Anda di halaman 1dari 13

ENERGI DALAM

SISTEM
KEHIDUPAN

KELAS 7 SEMESTER 1
TUJUAN
PEMBELAJARAN

Siswa dapat menjelaskan


konsep energi dan macam-
macam sumber energi
PENGERTIAN

Energi adalah kemampuan


untuk melakukan usaha
(kerja) atau melakukan
suatu perubahan.
BENTUK ENERGI

Energi Energi
Potensial Listrik

Energi Kimia Energi


Kinetik
ENERGI POTENSIAL
Energi potensial adalah energi yang dimiliki oleh suatu
materi karena lokasi atau tempatnya.
ENERGI POTENSIAL GRAVITASI ENERGI POTENSIAL ELASTISITAS

Yaitu energi yang


dimiliki suatu benda
karena terletak di
atas permukaan
bumi. Maka
semakin tinggi
Yaitu energi yang tersimpan
letak suatu benda
pada benda yang sedang
di atas permukaan
diregangkan. Makin jauh
bumi, makin besar
peregangan dan
energi potensial
penekanannya, maka makin
gravitasinya.
besar energinya.
RUMUS ENERGI POTENSIAL GRAVITASI

Ep = m x g x h
Keterangan :

Semakin besar h
(semakin tinggi posisi
benda), maka energi
potensial akan semakin
besar.
Semakin besar massa
suatu benda, maka
energi potensial juga
akan semakin besar.
ENERGI KINETIK
Energi kinetik adalah bentuk energi ketika suatu materi
berpindah atau bergerak.
Contoh energi kinetik :

Semakin besar massa suatu benda, maka energi kinetiknya


semakin besar.
Semakin besar kecepatan suatu benda, maka energi
kinetiknya semakin besar pula.
ENERGI KIMIA
Energi kimia yaitu energi yang terkandung dalam suatu
zat. Misalnya, makanan memiliki energi kimia, sehingga
orang yang makan akan memiliki energi untuk
beraktivitas.
ENERGI
Energi listrik ialahLISTRIK
energi yang dimiliki muatan listrik dan
arus listrik. Energi listrik akan mengalami perubahan
bentuk, tetapi energinya tidak hilang.

ENERGI LISTRIK  ENERGI CAHAYA

ENERGI LISTRIK  ENERGI GERAK

ENERGI LISTRIK  ENERGI PANAS


SUMBER
ENERGI
ENERGI ENERGI TAK
TERBARUKAN TERBARUKAN
sumber energi yang
Sumber energi yang berasal dari alam dan
berasal dari proses akan habis apabila
alam berkelanjutan dieksploitasi secara
terus – menerus.
Energi
Terbarukan

Energi Matahari Energi Angin

Energi Tidal (pasang surut


Energi Air air laut)
ENERGI TAK
TERBARUKAN
ENERGI HASIL TAMBANG

ENERGI NUKLIR
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai