Anda di halaman 1dari 8

FAKTOR PENDUKUNG DAN

PENGHAMBAT PENGEMBANGAN
BAKAT, MINAT ANAK USIA DINI

MARIA ULFAH
SADIAH
PENGERTIAN BAKAT
Bakat merupakan kecakapan potensial yang
bersifat khusus, yaitu khusus dalam sesuatu
bidang atau kemampuan tertentu.

PENGERTIAN MINAT
Minat secara bahasa adalah kesukaan,
kecendarungan hati terhadap suatu keinginan.
Sedangkan menurut Slaminto minat adalah
suatu perasaan cenderung lebih suka kepada
sesuatu hak atau aktifitas tanpa ada yang
menyuruh.
JENIS-JENIS BAKAT DAN MINAT

JENIS-JENIS BAKAT
1. Kecerdasan Linguistik yaitu kecerdasan dalam mengolah kata-kata secara
efektif baik bicara maupun menulis.
2. Kecerdasan Matematis/logis yaitu kecerdasan dalam hal angka dan logika.
3. Kecerdasan Visual/spasial yaitu kecerdasan yang mencakup berfikir dalam
gambar, serta mampu untuk menyerap, mengubah dan menciptakan kembali
berbagai macam aspek visual.
4. Kecerdasan Kinestetik/jasmani yaitu kecerdasan menggunakan tubuh atau
gerak tubuh untuk mengekspresiakan gagasan dan perasaan.
5. Kecerdasan Mufikal yaitu kecerdasan untuk mengembangkan mengepresikan
dan menikmati bentik musik dan suara.
6. Kecerdasan Interpersonal yaitu kecerdasan untuk mengerti dan peka terhadap
perasaan, intensi, motivasi, watak, dan temprament orang lain.
JENIS MINAT DI BAGI MENJADI 2, YAITU:
1. Minat Vokasional yaitu merujuk pada bidang-bidang
pekerjaan. Contohnya Minat Profesioanal, Minat
Komensial, dan Minat Kegiatan fisik, mekanik, dan
kegiatan luar.
2. Minat Avokasional yaitu minat untuk memperoleh
kepuasan atau hobi.

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI


BAKAT DAN MINAT
3. Faktor Internal di bagi menjadi 2 yaitu faktor bawaan
atau genetik dan faktor kepribadian.
4. Faktor Eksternal di bagi menjadi 3 yaitu lingkungan
keluarga, lingkungan sekolah, dan lingkungan sosial.
CARA MENGEMBANGKAN BAKAT DAN MINAT

Cara Mengambangkan Bakat


1. Perhatian
2. Motivasi
3. Dukungan
4. Pengetahuan
5. Latihan
6. Penghargaan
7. Sarana
8. Lingkungan
9. Kerjasama
10.Teladan yang baik
Mengembangkan Minat
1. Memahami kebutuhan anak didik
2. Jangan memaksa anak didik
3. Memberikan informasi kepada anak didik
4. Menjelaskan kegunaan materi pelajaran
5. Menghubungkan materi pelajaran dengan
peristiwa yang kontekstual
HAMBATAN MINAT DAN BAKAT

1. Hambatan dalam kesehatan


2. Hambatan fungsi kesehatan atau fisiologis
3. Pengembangan kecerdasan
4. Motivasi
5. Minat
6. Sikap
7. Hambatah sosial tempat penyaluran bakat
8. Cara ajar yang di berikan dalam materi pengembangan bakat
9. Penerapan disiplin
10.Hubungan individu dengan pelatih bakat maupun teman
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai