Anda di halaman 1dari 7

UJI HIDROKARBON (HC)

DENGAN HYDROCARBON
ANALYZER DENGAN DETEKTOR
IONIASI NYALA (FLAME
IONIZATION DETECTOR/FID)

1
KELOMPOK 8
AINUN JARIAH (1811012320019)
RAHMAH AZIZAH (1811012220019)
RIANA MAULANA (1811012220009)
MUHAMMAD IHSAN
(1811012110002)

2
TOPIK BAHASAN
> Pendahuluan
Tujuannya untuk penentuan kadar
hidrokarbon (HC) meliputi hidrokarbon total
(THC), hidrokarbon metana (MHC) dan
hidrokarbon non metana (NMHC) udara
ambien menggunakan hydrocarbon analyzer
dengan detektor ionisasi nyala (flame
ionization detector, FID)
3
> Prinsip
Pengukuran ini berdasarkan arus yang
ditimbulkan oleh ion yang dihasilkan ketika
hidrokarbon dibakar dengan nyala hidrogen.
Arus yang dihantarkan oleh ion-ion sebanding
dengan kadar hidrokarbon.
> Peralatan
> Bahan

4
A : aliran udara masuk E : pompa vakum
B : kotak hampa udara (vakum)F : kran buka tutup Tedlar bag
C : ruang vakum G : kran pengatur vakum
D : Tedlar bag H : kran pengatur lajur alir

5
tabel 4.2 data energi amber mutlak dan relatif

6
sekian dan terima
kasih . . . .
wassalamualaikum
wr.wb

Anda mungkin juga menyukai