Anda di halaman 1dari 3

ILMU GIZI

DEWI MEGA ANGGRENI PUTRI


19120801005
1

Seorang ilmuan yang melakukan proses berfikir secara


ilmiah, harus menguasai sarana ilmiah dengan baik,
karena tanpa adanya penguasaan sarana ilmiah, maka
kegiatan ilmiah tidak dapat dilakukan dengan baik. Oleh
karena itu, sarana ilmiah merupakan alat untuk
mengembangkan pengetahuan berdasarkan metode
ilmiah. Fungsi logika menyelidiki, merumuskan serta
menerapkan hukum-hukum yang ditepati. Logika
merupakan ilmu yang memberikan prinsip-prinsip yang
harus diikuti agar dapat berfikir valid menurut aturan
yang berlaku. Ini dikarenakan, Penalaran ilmiah
menghendaki pembuktian kebenaran secara terpadu.
2

Contohnya : Dalam ilmu gizi ada teori di mana dua


perbandingan bahan yang sama dengan cara masak yang
sama dan waktu yang sama, akan menghasilkan cita rasa
dan kualitas gizi yang sama. Ini memerlukan matematika,
khususnya perbandingan seharga.
Matematika itu ibunya mata pelajaran lain, dan dasar-
dasar matematika itu menurutku ada di semua jurusan.
Sekalipun di ilmu gizi. Karena di ilmu gizi akan selalu
berkaitan dengan angka-angka, saat akan menghitung
status gizi, menentukan menu makanan (berhubungan
dengan jumlah kalori) dan sebagainya.

Anda mungkin juga menyukai