Anda di halaman 1dari 5

Health Promotion (Promosi Kesehatan)

Promosi kesehatan adalah upaya meningkatkan


kemampuan kesehatan masyarakat melalui pembelajaran
dari, oleh, untuk dan bersama masyarakat agar mereka dapat
menolong dirinya sendiri, serta mampu berperan secara aktif
dalam masyarakat sesuai sosial budaya setempat yang
didukung oleh kebijakan public yang berwawasan. (Depkes
RI)
Promosi kesehatan adalah kombinasi berbagai dukungan
menyangkut pendidikan, organisasi, kebijakan dan peraturan
perundangan untuk perubahan lingkungan dan perilaku yang
menguntungkan kesehatan (Green dan Ottoson,1998).
Ruang lingkup promosi kesehatan:

1) Pendidikan Kesehatan (Health education)


2) Pemasaran sosial (sosial marketing)
3) Penyuluhan
4) Upaya peningkatan (Promotif)
5) Advokasi di bidang kesehatan
6) Pengorganisasian, pengembangan, pergerakan,
pemberdayaan masyarakat.
Ruang lingkup promosi kesehatan berdasarkan tatanan pelaksanaan
:

1) Promosi kesehatan tatanan keluarga


2) Pendidikan kesehatan pada tatanan sekolah
3) Pendidikan kesehatan di tempat kerja
4) Pendidikan kesehatan di tempat-tempat umum
5) Pendidikan kesehatan pada fasilitas pelayanan
kesehatan
 
Tujuan promosi kesehatan

1) Membangun kebijakan masyarakat sehat


2) Membangun keterampilan personal
3) Memperkuat partisipasi komunitas
4) Menciptakan lingkungan yang mendukung
5) Reorientasi pelayanan kesehatan
Upaya (peran) bidan dalam promosi kesehatan

1. Memberikan pendidikan kesehatan meliputi


tanda-tanda atau gejala dalam suatu penyakit
2. Memberikan pembinaan terhadap remaja tentang
kewanitaannnya
3. Memberikan penyuluhan kesehatan mengenai pola
hidup sehat dan personal hygiene
4. Memberikan pendidikan kesehatan meliputi
manfaat hidup sehat

Anda mungkin juga menyukai