Anda di halaman 1dari 31

5R

DAN PENINGKATAN KUALITAS

MUTU, EFISIENSI DAN EFEKTIFITAS MENJADIKAN


PERUSAHAAN LEBIH KOMPETITIF
MASALAH YANG ADA PADA KITA

Sering terjadi cacat/kesalahan pada hasil


pekerjaan
Adanya pemborosan waktu akibat sulit
mencari barang dan tidak siap memakai
peralatan kerja
Adanya pemborosan waktu pada
penggunaan alat-alat akibat dari kurang
pemeliharaan peralatan
MANUSIA KUNCI PERUBAHAN

MEMBANGUN MANUSIA MUTU


(3M)
KOMUNIKASI, KOORDINASI & KONTROL
( KERJASAMA )

MENGENAL MELAKSANAKAN MEMAHAMI


MAKSUD SASARAN
5R 5R 5R
BERFIKIR BEKERJA BELAJAR

KONKRET, KONSEKUEN, KONSISTEN, KONTINU, KONSTRUKTIF

Bersikap / Berperilaku
5S = 5R= 5C = 5P

Seiri Ringkas Clear Out Pemilahan


Seito Rapi Configure Penataan
Seiso Resik Clean Pembersihan
Seiketsu Rawat Conform Pemantapan
Shitsuke Rajin Custom Pembiasaan
Sasaran 5R

SAFETY QUALITY

5R
PRODUCTIVITY MAINTENANCE
Sasaran 5R
-Efisiensi

Kemudahan -Produktivitas
5R Bekerja
-Kualitas

Syarat tumbuh
Budaya

-Keselamatan
Siklus Sasaran 5R
Terciptanya kepuasan
5R dan kebanggaan kerja

Peluang kerja
Memperbaiki Kualitas Tersedia dan meningkat

Produktivitas Biaya Kelangsungan hidup


meningkat menurun Perusahaan terpelihara

Biaya makin Market Share


menurun meningkat
Manfaat 5R

 FASTER (Delivery, Deadlines)


 BETTER (Quality)
 EASIER (Working Environment)
 COST – EFFECTIVE (Cost)
Manfaat 5R
 Terciptanya tempat kerja yang bersih
dan menyenangkan
 Terawatnya peralatan, perlengkapan
kerja serta bangunan
 Terwujudnya disiplin yang dibutuhkan
untuk mencapai standar kerja
 Adanya efisiensi pada masing-masing
bagian
 Adanya saling menghargai antar
karyawan
R
1

ingkas
Pisahkan dan singkirkan
barang yang tidak perlu
dari tempat kerja
Langkah menuju Ringkas
1. Penyeragaman Pengertian
Apakah semua telah mengerti mana barang yang diperlukan
dan yang tidak diperlukan?

2. Kegiatan Meringkas
Apakah pemisahan barang yang diperlukan dan yang tidak
diperlukan telah dilakukan?

3. Pemeriksaan Berkala
Apakah pemeriksaan berkala telah dilakukan?

4. Pelembagaan Ringkas
Apakah lembar periksa dan sistem piket telah dilakukan?
Contoh Daftar Periksa Ringkas

1. Semua barang diketahui statusnya


(LEBELISASI)
2. Stock barang dalam proses tidak
berlebihan
3. Barang tidak berguna sudah disingkirkan
semua
4. Perlengkapan pribadi tidak berada di
tempat kerja
5. Tidak ada tempat yang tersembunyi lagi
2

R api
Atur dan susun tata letak peralatan
dan perlengkapan kerja agar selalu
siap pada saat diperlukan
Langkah menuju Rapi
1. Pengelompokan
Apakah barang sudah dikelompokan?
2. Persiapan Tempat
Apakah tempat meletakan sudah disediakan?
3. Penandaan Lokasi
Apakah lokasi tempat meletakan telah ditandai?
4. Pengkodean Barang
Apakah setiap barang dan lokasinya telah diberi
kode?
5. Denah Lokasi
Apakah denah lokasi penyimpanan / tempat kerja
telah dibuat?
Contoh Daftar Periksa Rapi

1. Semua barang memiliki tempat yang


memadai
2. Semua tempat barang memiliki tanda
batas
3. Label barang dan label tempat lengkap
terpasang
4. Sistematika dan cara penempatan
barang
5. Denah dan peta letak barang
R
3

esik
Bersihkan tempat kerja dan
senantiasa melaksanakan
kebersihan
Langkah menuju Resik

1. Sarana Kebersihan
Apakah sarana kebersihan telah dipersiapkan pada
tempatnya?
2. Pembersihan
Apakah kegiatan pembersihan telah rutin dilaksanakan?
3. Peremajaan
Apakah peremajaan terhadap sarana dan prasarana
pekerjaan telah dilakukan?
4. Pelestarian
Apakah ada usaha untuk melakukan pencegahan
terhadap timbulnya ketidakbersihan?
Apakah ada evaluasi ( lomba )?
Contoh Daftar Periksa Resik

1. Bersih, bebas debu dan bau


2. Sarana kebersihan lengkap
3. Lampu penerangan kerja yang memadai
4. Pembagian daerah tanggung jawab
kebersihan
5. Lembar periksa kebersihan dan
pemeriksaan berkala
4
R awat
Pertahankan Ringkas,
Rapi, Resik
Langkah menuju Rawat
1. Penentuan Butir Kendali
Apakah sudah dibuatkan kriteria pengendalian?
Apakah sudah dibuatkan instruksi kerja
2. Penetapan Kondisi Tak Wajar
Apakah sudah ditetapkan suatu kondisi tak wajar?
Apakah sudah dibuatkan standar kerja?
3. Mekanisme Pemantauan
Apakah sudah dibuatkan mekanisme pemantauan?
4. Pola Tindak Lanjut
Apakah sudah dibuat prosedur tindak lanjut?
5. Pemeriksaan
Apakah pemeriksaan rutin telah dilakukan?
Contoh Daftar Periksa Rawat

1. Rambu-rambu cukup jelas


2. Standar kerja lengkap dan
mutakhir
3. Pelaksanaan sesuai standar kerja
4. Penerapan tanda indikator batas
normal
5. Penggunaan alat peringatan
R
5

ajin
Jadikanlah sebagai
suatu kebiasaan
Langkah menuju Rajin

 Penetapan Target
Apakah pimpinan telah menentukan target kegiatan?
 Contoh Atasan
Apakah atasan memberikan contoh teladan terhadap
bawahan?
 Pembinaan Karyawan
Apakah pembinaan karyawan rutin dilaksanakan?
 Kesempatan Belajar
Apakah kesempatan belajar / pelatihan bagi karyawan
disediakan?
Contoh Daftar Periksa Rajin

1. Pemakaian atribut kerja


2. Pertemuan singkat sebelum kerja
3. Tempat istirahat karyawan
4. Penerapan pelatihan
Ringkas
Rapi Fisik Mental Rawat
Rajin
Resik
Ringkas
Pisahkan dan singkirkan barang yang tidak perlu dari tempat kerja

Rapi
Atus dan susun tata letak peralatan dan perlengkapan kerja agar
selalu siap pada saat diperlukan

Resik
Bersihkan tempat kerja dan senantiasa melaksanakan kebersihan

Rawat
Pertahankan Ringkas, Rapi, Resik

Rajin
Jadikanlah sebagai suatu kebiasaan
Pelaksanaan 5R
AKTIF EFEKTIF PREVENTIF
• Membuang barang • Mengendalikan • Menghindari
yang tidak Tingkat Persediaan adanya Barang
diperlukan Barang yang Tidak
diperlukan
• Membenahi tempat • Memudahkan
• Menghindarkan
penyimpanan Penggunaan dan ketidak rapihan
Pengembalian
• Mengatur prosedur Barang • Membersihkan
harian tanpa mengotori
• Membudayakan
• Mempertahankan Kebersihan dan • Mencegah
tempat kerja yang Pemeriksaan penurunan kondisi
Resik lingkungan
• Mempertahankan
• Pengendalian • Memprogramkan
Rawat di
Visual Tempat Kerja Perusahaan pelatihan rutin
Pelaksanaan 5R

• Partisipasi dan dukungan semua pihak

• Adanya komitmen manajemen

• Menjadi ‘kesadaran’ setiap orang

• Mempunyai dampak langsung

• Sejalan dengan program kualitas lainnya


Penerapan 5R (Produksi)

• Mesin • Ruang Istirahat


• Perkakas • Lorong
• Bahan Baku • Kantin
• Bahan ½ Jadi • Toilet
• Barang jadi • Papan Pengumuman
• Lantai Kerja • Arsip File
• Atap • Gudang
• Ventilasi • dsb.
Penerapan 5R (Kantor)

• Meja Kerja • Rak Buku


• Kursi • Dapur
• Telepon • Kantin
• Peralatan Kantor • Toilet
• Lemari Kabinet • Papan Pengumuman
• Papan Tulis • Arsip File
• Ruang Rapat • Gudang
• Ruang Tamu • dsb.
TERIMKASIH

Anda mungkin juga menyukai