Anda di halaman 1dari 21

Kependudukan

dan Jaminan
Kesehatan
Nasional serta
BPJS
START!
Disusun Oleh :

1. Tasya Danita Amelia


2. Tia Silmi Oktaviani
3. Wanda Nefiyarsa

D3 B GIZI
Tahun Ajaran 2020/2021
Apa itu
kependudukan dan
Piramida Penduduk?

NEXT!
Kependudukan adalah hal ihwal yang berkaitan dengan
jumlah, struktur, umur, jenis, kelamin, agama,
kelahiran, perkawinan, kehamilan, kematian,
persebaran, mobilitas dan kualitas serta
ketahananannya yang menyangkut
politik,ekonomi,sosial, dan budaya.

S
CREDIT
Piramida Penduduk adalah
grafik yang menyajikan data
penduduk berdasarkan
umur,jenis kelamin dan
daerah suatu penduduk.
MACAM-MACAM BENTUK PIRAMIDA
PENDUDUK
Apa itu Data Kependudukan
dan Apakah penting untuk 3

sebuah program kesehatan?


Data kependudukan adalah data perseorangan dan/atau data
agregat yang terstruktur sebagai hasil dari kegiatan
pendaftaran penduduk dan pencatatan sipil.
Data Kependudukan tersebut digunakan untuk semua keperluan
berasal dari Kementerian Dalam Negeri (pasal 58 UU No. 24 Tahun 2013),
antara lain dimanfaatkan untuk :

1. Pelayanan publik antara lain untuk penerbitan surat izin mengemudi, izin usaha,
pelayanan wajib pajak, pelayanan perbankan, pelayanan penerbitan sertifikat tanah,
asuransi, jaminan kesehatan masyarakat, dan jaminan sosial tenaga kerja.
2. Perencanaan pembangunan yakni untuk perencanaan pembangunan nasional,
perencanaan pendidikan, perencanaan kesehatan, perencanaan tenaga kerja, dan
pengentasan masyarakat dari kemiskinan.
3. Alokasi anggaran meliputi penentuan Dana Alokasi Umum (DAU) dan
perhitungan
potensi perpajakan.
4. Pembangunan demokrasi yaitu penyiapan Data Agregat Kependudukan
perkecamatan (DAK2) dan penyiapan data Penduduk Potensial Pemilih
Pemilu (DP4).
5. Penegakan hukum dan pencegahan kriminal antara lain untuk
memudahkan pelacakan pelaku kriminal, mencegah perdagangan orang
dan mencegah pengiriman
tenaga kerja ilegal.
BONUS DEMOGRAFI DAN
MOBILITAS PENDUDUK
demografi dapat secara umum diartikan
sebagai gambaran yang menjelaskan tentang
penduduk mulai dari jumlah perkawinan
, kelahiran, kematian serta perpindahan pendud
uk
.

Bonus demografi adalah kesempatan emas bagi


Indonesia dalam peningkatan sumber daya
manusia (SDM) terutama di bidang kesehatan
dan salah satu cara pendukung agar Indonesia
menjadi negara maju karena usia produktif
meningkat.
Mobilitas Penduduk

Dalam buku Mobilitas Penduduk dan Bonus


Demografi (2017) karya Sri Djoko dan kawan kawan,
mobilitas penduduk diartikan sebagai gerak keruangan
penduduk dengan melewati batas administrasi daerah
tingkat II. Mobilitas penduduk dapat dilihat dalam arti
fisik,yaitu perpindahan penduduk untuk memperoleh
peluang dan kesempatan yang lebih luas ditempat lain
(mobilitas horizontal). Dalam arti sosial, ekonomi, dan
budaya, yaitu upaya peningkatan status melalui
peningkatan kesejahteraan (mobilitas vertikal).
Jaminan Kesehatan Sosial (JKN)

Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) merupakan bagian dari


Sistem Jaminan Sosial Nasional (SJSN) yang diselenggarakan
dengan menggunakan mekanisme asuransi kesehatan
sosial yang bersifat wajib (mandatory) berdasarkan Undang –
Undang Nomor 40 Tahun 2004 tentang SJSN dengan tujuan untuk
memenuhi kebutuhan dasar kesehatan masyarakat yang layak
yang diberikan kepada setiap orang yang telah membayar iuran
atau iurannya diabayar oleh
pemerintah.
Dasar Hukum JKN

Dasar hukum Jaminan Kesehatan, termaktub dalam Undang - Undang Tahun


1945 Pasal 28 H yaitu :

Pertama, setiap orang berhak hidup sejahtera lahir dan batin, bertempat
tinggal, dan mendapatkan lingkungan hidup yang baik dan sehat serta
berhak memperoleh pelayanan kesehatan;

Kedua, setiap orang berhak mendapat kemudahan dan perlakuan khusus


untuk memperoleh kesempatan dan manfaat yang sama guna mencapai
persamaan dan keadilan; dan

Ketiga, setiap orang berhak atas jaminan sosial yang memungkinkan


pengembangan dirinya secara utuh sebagai manusia yang bermanfaat.
Pelaksanaan JKN dan Proses Pembiayaan BPJS

Pembayaran BPJS

IURAN BPJS
JKN memberikan perlindungan • Iuran diatur dengan Peraturan
bagi Warga Negara Indonesia Pemerintah
agar mereka tidak mengalami • Ditinjau paling lama 2 tahun
goncangan sosial, yang mungkin sekali dengan Peraturan Presiden
mendorong mereka ke jurang • Tata cara pembayaran iuran
kemiskinan, ketika mereka sakit. diatur dengan Peraturan BPJS
Kesehatan berkoordinasi dengan
kementerian/lembaga terkait
Rancangan PP Jaminan
Kesehatan.
Hambatan dan tantangan serta Solusi dalam kegiatan
JKN dan BPJS

Hambatan dan tantangan ● Banyak PBPU yaitu orang yang


membayar mandiri atau dari
● rendahnya tingkat keaktifan sektor informal baru mendaftar
PBPU yang hanya 54% untuk saat sakit saja. Namun, saat sudah
membayar iuran. dapat layanan kesehatan, berhenti
● banyaknya PBU yang membayar iuran
mendaftar saat sakit saja
solusi
memperbaiki sistem manajemen
JKN dari segi kepesertaan.
Selanjutnya,
sinergitas dengan pemerintah
daerah dan menyesuaikan iuran
peserta JKN.
CREDITS: This presentation template was created
by Slidesgo, including icons by Flaticon, and
infographics & images by Freepik.

Anda mungkin juga menyukai