2. Tipe “Cross Flow” Ultrafiltration


Jenis ini banyak digunakan saat ini, dimana aliran air
dilewatkan menyamping membrane semipermeable. Se
hingga penumpukan kotoran dapat di minimalisasi. Syst
em ini direkomendasikan di kondisi air banyak mengan
dung koloid dan total suspended solid yang tinggi.
Pengaplikasian Proses

Ultrafiltrasi juga dibedakan menurut pengaplikasian pro


sesnya:
1. Inside Out
Ultrafiltrasi itu didesain dimana air yang masuk dari
dalam membrane dan keluar melalui dinding membrane
semipermeablenya. Sistem ini tidak dapat digunakan un
tuk air baku yang nilai TSS nya cukup tinggi, maksimal
150ppm.
Pengaplikasian Proses

2. Outside In
Ultrafiltration di desain dengan memasukkan air dari
dinding luar kedalam membrane semipermeablenya. Sis
tem ini memiliki toleransi yang tinggi terhadap TSS, tid
ak membutuhkan filter awal yang intensif, memiliki are
a filtrasi yang lebih besar, membutuhkan tekanan angin
saat proses pencucian dan membutuhkan air yang cukup
banyak pada saat pencucian membrane ultrafiltrasi.
Keuntungan UF

1. Sistem yang lebih mudah diaplikasikan, perawatan, maintenan


ce hingga pemasangan yang mudah.
2. Dapat menyaring bakteri atau germ yang tahan terhadap chlori
ne seperti Cryptosporidium atau bakteri lainnya.
3. Dapat dengan mudah menyaring konsentrat dalam pengolahan
air limbah
4. Ruangan yang tidak terlalu besar dibandingan dengan clarifier
konventional.
5. Dapat menyaring Film forming pada air sebelum diolah lebih l
anjut oleh sistem reverse osmosis.
Pemilihan material yang tepat disesuaikan pada kebutu
han, dengan memperhatikan faktor: Kekuatan, ketahanan,
ketahanan akan tingkat keasaman yang rendah/tinggi atau
ketahanan terhadap zat kimia atau zat desifektan tertentu a
ntara lain:
1. U-PVC material
Paling banyak digunakan, harga paling murah
2. H-PVDF material
Material ini digunakan pada saat di sistem banyak digunak
an zat kimia, dimana material ini mempunyai ketahanan ter
hadap zat kimia yang cukup tinggi.

Anda mungkin juga menyukai