Anda di halaman 1dari 12

Ciri – ciri Makhluk Hidup

1. Bergerak
Makhluk hidup dapat bergerak dengan
cara yang berbeda-beda.
Manusia bergerak menggunakan kaki.
Ikan berenang dengan sirip.
Cicak merayap di dinding.
2. Bernapas
Alat pernapasan makhluk hidup
berbeda-beda.
Manusia bernapas dengan paru-
paru.
Ikan bernapas dengan insang.
3. Berkembang biak
Mahkluk hidup dapat berkembang biak.
Cara berkembang biak makhluk hidup
berbeda-beda.
Ada yang berkembang biak dengan cara
melahirkan , ada juga dengan cara bertelur.
4. Tumbuh

Makhluk hidup dapat tumbuh dan berkembang.


Tumbuh artinya bertambah tinggi dan berat.
5. Makan
Makhluk hidup memerlukan makan dan
minum.
Manusia memerlukan hewan dan tumbuhan
untuk makanan.
Sebagian hewan memerlukan tumbuhan
untuk makanan.
6. Peka terhadap rangsangan

Makhluk hidup peka terhadap rangsang.


Kepekaan makhluk hidup terhadap rangsang
berbeda-beda.

Anda mungkin juga menyukai