Anda di halaman 1dari 4

KONTRAK PERKULIAHAN

Nama Mata Kuliah : Analisis Bahan Makanan dan Industri


Kode Mata Kuliah : JBKB 365 (2)
Pengajar : Dewi Umaningrum, S.Si., M.Si (DU)
Dr. Rahmat Yunus (RY)
Semester : Genap 2020/2021
Hari Pertemuan/ Jam : Kamis, 11.20-13.00 WITA
Ruang :

PROGRAM STUDI : Kimia (Jenjang S1) FMIPA Universitas


Lambung Mangkurat Banjarbaru
Kalimantan Selatan
PERINGKAT AKREDITASI : BAN PT (Peringkat B)
VISI : ” Terwujudnya Program Studi yang
Terkemuka dalam Pelayanan Tri Dharma
Perguruan Tinggi di Bidang Sains Kimia
yang Mendukung Pengelolaan Sumber
Daya Alam Kalimantan yang Berwawasan
Lingkungan pada Tahun 2025.”
KONTRAK PERKULIAHAN

Nama Mata Kuliah : Analisis Bahan Makanan dan Industri


Kode Mata Kuliah : JBKB 365 (2)
Pengajar : Dewi Umaningrum, S.Si., M.Si (DU)
Dr. Rahmat Yunus (RY)
Semester : Genap 2020/2021
Hari Pertemuan/ Jam : Kamis, 11.20 - 13.00 WITA
Ruang :

1. Manfaat Mata Kuliah

Mata kuliah ini sangat bermanfaat untuk memberi bekal kepada Mahasiswa
tentang aplikasi kimia dalam analisis bahan makanan dan industri

2. Deskripsi Perkuliahan

Mata kuliah Kimia Pemisahan ini membahas mengenai aplikasi ilmu kimia
dalam melakukan analisis bahan makanan dan industry baik menggunakan metode
secara konvensional maupun secara modern. Pembelajaran dalam matakuliah ini
diberikan melalui metode ceramah dan diskusi. Evaluasi hasil pembelajaran
perkuliahan dilakukan melalui pelaksanaan ujian tengah semester (UTS) dan ujian
akhir semester (UAS)

Capaian Pembelajaran Kimia Pemisahan (Learning Outcame/LO-Kimia


Pemisahan)

Setelah mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa mampu :

1. Mahasiswa mampu menjelaskan analisis karbohidrat


2. Mahasiswa mampu menjelaskan analisis protein
3. Mahasiswa mampu menjelaskan analisis lemak dan minyak
4. Mahasiswa mampu menjelaskan analisis vitamin
5. Mahasiswa mampu menjelaskan analisis air dan mineral
6. Mahasiswa mampu menjelaskan analisis bahan tambahan makanan
7. Mahasiswa mampu menjelaskan analisis di bidang industri

Materi/ Bacaan Perkuliahan

1. Abdul Rohman & Sumantri, Analisis Makanan, UGM Press


2. SNI
3. AOAC
4. Strandard Methods for Water and Wastewater
5. Settle, Handbook of Instrumental Techniques for Analytical Chemistry, Prentice
Hall, New Jersey
6. Sudarmadji & Haryono, Analisa Bahan Makanan dan Pertanian, Liberty,
Yogyakarta

3. Kriteria Penilaian

Penilaian akan dilakukan oleh pengampu mata kuliah dengan menggunakan kriteria nilai
sebagai berikut:
Nilai Point Range
A 4,00 ≥ 80
A- 3,75 77 - < 80
B+ 3,50 75 - < 77
B 3,00 70 - < 75
B- 2,75 67 - < 70
C+ 2,50 64 - < 67
C 2,00 60 - < 64
D+ 1,50 50 - < 60
D 1,00 40 - < 50
E 0 00 - < 40

Dalam menentukan nilai akhir akan digunakan pembobotan sebagai berikut:


Tugas 30%
Ujian Tengah Semester 30%
Ujian Akhir Semester 40%

8. Jadwal Perkuliahan
Pertemuan Topik bahasan Sumber belajar Dosen pengampu
Ke-
1 Kontrak Perkuliahan 1,2,3,4,5,6 DU
2 Karbohidrat dan Analisis 1,2,3,4,5,6 DU
Kualitatif Kuantitatif
3 Protein dan Analisis Kualitatif 1,2,3,4,5,6 DU
Kuantitatif
4 Lemak dan Analisis Kualitatif 1,2,3,4,5,6 DU
Kuantitatif
5 Vitamin dan Analisis Kualitatif 1,2,3,4,5,6 DU
Kuantitatif
6. Air, Mineral dan Analisis 1,2,3,4,5,6 DU
Kualitatif Kuantitatif
7. Bahan Tambahan Makanan dan 1,2,3,4,5,6 DU
Analisis Kualitatif Kuantitatif
8. Ujian Tengah Semester DU
9 RY
10 RY
11. RY
12 RY
13 RY
14 RY
15 RY
16 Ujian Akhir Semester RY

Banjarbaru, 9 Februari 2021

Koordinator Tingkat Dosen Pengampu

…………………………… Dewi Umaningrum


NIM. ………………………….. NIP. 197905122005012002

Anda mungkin juga menyukai