Anda di halaman 1dari 21

MATERI KOMUNIKASI ANTARPRIBADI

DALAM MENDUKUNG PERUBAHAN PERILAKU

Direktorat Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Kesehatan


Kementerian Kesehatan Republik Indonesia
Ayo mainkan..... (role play)

Dua orang peserta yang berasal dari 2 daerah yang berbeda


secara suka rela maju ke depan dan saling berbicara dengan
topik makanan khas asli daerahnya.
Peserta yang lain menyimak, dan berdiskusi setelahnya

Komunikator/ Komunikan/
Komunikan Komunikator
Deskripsi singkat

Komunikasi Komunikasi
Efektif Antar
Pribadi
1 2

Lingkup Komunikasi Antar Pribadi dalam Mendukung


Perubahan Perilaku
Komunikasi Efektif

Komunikasi efektif merupakan kunci keberhasilan dari hubungan


baik antara petugas/pendamping/fasilitator dengan Kader Posyandu
dengan keluarga dan masyarakat.

Komunikator/ Komunikan/
Komunikan Komunikator
Komunikasi Efektif

Tujuan teknik komunikasi efektif


Komunikasi efektif dapat diartikan sebagai 1. Terjadinya perubahan pendapat (opinion
change), meliputi pengetahuan, ide, keyakinan,
suatu kegiatan komunikasi yang dapat
pemikiran,dll
mencapai hasil sesuai tujuan komunikasi 2. Terbangunnya sikap positif / perubahan sikap
serta memberikan manfaat yang besar (attitude change),
kepada sasaran komunikasi (penerima pesan) 3. Terjadinya perubahan perilaku (behavior
change)
4. Terjadinya perubahan terhadap kehidupan
sosial (social change).
Komunikasi Antar Pribadi

KAP adalah interaksi tatap muka individu dengan individu atau


sekelompok kecil, bersifat dua arah baik secara verbal maupun non-
verbal, dengan saling berbagi informasi, pemikiran, dan perasaan
untuk mencapai kesamaan pemahaman dengan tujuan untuk
perubahan perilaku
Komunikasi Antar Pribadi

KAP yang dilakukan secara berkala, berkesinambungan dan


disampaikan sesuai dengan konteks budaya lokal setempat
kepada kelompok target stunting, dipandang efektif dalam
mempengaruhi perilaku kesehatan masyarakat agar dapat
melakukan percepatan pencegahan stunting.
Ayo mainkan.... (role play 2)

Lakukan percakapan singkat bersama rekan Anda, dengan


menyebut namanya, minimal 5x.
Ceritakan apa yang Anda rasakan

Komunikator/ Komunikan/
Komunikan Komunikator
Ayo mainkan.... (role play 3)

Bersama partner Anda, lakukan pembicaraan dengan bertanya


yang memotivasi ( dan mendengar fasilitatif (mendengarkan
aktif, paraphrase, memantulkan/mirroring)

Komunikator/ Komunikan/
Komunikan Komunikator
KOMUNIKASI ANTARPRIBADI UNTUK MENDUKUNG
PERUBAHAN PERILAKU

Bertanya yang Penerapan komunikasi


Mendengarkan fasilitatif
memotivasi antarpribadi

• Memulai dengan • Mendengarkan atau • Salam Ajak Bicara


pertanyaan yang menyimak pernyataan Jelaskan Ingatkan
mudah orang dengan baik
• Gunakan kalimat yang • Memperhatikan dan
sederhana dan bahasa menyelaraskan bahasa
sehari-hari tubuh
• Gunakan pertanyaan • Menggali agar
terbuka komunikan bercerita
lebih dalam.

10
Tujuan Pembelajaran

Tujuan Umum

Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu memahami komunikasi


efektif dan menerapkan komunikasi antarpribadi dalam mendukung
perubahan perilaku.
Tujuan Pembelajaran

Tujuan Khusus

Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu:


1. Memahami komunikasi efektif dengan menerapkan komunikasi
antarpribadi
2. Memahami teknik bertanya yang memotivasi
3. Memahami cara mendengarkan fasilitatif
4. Menerapkan komunikasi antarpribadi dalam upaya pencegahan
stunting
Pokok Bahasan

1. Komunikasi Efektif dengan menerapkan Komunikasi


Antarpribadi
Sub Pokok Bahasan:
A. Konsep dasar komunikasi efektif
B. Penerapan komunikasi efektif
C. Konsep dasar komunikasi antarpribadi
Pokok Bahasan

2. Komunikasi Antarpribadi dalam perubahan perilaku


Sub Pokok Bahasan:
A. Teknik bertanya yang memotivasi
B. Cara Mendengarkan fasilitatif
C. Penerapan komunikasi antarpribadi
1 Pengkondisian (5 Menit)

2 Penyampaian Materi Pokok Bahasan 1 (3


0 Menit)
Langkah – Langkah
Pembelajaran 3 Penyampaian Materi Pokok Bahasan 2 (3
0 Menit)

4 Penyampaian Materi Pokok Bahasan 2 (4


50 Menit)

5 Penyampaian Materi Pokok Bahasan 2 (4


5 Menit)

15
Langkah-langkah Pembelajaran

Pengkondisian (5 Menit) 1. Fasilitator menyapa peserta dengan ramah


dan hangat. Apabila belum pernah
Penyampaian Materi Pokok Bahasan menyampaikan sesi di kelas, mulailah
2 1 (30 menit) dengan perkenalan. Perkenalkan diri
dengan menyebutkan nama lengkap,
Penyampaian Materi Pokok
3 Bahasan 2 (30 menit)
instansi tempat bekerja, materi yang akan
disampaikan.
Penyampaian Materi Pokok Bahasan 2. Menyampaikan tujuan pembelajaran dan
2 (45 menit) pokok bahasan sebaiknya dengan
menggunakan bahan tayang.
Penyampaian Materi Pokok Bahasan 2 (45
5
menit)
Langkah-langkah Pembelajaran

Pengkondisian (5 Menit) 1. Fasilitator melakukan curah pendapat


tentang komunikasi efektif yang
Penyampaian Materi Pokok penerapannya dapat melalui
2 Bahasan 1 (30 menit) komunikasi antarpribadi pada peserta.
2. Diskusikan bersama berdasarkan hasil
Penyampaian Materi Pokok
3 curah pendapat dan sekaligus didukung
Bahasan 2 (30 menit)
dengan pemaparan bahan tayang/ppt.
Penyampaian Materi Pokok Bahasan 3. Fasilitator memberikan kesempatan
2 (45 menit) kepada peserta untuk memperjelas hal-hal
yang belum dimengerti.
Penyampaian Materi Pokok Bahasan 2 (45
5
menit)
Langkah-langkah Pembelajaran

1. Fasilitator melakukan curah pendapat


Pengkondisian (5 Menit) untuk mengetahui kemampuan peserta
dalam memahami komunikasi
Penyampaian Materi Pokok Bahasan antarpribadi
2 1 (30 menit) 2. Fasilitator menggali pemahaman peserta
tentang teknik bertanya yang
Penyampaian Materi Pokok
3 memotivasi
Bahasan 2 (30 menit)
3. Fasilitator memberi kesempatan kepada
Penyampaian Materi Pokok Bahasan peserta lainnya untuk menjawab kedua
2 (45 menit) pertanyaan tersebut.
4. Fasilitator menggunakan bahan
5 Penyampaian Materi Pokok Bahasan 2 (45
paparan/ppt untuk menjelaskan teknik
menit)
bertanya yang memotivasi.
Langkah-langkah Pembelajaran

1. Fasilitator menjelaskan cara-cara me


Pengkondisian (5 Menit)
njadi pendengar yang fasilitatif den
Penyampaian Materi Pokok gan bahan tayang/ppt
2 Bahasan 1 (30 menit) 2. Fasilitator meminta peserta untuk me
mbentuk 3 kelompok.
Penyampaian Materi Pokok 3. Fasilitator mengarahkan kelompok un
3
Bahasan 2 (30 menit) tuk membuat cerita terkait perilaku pe
Penyampaian Materi Pokok Bahasan mberian ASI ekskusif, pemberian ma
2 (45 menit) kan tambahan, perilaku cuci tangan p
akai sabun, BAB di jamban, pil Tablet
5 Penyampaian Materi Pokok Bahasan 2 (45 Tambah Darah (TTD) yang diminum s
menit) ecara rutin dan kehadiran di posyand
u, imunisasi, dan lain-lain.
Langkah-langkah Pembelajaran

1. Fasilitator membagi peserta ke dalam 3


Pengkondisian (5 Menit) kelompok.
2. Fasilitator mengalokasikan waktu 15 me
Penyampaian Materi Pokok Bahasan nit agar peserta mendiskusikan penerap
2 1 (30 menit) an KAP
3. Fasilitator memberi kesempatan kepada
Penyampaian Materi Pokok
3 peserta/kelompok bermain peran melak
Bahasan 2 (30 menit)
ukan komunikasi antarpribadi sesuai topi
Penyampaian Materi Pokok Bahasan k yang diberikan.
2 (45 menit)
4. Fasilitator menanyakan pengalaman pes
Penyampaian Materi Pokok Bahasan 2 (45 erta dalam menerapkan KAP dan menut
5 up sesi materi komunikasi antarpribadi d
menit)
an merangkum secara singkat.
Diskusi kelompok
Kelompok 1 • Kasus 1

Kelompok 2 • Kasus 2

Kelompok 3 • Kasus 3

Anda mungkin juga menyukai