Anda di halaman 1dari 23

IKLIM

IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

TEKANAN PANAS DI SUATU LINGKUNGAN ADALAH


PERPADUAN ANTARA :
 Suhu Udara
 Kelembaban
 Radiasi
 Kecepatan Gerakan Udara
 Panas Metabolisme

HAL – HAL TSB. DI ATAS DAPAT DIKELOMPOKKAN


MENJADI :
 Climatik Faktor
 Non Climatik Faktor

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

YANG TERMASUK CLIMATIK FAKTOR ADALAH :


 SUHU UDARA
 HUMADITY
 RADIASI
 KECEPATAN GERAKAN UDARA

YANG TERMASUK NON CLIMATIK FAKTOR


ADALAH :
 PANAS METABOLISME
 PAKAIAN KERJA
 TINGKAT AKLIMATISASI

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

PENILAIAN TEKANAN PANAS


UNTUK MENILAI TINGKAT TEKANAN PANAS HARUS
DILAKUKAN PENGUKURAN AL;
 Suhu Udara dan kelembaban
alat yang dipakai : PSIKROMETER
 Suhu radiasi
alat yang dipakai : THERMOMETER GLOBE
 Kecepatan Gerakan Udara
alat yang dipakai : THERMOMETER KATA
STOP WATCH.

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

BEBERAPA HAL YANG MEMPENGARUHI


KELAINAN AKIBAT PANAS :
a. USIA
b. KELAMIN
c. KEBIASAAN

AKIBAT YANG DITIMBULKAN OLEH SUHU PANAS:


a. HEAT STROKE
b. HEAT EXHAUSTION
c. DEHIDRASI.

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

DALAM KEADAAN NORMAL DAN WAJAR SESEORANG


AKAN MENGELUARKAN CAIRAN TUBUH MELALUI :
 Saluran Pencernaan sebanyak 200 ml
 Saluran pernapasan sebanyak 400 ml
 Permukaan kulit sebanyak 500 ml
 Ginjal sebanyak 1500 ml

TOTAL AKAN KEHILANGAN CAIRAN SEBANYAK 2600 ml


DALAM SEHARI, TETAPI KEHILANGAN INI AKAN DIIMBANGI
SELALU DENGAN INTAKE CAIRAN DARI LUAR SBB :
 Sebagai cairan sebanyak 1300 ml
 Air di dalam makanan sebanyak 1000 ml
 Selama oksidasi sel air yang dibebaskan 300 ml
SEHINGGA TOTAL PER HARI PEMASUKAN AIR 2600 ml

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

SURAT EDARAN MENTERI TENAGA KERJA DAN


TRANSMIGRASI NO. SE – 01/MEN/1978 :

TBA : ( 21 – 30 ) 0 C
RH : ( 65 – 95 ) %

Keterangan :
TBA = SUHU BASAH ALAMI
RH = RELATIF HUMADITY

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

RUMUS ISBB (INDEX SUHU BASAH BOLA)


1. UNTUK DILUAR YANG ADA PENGARUH
RADIASI SINAR MATAHARI.
ISBB : 0,7 tnwb + 0,2 tg + 0,1 ta
2. UNTUK PENILAIAN DIDALAM RUANG KERJA
ATAU GEDUNG
ISBB : 0,7 tnwb + 0,3 tg
Keterangan :
tnwb = SUHU BASAH ALAMI
tg = SUHU RADIASI
ta = SUHU KERING

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

CARA PENGENDALIAN SUHU PANAS

A.TERHADAP LINGKUNGAN
1. TERHADAP SUHU UDARA YANG TINGGI
a. Isolasi dari peralatan yang menimbulkan panas
b. Menyempurnakan sistim ventilasi

2. TERHADAP PERALATAN YANG MEMPUNYAI


SUHU PERMUKAAN YANG TINGGI
a. Isolasi terhadap permukaan
b. Dengan pelindung / Tirai
c. Pakaian pelindung
d. Mengecat permukaan peralatan
DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

CARA PENGENDALIAN SUHU PANAS (lanjutan)

B. TERHADAP TENAGA KERJA


1. PENYEDIAAN AIR MINUM YANG CUKUP
2. KALAU PERLU DISEDIAKAN EXTRA SALT
(Harus dengan pengawasan dokter).
3. DI HINDARKAN BAGI TENAGA KERJA YANG
HARUS BEKERJA DILINGKUNGAN PANAS
APABILA :
a. Berbadan Gemuk Sekali
b. Menderita suatu penyakit gardiovasculair.

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

PERSAMAAN KESEIMBANGAN PANAS :


M ± R ± C – E max = ± A
Harga : A = 0 Suhu Tubuh Konstan
A = + Terjadi penimbunan panas
suhu tubuh naik
A = - Terjadi pelepasan panas.

Untuk mengartikan besar kecilnya pengaruh panas


Terhadap tubuh, perlu dicari harga HIS atau ITP.

HSI = M ± R ± C x 100 %
E
max
DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

Respirasi
Panas Konveksi
Panas Konveksi
Penguapan keringat
Panas Radiasi

Panas Konduksi
Panas Radiasi

Panas Konduksi
KESEIMBANGAN PANAS DIATUR TUBUH MELALUI PELEPA –
SAN ATAU PENGAMBILAN PANAS KE / DARI LINGKUNGAN :

Persamaan : KESEIMBANGAN PANAS


M ± R ± C ± Res – E = ± A local/hari

BANYAK VARIABEL2 TERMASUK DI DALAM PERUBAHAN


PANAS ANTARA TUBUH DAN LINGKUNGAN KERJA.

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

PENYEBARAN PANAS
PANAS DARI SUMBERNYA DISEBARKAN KE
DALAM LINGKUNGAN DENGAN CARA – CARA:
1. KONDUKSI/HANTARAN.
- Kontak langsung atau melalui benda padat atau cair
- Penyebaran panas melalui cara konduksi dapat
dipahami sbb :

K = k.A t K ; panas yang diterima secara konduksi

x k ; Heat Conductivity bahan

t ; Perbedaan suhu

x ; Jarak

A ; Luas Permukaan DARMAWAN


IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

PENYEBARAN PANAS (lanjutan)

2. KONVEKSI.
- Penyebaran panas dengan perantaraan udara dapat
dipahami sbb :

Konv = kv. A t. v Konv ; panas konveksi

kv ; Konstanta konveksi

t ; Perbedaan suhu

v ; Kecepatan gerakan udara

A ; Luas Permukaan

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

PENYEBARAN PANAS (lanjutan)

3. RADIASI /PANCARAN.
- Penyebaran panas dengan perantaraan gelombang
panas, dapat dipahami sbb :

R = kr. A t. R ; panas radiasi

kr ; Konstanta radiasi

t ; Perbedaan suhu

A ; Luas Permukaan

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

PENYEBARAN PANAS (lanjutan)


4. EVAPORASI /PENGUAPAN.
- Penyebaran panas melalui penguapan, dapat
dipahami sbb :

E max = f. ( v. (Ps – Pa) ) f ; konstanta evaporasi

v ; Kecepatan angin

Ps ; Tekanan uap air pada suhu kulit

Adanya penyebaran ini menjadikan


Pa lingkungan kerja
; Tekanan uap air pada suhumempunyai
udara
panas tertentu dimana sesungguhnya panas yang disebarkan ini
akan mempengaruhi kondisi udara lingkungan kerja tersebut,
sehingga t, Rh, V, R udara LK terbentuk.

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

WAKTU TERPAPAR YANG DIPERKENANKAN


( DALAM 0 C ISBB )

VARIASI KERJA DAN


ISTIRAHAT BEBAN KERJA
KERJA ISTIRAHAT RINGAN SEDANG BERAT

TERUS        
MENERUS - 30,0 26,7 25,0

75 % 25 % 30,6 28,0 25,9

50 % 50 % 31,4 29,4 27,9

25 % 75 % 32,2 31,1 30,0

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

PENGENDALIAN
A. Terhadap lingkungan kerja
1. Mereduksi panas konveksi
2. Memperbaiki sistim ventilasi
3. Mereduksi panas radiasi
4. Memberikan warna cerah pada permukaan dinding ruang kerja.
B. Terhadap tenaga kerja
1. Menyediakan minuman dekat tempat kerja yang memenuhi
syarat kualitas dan kuantitas.
2. Untuk lingkungan kerja panas dengan tingkat panas radiasi
rendah, dianjurkan berpakaian kerja dengan bahan yang
mudah menyerap keringat dan berwarna cerah.
3. Kualifikasi tenaga kerja yang bekerja dilingkungan kerja
panas, tidak boleh terlalu gemuk dan tidak mempunyai
penyakit kardiopvasculer.

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

MENINGKATKAN TOLERANSI THDP


SUHU TINGGI

• Program aklimatisasi : 5 – 7 hari;


• Program kebugaran jasmani
(physical fitness);
• Sumber air minum yang cukup;
• Pemeliharaan keseimbangan elektrolit;
• Skrining Prakarya :
- High physical ability
- VO2 max lebih dari 2,5 L/min

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

CARA PERTUKARAN PANAS TUBUH DAN SEKITARNYA

Radiasi Evaporasi

Konduksi(objek)

Conveksi (udara)

Untuk mempertahankan suhu tubuh, maka terdapat suatu


keseimbangan sbb :
M±R±C-E=0

M = Panas Metabolisme
C = Panas Conveksi
R = Panas Radiasi

E = Panas Evaporasi

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

Air raksa yang berwarna merah

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

Lingkungan F. Kimia

F. Biologi

F. Fisiologi
Penerangan
F. Mental Psikologis
Keluaran Vibrasi mekanik
MAN Proses F. Fisik
Kebisingan/Suara2
Iklim Kerja

PANAS
METABOLISME
II

Efisiensi/
Produktivitas TEKANAN PANAS

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

PROFESIONAL COMPETENCY
ATTITUDE  Responsibility
 Liability
 Accountability
 Integrity

SKILL KNOWLEDGE

 Language & communication  Specific technical issues


 Interpersonal skill  Specific legal & practise issues
 Technical Skill  Environmental issues
 Management & business skill

DARMAWAN
IKLIM
IKLIMKERJA
KERJAPANAS
PANAS

KESEIMBANGAN PROSES TUBUH MANUSIA


PADA AMBANG BATAS UNTUK KONDISI PANAS DAN DINGIN
INCREASING HEATING

HEAT STROKE
OF BODY

ZONA
THERMAL
0 BALANCE
COMFORT
DECREASING HEATING
OF BODY

ZONA OF HEAT REGULATION


ZONA OF COOLING BY EVAPORATION OF SWEAT

COLD CONDITIONS
CONFORTABLE HOT CONDITIONS
SURROUNDINGS

S=M±R ±C-E SANDERS (1987) E = M ± R ± C –W  S = 0

DARMAWAN

Anda mungkin juga menyukai