Anda di halaman 1dari 8

MODUL 7 DAN 8

BMP ADPU 4130/PENGANTAR ILMU


ADMINISTRASI NEGARA
Modul 7.TEORI ADMINSITRASI
PUBLIK
Capaian Pembelajaran :
Mahasiswa mampu menjelaskan masalah
teori yang terdapat dalam Ilmu Admnistrasi
Publik
Langkah pertama, silahkan anda pelajari mengenai
KB 1. Pengertian apa itu teori Admnistrasi Publik, bagaimana
Teori seorang administrator berperilaku, dan dengan
Administrasi cara apakah aparatur pemerintah diatur dan
Publik disusun untuk mencapai tujuan yang telah
ditentukan sebelumnya.

Silahkan anda pelajari beberapa jenis teori


KB 2. Administrasi Publik, diantaranya pendapat William
Jenis-jenis teori L. Morrow, Stephen P. Robbins dan pendapat dari
Administrasi Stephen Bailey
Publik
Pelajari berbagai mahzab teori administrasi
KB 3. Mahzab- publik mulai dari mahzab proses
mahzab teori
Administrasi administrasi, mehzab empirik, mahzab
Publik perilaku manusia hingga mahzab integrasi.

Kedelapan mahzab yang dikemukakan


oleh Caiden dapat dikelompokkan lagi
menjadi dua mahzab yaitu: mahzab
reduksi proses administrasi dan
RANGKUMAN mahzab sistem holistik administrasi.
Tetapi kedua mahzab ini tidak
memuaskan kemudian lahirlah mahzab
integrasi.
Modul 8. KEBIJAKAN PUBLIK
DAN TEORI ADMINISTRASI
Capaian Pembelajaran :
Mahasiswa mampu menjelaskan Pokok-
pokok kebijakan publik dan akuntabilitas
administrasi
Langkah pertama, silahkan anda pelajari mengenai
definisi Kebijakan Publik, bagaimana kebijakan
KB 1. Dasar-dasar Publik menurut Thomas R.Dye, David Easton dan
Kebijakan pUBLIK Harold D.Laswell. Kemudian pelajari analisi
kebijakan publik menurut Thomas R. Dye yang
menunjukkan 6 model analisis kebijakan publik.

Silahkan anda pelajari mengenai proses kebijakan


publik mulai dari formulasi kebijakan, implementasi
KB 2. Proses kebijakan, evaluasi kebijakan hingga terminasi
Kebijakan Publik kebijakan.
Langkah pertama, silahkan anda pelajari mengenai
akuntabilitas administrasi yang merupakan hal
KB 3.
pokok dalam pikiran negara demokratik modern. Ia
akuntabilitas
mengesankan sebagai suatu dasar moral bagi
Admnistrasi
pejabat publik dalam melakukan kegiatannya.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai