Anda di halaman 1dari 11

SEHAT = ?

KESEHATAN= ?

MASYARAKAT = ?

KESEHATAN MASYARAKAT = ?
SEJARAH KESEHATAN MASYARAKAT

MITOS YUNANI

ASCLEPIUS
Dapat melakukan pengobatan penyakit dan
melakukan pembedahan dengan prosedur yang
baik (Surgical procedure).

HIGEIA
Melakukan upaya-upaya kesehatan dengan
menganjurkan kepada “hidup seimbang”,
menghindari ma/min beracun, memilih bahan
mknn yang bergizi, berolah raga. Dan apabila
sudah sakit dianjurkan penyembuhan secara
alamiah.
MITOS YUNANI
muncul
2 aliran pendekatan
dlm menangani masalah
kesehatan.

KELOMPOK PERTAMA:
Cenderung menunggu terjadinya
penyakit, baru bertindak.

KELOMPOK KEDUA :
Cenderung melakukan upaya-upaya
pencegahan sebelum terjadi penyakit dan
meningkatkan kesehatan (promosi).
PERBEDAAN ANTARA KESEHATAN
MASYARAKAT DAN KEDOKTERAN

KESEHATAN MASYARAKAT menekankan pada upaya-upaya


pencegahan (preventif) dan peningkatan kesehatan (promotif)
kepada masyarakat (orang banyak). Hubungan antara petugas
kesehatan dengan masyarakat bersifat kemitraan.

KEDOKTERAN dapat juga disebut sebagai kesehatan per-


orangan, menekankan pada upaya pengobatan (kuratif) dan
pemulihan (rehabilitatif) pada individu. Jarak anatara petugas
kesehatan dengan masyarakat cenderung jauh.
KESMAS menggunakan pendekatan pro-aktif.
Artinya, dlm bekerja tidak menunggu adanya pasien datang,
tetapi turun ke mayarakat dan mengidentifikasi masalah,
kemudian bertindak.
Klien dilihat sebagai makhluk yang utuh secara holistik. Karena
masalah kesehatan tdk hanya mengenai tubuh manusia saja.

KEDOKTERAN cenderung bersifat reaktif.


Artinya dalam bertindak menunggu adanya pasien datang. Kalau
tidak ada pasien datang, berarti tidak ada masalah. Dan
masalah kesehatan diartikan sebagai “penyakit”.
Klien dilihat secara biologis.

Peran kedua Ilmu antara KESMAS dan KEDOKTERAN saling


melengkapi. Perbedaannya pada penekanannya.
PERKEMBANGAN KESMAS
PERIODE SEBELUM ILMU PENGETAHUAN

BABYLONIA 1. Ditemukan dokumen-dokumen bhw masyarakat telah


MESIR melakukan usaha penanggulangan masalah kesehatan.

YUNANI 2. Telah ada peraturan-peraturan ttg pembuangan air


limbah; drainase kota; dan pengaturan air minum.
3. Telah dibangun lantrin (WC) umum. Walaupun untuk
alasan menghilangkan bau kotoran.
4. Masyarakat telah membuat sumur sbg sumber air
minum. Walaupun dengan alasan bhw minum air kali
rasanya tidak enak.
5. Ada peraturan yg mengharuskan masyarakat mencatat-
kan dan melaporkan pembangunan rumah.
6. Ada peraturan pemerintah kerajaan utk melakukan
supervisi pada warung minum, warung makan, dan
lokalisasi prustitusi.
PERIODE ILMU PENGETAHUAN

1. Pendekatan masalah kesehatan sudah tidak lagi secara biologis sempit


(hanya masalah penyakit), tetapi pendekatannya sudah komplek dan
dilakukan secara komperhensif dan multisektoral.
2. Telah ditemukannya vaksin penyakit cacar oleh Louis Pasteur yang
berfungsi untuk pencegahan.
3. Th. 1832 di Inggris terjadi epidemi kolera. Parlemen membentuk komisi
penyelidikan penyebab terjadinya kolera. Maka dihasilkan dokumen
epidemiologi pertama yang lengkap melaporkan distribusi dan determinant
penyakit kolera di Inggris dengan dukungan data-data statistik yang
akurat. (Ketua komisi Edwin Chadwich).
4. Pada akhir abab 19:
• Dikembangkan pendidikan kesehatan di Amerika, dengan diberdirikan FK
di Univ. John Hopkins, dimana kurikulum FK sudah mencantumkan
tentang KESMAS.
• Di Amerika telah dibentuk Departemen Kesehatan yang fungsinya
menyelenggarakan pelayanan kesehatan bagi penduduk, termasuk
perbaikan dan sanitasi lingkungan.
• Telah dibentuk Asosiasi Kesehatan Masyarakat Amerika.
PERKEMBANGAN KESMAS DI INDONESIA
JAMAN BELANDA
Awal abad 16, pelatihan
Utk menurunkan angka kematian bayi.
dukun bayi.

TH. 1851 Berdiri sekolah dokter Jawa STOVIA (School Tot


Oplelding Van Indische Arsten) di Jkt.

Berdiri sekolah dokter Jawa NIAS (Nederland


TH. 1913
Indische Arsten School) di Sby.

Menyimpulkan bhw terjadinya penyakit pd masy.


TH 1925 Hydrich
Purwokerto akibat sanitasi lingk yg buruk yg
(seorang petugas
disebabkan oleh perilaku masy. Kmd. melakukan
kesh. Bld)
propaganda Pendidikan Kesmas.

TH 1937 terjadi Pemerintah Bld melakukan upaya kesmas secara


wabah kolera resmi.
JAMAN KEMERDEKAAN

1951. Bandung Plan Dlm Yankesmas, aspek preventif dan


kuratif tdk dpt dipisahkan.

Perpaduan antara yan kes pedesaan dan


1956. Dr. Y Sulianti:
yan kes medis dengan pendekatan tim dlm
PROYEK BEKASI
pengelolaan prog kes.

Disepakati sistem PUSKESMAS type A, B, C, yg


Seminar Th. 1967 mrp pusat yankes terpadu pd masy. yg
disesuaikan dg kondisi dan kemampuan rakyat.

Menetapkan PUSKESMAS sbg unit yankes yg


DEPKES Th. 1968 memberikan yan kuratif dan prefentif sacara
terpadu, menyeluruh dan mudah terjangkau, dlm
wilayah kerja kecamatan di Kotamadya dan atau
Kabupaten dengan 13 kegiatan pokok.
KEGIATAN POKOK PUSKESMAS
1. KIA
2. KB
3. Gizi
4. Kesh. Lingkungan
5. Pencegahan Penyakit Menular
6. Penyuluhan Kesmas
7. Pengobatan
8. Perawatan Kesmas
9. Usaha Kesehatan Gigi
10.UKS
11.Usaha Kesehatan Jiwa
12.Laboratorium
13.Pencatatan dan Pelaporan

Anda mungkin juga menyukai