Anda di halaman 1dari 10

GENRE MUSIK

 CIRI – CIRI
 Easy listening
 Harmoni tidak rumit
POP
 Tempo bervariasi
 Banyak menggunakan efek distorsi gitar
 Kekuatan musik terletak pada dinamika musik ROCK
 Tempo bisa lambat dan cepat
 Kaya improvisasi
 Harmoni rumit
 Banyak menggunakan extended chord
JAZZ
 Birama 4/4
 Terdapat intro dari biola atau flute sebelum mulai lagu Keroncong
 Tempo cenderung statis
 Ciri khas gendang dan seruling
 Lagu mudah diterima masyarakat Dangdut
 Lirik biasanya menggambarkan kehidupan sehari-hari
 Birama ¾ atau 6/8
 Biasa digunakan untuk mengiringi tarian dijaman dulu di
daerah eropa

 Musik biasanya lembut dan riang


Musik Waltz
 Cikal bakal Jazz
 Memiliki tangga nada sendiri, tangga nada blues
 Banyak menggunakan improvisasi
Blues
 Biasa nya musik simfonik orchestra atau vocal
 Permainan musik sangat memperhatikan teknik Klasik
 Menggunakan peralihan dinamika dan tempo
 Mengutamakan improvisasi vocal
R&B
 Merupakan penggabungan beberapa genre musik dengan (Rhytm and
Blues)
blues

Anda mungkin juga menyukai