Anda di halaman 1dari 17

STRUKTUR DAN DISTRIBUSI

PENDUDUK
Kuliah Pertemuan Ke-8
Bagus Nuari Priambudi, S.T., M.T.
DEFINISI STRUKTUR PENDUDUK
 Struktur penduduk adalah pembentuk komposisi dari penduduk
 Struktur penduduk pada suatu wilayah menunjukkan bagaimana
penduduk terbagi antara pria dan wanita pada setiap kelompok umur
 Struktur penduduk salah satunya digambarkan dalam bentuk piramida
penduduk
 Piramida dapat dibuat dalam skala negara, wilayah, atau kota bahkan
desa
CARA PENGGAMBARAN STRUKTUR PENDUDUK

 Sumbu vertikal untuk distribusi umur, baik untuk


umur satu tahunan ataupun lima tahunan
 Sumbu horisontal untuk jumlah penduduk (absolut
maupun % dengan total 100% untuk kedua
kelompok umur).
 Dasar piramida dimulai dengan kelompok umur
muda (04), makin ke atas untuk yang lebih tua.
 Puncak piramida dibuat ‘open-ended interval’.
Misal: 75+
 Bagian kiri untuk laki-laki, kanan untuk perempuan
 Besarnya balok diagram untuk masing-masing
kelompok harus sama.
MODEL PIRAMIDA PENDUDUK

 Model 1 : Mempunyai dasar lebar dan slope tidak  Model 2 : Dasar piramida lebih lebar dan slope lebih curam setelah
kelompok umur 0-4 hingga puncak piramida. Terdapat pada negara
terlalu curam atau datar. Terdapat pada negara dengan dengan permulaan pertumbuhan penduduk yang tinggi/cepat beberapa
tingkat kelahiran dan kematian tinggi. Umur median waktu sebelumnya, namun tingkat kematian bayi tinggi untuk usia
rendah, sedangkan rasio ketergantungan tinggi. Contoh: lebih tua. Umur median sangat rendah dan rasio ketergantungan sangat
India tahun 1951, Indonesia tahun 1971. tinggi. Contoh: Indonesia tahun 1970an, Sri Lanka, Meksiko, Brazilia
tahun 1980-an. Dasar piramida lebih lebar dan slope lebih curam
setelah kelompok umur 0-4 hingga puncak piramida. Terdapat pada
negara dengan permulaan pertumbuhan penduduk yang tinggi/cepat
beberapa waktu sebelumnya, namun tingkat kematian bayi tinggi
untuk usia lebih tua. Umur median sangat rendah dan rasio
ketergantungan sangat tinggi. Contoh: Indonesia tahun 1970an, Sri
Lanka, Meksiko, Brazilia tahun 1980-an..
MODEL PIRAMIDA PENDUDUK

 Model 3: Bentuk sarang tawon kuno (old fashioned  Model 4 : Bentuk lonceng/genta (bellshaped pyramid).
beehive). Terdapat pada negara dengan kelahiran dan Dicapai oleh negara-negara yang paling sedikit sudah 100
kematian rendah. Umur median tinggi dengan rasio tahun mengalami penurunan kelahiran dan kematian. Umur
median cenderung menurun dan rasio ketergantungan
ketergantungan rendah. Contoh: negara-negara Eropa
meninggi karena tingginya proporsi penduduk tua. Contoh:
Barat. Amerika Serikat.
MODEL PIRAMIDA PENDUDUK

 Model 5: bentuk kendi. Terdapat


pada negara yang mengalami
penurunan drastis pada kelahiran
dan kematian. Jumlah penduduk
usia 15 tahun lebih banyak
dibandingkan dengan jumlah
penduduk 0-14 tahun. Penurunan ini
mengakibatkan berkurangnya
jumlah penduduk secara absolut.
Contoh: Jepang
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
STRUKTUR PENDUDUK

 Fertilitas Jika angka kelahiran meningkat, maka dasar piramida memanjang dibandingkan
dengan dasar piramida tahun sebelumnya atau kelompok umur sebelumnya. Sebaliknya, dasar
piramida memendek jika angka kelahiran menurun.
 Mortalitas Tercermin dari perubahan angka kematian menurut umur atau perubahan tingkat
kematian bayi. Jika tingkat kematian tinggi, terjadi penciutan balok piramida untuksetiap
kelompok umur. Bentuk slope semakin curam dibanding tahun-tahun sebelumnya.
 Migrasi Migrasi masuk yang lebih besar daripada migrasi keluar (pada kelompok umur
dewasa) akan menyebabkan pembengkakan pada bagian tengah piramida penduduk
dibandingkan tahun-tahun sebelumnya.
 IMR (Infant Mortality Rate) yang berkaitan dengan reproduksi Jika IMR perempuan
berkurang berarti mereka yang akan memasuki usia reproduksi semakin bertambah, sehingga
ada kecenderungan fertilitas meningkat.
ELEMEN KUNCI PIRAMIDA PENDUDUK

Bentuk piramida sangat penting dalam menggambarkan


seperti apa kehidupan di suatu negara atau wilayah.
Bentuk piramida menunjukkan informasi tentang tingkat
kelahiran, tingkat kematian, dan angka harapan hidup.
Piramida penduduk menggambarkan seberapa besar
kelompok penduduk yang masih bergantung pada
kelompok usia produktif
CIRI PENDUDUK MENURUT BENTUK
PIRAMIDA

Expansive Bagian dasar piramida lebar. Proporsi penduduk


muda besar, proporsi penduduk tua kecil, pertumbuhan
penduduk tinggi.
Constrictive Bagian dasar piramida kecil. Sebagian besar
penduduk berada dalam kelompok umur muda.
Stationary Bagian dasar piramida kecil. Banyaknya penduduk
dalam tiap kelompok umur hampir sama banyaknya, dan
mengecil pada usia tua kecuali pada kelompok umur tertentu.
CIRI PENDUDUK MENURUT BENTUK
PIRAMIDA
STRUKTUR PENDUDUK DI NEGARA
BERKEMBANG
 Piramida lebar di dasar, yang berarti
sejumlah besar penduduk usia muda
sangat dominan di suatu negara/
wilayah
 Piramida mengerucut ke atas menuju
kelompok umur yang lebih tua dan
menyempit di bagian puncaknya,
menunjukkan bahwa hanya terdapat
bagian kecil dari penduduk berusia
lanjut (elderly)
STRUKTUR PENDUDUK DI NEGARA MAJU

 Piramida menyempit di dasarnya,


melebar di bagian tengah dan
relatif tetap lebar hingga menuju
puncak priramida.
 Merepresentasikan jumlah yang
signifikan dari kelompok usia
dewasa dan tua di suatu negara/
wilayah serta lebih banyak
penduduk wanita daripada pria.
DISTRIBUSI PENDUDUK
 Distribusi penduduk = persebaran penduduk
 Ada dua persebaran penduduk:
 Persebaran penduduk secara geografis
 Persebaran penduduk secara administratif pemerintahan Bagaimana
persebaran penduduk di Indonesia?
KEPADATAN PENDUDUK
Persebaran penduduk vs kepadatan penduduk?
Dinyatakan dengan Jiwa/Ha
Sejalan dengan kepadatan ruang terbangun
Menciptakan efek (sosial, ekonomi, dan lingkungan)
yang tidak sama bagi suatu wilayah dan kota
Determinan kepadatan penduduk: perbedaan daya Tarik
daerah, tingkat ekonomi?
TUGAS INDIVIDU
Cari data jumlah penduduk berdasarkan kelompok umur dan
jenis kelamin
Unit data kota/kecamatan/desa
Buat piramida penduduknya
Deskrisikan bentuk piramida penduduknya
Dikumpulkan Hari Rabu, 27 Oktober 2020 Folder Ms Teams
Pertemuan 8 maksimal jam 16.00 (1 Halaman format pdf, nama
file Tugas Pertemuan 8_Nama_Nim)
KEPADATAN PENDUDUK
London

Thailand
SEKIAN DAN TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai