Anda di halaman 1dari 11

Perencanaan dan Evaluasi

Oleh Kelompok 2

Warda Fauziyah 113117014


Ai Siti Maryam 113117035
Muslikhah Fitri A 113117037
Alwan Aziz Zamhur 113117074
Marisa Isma Pujianti 113117099
Nabila Nurul Aini 113117110
Kasus

Project analysis slide 11


Puskesmas Cimahi Utara berada di Kelurahan Cibabat, Kecamatan Cimahi Utara, Kota Cimahi dengan
luas wilayah 287,38 km2, Jumlah penduduk Kelurahan Cibabat adalah 58.916 jiwa,terdiri dari 25 RW,
138 RT, 13.130 KK. Sebagaian besar penduduk memiliki pendapatan rendah dan bekerja sebagai
buruh pabrik. 23,73% dari jumlah penduduk merupakan usia anak. Wilayah kerja Puskesmas Cimahi
Utara terdapat 31 posyandu. Berdasarkan data dari petugas gizi puskesmas Cimahi Utara. Terdapat
beberapa masalah gizi yang dihadapi yaitu anak yang menderita stunting sebanyak 7% dari 3259
anak. Hal tersebut disebabkan oleh banyak nya ibu hamil yang mengalami anemia di wilayah kerja
puskesmas. Berdasarkan data yang di peroleh ibu hamil cakupan wilayah puskesms cimahi utara
masih minim untuk melakukan pemeriksaan kehamilan karena kurangnya pengetahuan tentang
pemerikasaan antenatal care dan 1000 HPK bagi kesehatan diri sendiri maupun anak yang
dikandung. Hasil observasi di daerah tersebut masih banyak masyarakat yang belum memiliki sanitasi
dan air yang layak. Pemerintahan setempat memiliki komitmen/kebijakan yang kuat terhadap
program KIA sehingga Pemerintah akan mendukung program penanggulangan stunting di Kota
Cimahi.
Tahapan Monitoring
Project analysis slide 3 yang diperlukan:
Logistik

Pemberian
PMT untuk tablet
Konsumsi
ibu hamil tambah
untuk petugas
dan anak darah
monitoring
balita untuk ibu
hamil dan
remaja
Tahapan Monitoring

Project analysis slide 3


Perilaku yang di harapkan :
Diharapkan masyarakat dapat mengubah perilakunya dan mengaplikasikan tentang gizi
prakonsepsi agar terpenuhi gizi yang seimbang.

Perbaikan Kesehatan:
1. Adanya perubahan perilaku masyarakat dalam memenuhi asupan gizi
2. Memperbaiki sanitasi lingkungan
3. Menjaga pola makan
Aspek yang Monitoring

Project analysis slide 3


1. Input -materi yang disampaikan dapat dimengerti oleh audience -Distribusi sesuai
dengan yang diperlukan-jangkauan target dalam monitoring ini sudah baik-kegiatan
program dan sumber daya Kegiatan program berjalan dengan baik sesuai dengan
standar-standar yang berlaku, sumberdaya memadai, seperti pemberi materi atau petugas
monitoring
2. Output =hasil antara-sasaran menerima pesan/materi dengan baik-sasaran
memanfaatkan bahan dari apa yang disampaikan petugas-sasaran merasakan manfaat
bahan yang diajarkan petugas serta PMT yang dibagikan kepada ibu hamil dan balita
untuk membantu menambah asupan gizi
3. Outcome=hasil intervensi-hasil intervensi pada monitoring ini sudah mencapai target,
dimana terjadi perubahan perilaku dimasyarakat seperti, perubahan perilaku dalam
memnuhi gizi dan memperbaiki sanitasi lingkungan. .
Kasus

Project analysis slide 11


Puskesmas Cimahi Utara berada di Kelurahan Cibabat, Kecamatan Cimahi Utara, Kota Cimahi dengan
luas wilayah 287,38 km2, Jumlah penduduk Kelurahan Cibabat adalah 58.916 jiwa,terdiri dari 25 RW,
138 RT, 13.130 KK. Sebagaian besar penduduk memiliki pendapatan rendah dan bekerja sebagai
buruh pabrik. 23,73% dari jumlah penduduk merupakan usia anak. Wilayah kerja Puskesmas Cimahi
Utara terdapat 31 posyandu. Berdasarkan data dari petugas gizi puskesmas Cimahi Utara. Terdapat
beberapa masalah gizi yang dihadapi yaitu anak yang menderita stunting sebanyak 7% dari 3259
anak. Hal tersebut disebabkan oleh banyak nya ibu hamil yang mengalami anemia di wilayah kerja
puskesmas. Berdasarkan data yang di peroleh ibu hamil cakupan wilayah puskesms cimahi utara
masih minim untuk melakukan pemeriksaan kehamilan karena kurangnya pengetahuan tentang
pemerikasaan antenatal care dan 1000 HPK bagi kesehatan diri sendiri maupun anak yang
dikandung. Hasil observasi di daerah tersebut masih banyak masyarakat yang belum memiliki sanitasi
dan air yang layak. Pemerintahan setempat memiliki komitmen/kebijakan yang kuat terhadap
program KIA sehingga Pemerintah akan mendukung program penanggulangan stunting di Kota
Cimahi.
Cara Monitoring

Project analysis slide 8


1 2

Petugas melakukan kunjungan rumah dan diskusi Melakukan wawancara secara mendalam
dengan anggota rumah mengenai kejadian mengenai pemberian asupan gizi ibu hamil dan
stunting di kota cimahi balita di kota cimahi

3 4

Melakukan observasi permasalahan yang Petugas memberikan data dan leaflet mengenai
menjadi faktor utama terjadinya stunting kasus stunting di kota cimahi
Petugas Monitoring

Project analysis slide 4


Staff Promkes
Penanggung
Jawab
Relawan dan
Mahasiswa

Pelaksana Ahli Gizi

: petugas
promkes
Dinas Kota
Cimahi

Ahli Kesehatan
Lingkungan
Waktu Pelaksanaan
Monitoring
Project analysis slide 11

1. Waktu program dilaksanakan selama 3x dalam 1 bulan

2. Kegiatan dilakukan dalam waktu 2 jam per hari

3. Monitoring dilakukan setiap 3 bulan sekali


Dokumentasi
Kelompok
Project analysis slide 11
Thank You

Anda mungkin juga menyukai