Anda di halaman 1dari 8

KONSEP STRATEGI

PEMBELAJARAN
Dosen Pengampu : Tri Juli Hajani, M.Pd
Mata Kuliah : Stategi Belajar
Mengajar

Disusun oleh : Ria Juniarti


NPM : 5019160
SMT/KELAS : IV E
Prodi :PGSD
Pengertian Strategi
Pembelajaran

Strategi berasal dari bahasa yunani yaitu strategos yang artinya suatu usaha
untuk mencapai suatu kemenangan dalam suatu peperangan awalnya digunakan
dalam lingkungan militer namun istilah strategi digunakan dalam berbagai
bidang yang memiliki esensi yang relatif sama termasuk diadopsi dalam
konteks pembelajaran yang dikenal dalam istilah strategi pembelajaran.
Secara luas strategi dapat diartikan sebagai suatu cara penetakapan
keseluruhan aspek yang berkaitan dengan pencapaian tujuan pembelajaran,
teramasuk perencanaan, pelaksanaan dan penilaian.
MODEL DAN PENDEKATAN
PEMBELAJARAN

MODEL PENDEKATAN
PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN
Bruce Joyce dan Marsha Weil (Dedi Pendekatan pembelajaran dapat
diartikan sebagai titik tolak atau sudut
Supriawan dan A.Benyamin Surasega,
pandang kita terhadap proses
1990) 4 (empat) kelompok model pembelajaran. Dua jenis pendekatan,
pembelajaran, yaitu: yaitu:
1)Pendekatan pembelajaran yang
(1) model interaksi social berorientasi atau berpusat pada siswa
(2) model pengolahan informasi (student centered approach) .
(3) model personal-humanistik 2)pendekatan pembelajaran yang
(4) model modifikasi tingkah laku. berorientasi atau berpusat pada guru
(teacher centered approach).
Strategi pembelajaran
Kemp (Wina Senjaya, 2008) mengemukakan bahwa strategi pembelajaran adalah
suatu kegiatan pembelajaran yang harus dikerjakan guru dan siswa agar tujuan
pembelajaran dapat dicapai secara efektif dan efisien. Selanjutnya, dengan mengutip
pemikiran J. R David, Wina Senjaya (2008) menyebutkan bahwa dalam strategi
pembelajaran terkandung makna perencanaan. Artinya, bahwa strategi pada dasarnya
masih bersifat konseptual tentang keputusan-keputusan yang akan diambil dalam suatu
pelaksanaan pembelajaran.
Dilihat dari strateginya, pembelajaran dapat dikelompokkan ke dalam dua bagian pula,
yaitu:

(1) exposition-discovery learning dan


(2) group-individual learning (Rowntree dalam Wina Senjaya, 2008).
Teknik Pembelajaran

Teknik pembelajaran dapat diatikan sebagai cara yang dilakukan


seseorang dalam mengimplementasikan suatu metode secara
spesifik. Misalkan, penggunaan metode ceramah pada kelas
dengan jumlah siswa yang relatif banyak membutuhkan teknik
tersendiri, yang tentunya secara teknis akan berbeda dengan
penggunaan metode ceramah pada kelas yang jumlah siswanya
terbatas. Demikian pula, dengan penggunaan metode diskusi,
perlu digunakan teknik yang berbeda pada kelas yang siswanya
tergolong aktif dengan kelas yang siswanya tergolong pasif.
Dalam hal ini, guru pun dapat berganti-ganti teknik meskipun
dalam koridor metode yang sama.
Komponen Strategi
Klasifikasi Strategi Pembelajaran
Pembelajaran

komponen strategi pembelajaran dapat


Strategi dapat di klasifikasikan menjadi dikelompokan menjadi tiga yaitu:
5 yaitu:
a. Peserta didik sebagai raw input
1) Strategi pembelajaran langsung b. Intering behavior peserta didik
c. Instrumental input atau sasaran.
2) Strategi pembelajaran tak langsung
3) Strategi pembelajaran interaktif
4) Strategi pembelajaran empirik
5) Strategi pembelajaran mandiri
Komponen Penunjang Strategi
Pembelajaran

Adapun komponen-komponen tersebut


meliputi:

1. Tujuan pendidikan
2. Peserta didik
3. Pendidik
4. Bahan atau materi pelajaran
5. Pendekatan dan metode
6. Media atau alat
7. Sumber belajar
8. Evaluasi.
 
A S IH
MA K
E R I
T
O G A
M
SE NFAAT
M A
BER

Anda mungkin juga menyukai