Anda di halaman 1dari 15

FARMAKOLOGI SOSIAL

Oleh :
GUSTI AYU RAI SAPUTRI,M.Si., Apt.
FARMAKOLOGI
Ilmu yang mempelajari segala sesuatu mengenai
obat, termasuk sifat fisik dan kimia, absorbsi,
distribusi, biotransformasi, efek, mekanisme
kerja, penggunaan/ khasiat obat, serta ekskresi.

Farmakognosi
Farmasi
Farmakologi Klinik
Farmakologi Eksperimental
Farmakokinetik
Farmakodinamik
Farmakoterapi
EFEK
EFEK TERAPI SAMPING/EFEK
TOKSIK
OBAT
Obat dalam arti luas adalah semua bahan kimia
yang dapat mempengaruhi proses hidup sel, atau
dalam arti sempit adalah segala sesuatu yang
dapat digunakan untuk menyembuhkan dan
mencegah penyakit.
Jenis Obat Berdasarkan Cara
Pemberiannya :
Obat Sistemik
yaitu obat yang masuk kedalam tubuh melalui
(suntikan, oral, inhalasi, rektal) dan sebagian
besar diserap tubuh sehingga terdapat
konsentrasi obat yang tinggi dalam peredaran
darah

Obat Luar (Topikal)


obat yang diberikan lewat permukaan kulit dan
mukosa
FARMAKOLOGI

FARMAKOKINETIK

DAN

FARMAKODINAMIK
FARMAKOKINETIK
Ilmu yang mempelajari apa yang dialami
molekul obat setelah diaplikasikan/
dimasukkan ke dalam tubuh

Apa yang dilakukan tubuh terhadap obat


FARMAKOKINETIKA
1.Absorpsi
2.Distribusi
3.Biotransformasi/ Metabolisme obat
4.Eliminasi
FARMAKOKINETIK
Ilmu yang mempelajari apa yang dialami molekul
obat setelah diaplikasikan/ dimasukkan ke dalam
tubuh

Apa yang dilakukan tubuh terhadap obat


FARMAKODINAMIKA
Ilmu yang mempelajari apa efek yang ditimbulkan
oleh obat

Apa yang dilakukan obat terhadap tubuh ?


FARMAKODINAMIKA
1.Efek Terapi
2.Efek samping & Toksisitas
Farmakokinetika

1.Absorpsi

2.Distribusi

3.Biotransformasi
(Metabolisme)

4.Eliminasi
FARMAKODINAMIKA
Pengaruh obat pada tubuh atau respon biologik
terhadap obat :
- mekanisme kerja & tempat kerja
- reseptor
- agonis – antagonis - partial agonis
- efek terapi - efek toksik- efek letal
- ESO
- potensi – efektifitas
- toleransi - resistensi
Lanjutan..

Variabel utamanya adalah : dosis, frekwensi dan


lama pemakaian
Variabel sekundernya adalah : kondisi pasien
fisiologis, patologis dan tingkat morbiditas
See you Next week..

Anda mungkin juga menyukai