Anda di halaman 1dari 5

ANALISIS JARINGAN TANAMAN,

TANAH DAN PUPUK

Kelompok 4:
Dian Pratiwi (D1B118042)
Nur Safi tri (D1B118083)
Devi Syafi ra (D1B1180100)
Aci Saputri (D1B118075)
Satria (D1B118079)
Yunus (D1B118033)
Kaswan (D1B118071)
Kesimpulan Bab 29
Spektrometri massa (GC-MS) adalah metode analisis
yang menggabungkan fitur kromatografi gas dan
spektrometri massa untuk mengidentifikasi zat yang
berbeda dalam sampel uji. Spektrometri massa adalah
alat yang digunakan untuk menentukan massa atom
atau molekul yang di temukan oleh Francis William
Aston pada tahun 1919. Prinsip kerja alat ini adalah
pembelokan partikel bermuatan dalam medan
magnet.
Kesimpulan Bab 30
Dalam spectrum massa, resolusi adalah ukuran
kemampuan untuk membedakan dua puncak dengan
rasio massa terhadap M yang sedikit berbeda, dalam
spectrum massa dimana resolusi yang lebih besar
menunjukkan Pemisahan puncak yang lebih baik,
nilai resolusi yang tinggi terkait dengan pemisahan
puncak yang baik serupa dengan ketentuan yang
digunakan dengan pemisahan kromatografi.
Kesimpulan Bab 31
Kromatografi gas adalah teknik untuk memisahkan
senyawa volatile/atsiri dalam fase gas melalui fase
diam. Bila fase diam berupa zat padat cara itu disebut
sebagai kromatografi gas-padat tetapi jika fase diam
berupa zat cair maka disebut dengan kromatografi
gas-cair. Sedangkan Spektrometri massa (GC-MS)
adalah metode analisis yang menggabungkan fitur
kromatografi gas dan spektrometri massa untuk
mengidentifikasi zat yang berbeda dalam sampel uji.

Anda mungkin juga menyukai