Anda di halaman 1dari 8

KOLABORASI DAN ADVOKASI

KOMUNITAS

KELOMPOK 10
NAMA KELOMPOK:
1.REVA APRILIA AYUNINGTIAS 1811080325
2. YETTA SAPTARIA 1811080327
 Pengertian Kolaborasi
Kolaborasi adalah bentuk kerjasama, interaksi, kompromi
beberapa elemen yang terkait baik individu, lembaga dan
atau pihak-pihak yang terlibat secara langsung dan tidak
langsung yang menerima akibat dan manfaat.
 Kolaborasi dilakukan antara konselor atau guru
bimbingan dan konseling dengan guru mata pelajaran,
wali kelas, orang tua, atau pihak lain yang relevan untuk
membangun pemahaman dan atau upaya bersama dalam
membantu memecahkan masalah dan mengembangkan
potensi peserta didik/konseli.
LANJUTAN POINT A
 Pengertian Advokasi
Advokasi adalah usaha sistimatis secara
bertahap(inkremental) dan terorganisir yang dilakukan
oleh kelompok atau organisasi profesi untuk
menyuarakan aspirasi anggota, serta usaha
mempengaruhi pembuat kebijakan publik untuk
membuat kebijakan yang berpihak kepada kelompok
tersebut, sekaligus mengawal penerapan kebijakan
agar berjalan efektif
Menurut Kaminski dan Walmsley, advokasi adalah satu
aktivitas yang menunjukkan keunggulan pekerjaan
social berbanding profesi lain.
LANJUTAN POINT A
 Layanan Advokasi adalah suatu layanan yang
membela hak seseorang yang tercederai dimana
usaha yang dilaksanakan sistimatis secara bertahap
(inkremental) dan terorganisir yang dilakukan oleh
kelompok atau organisasi profesi untuk menyuarakan
aspirasi anggota, serta usaha mempengaruhi
pembuat kebijakan publik untuk membuat kebijakan
yang berpihak kepada kelompok tersebut, sekaligus
mengawal penerapan kebijakan agar berjalan efektif
atau layanan bimbingan dan konseling yang
membantu peserta didik untuk memperoleh kembali
hak-hak dirinya yang tidak diperhatikan dan/atau
mendapat perlakuan yang salah sesuai dengan
tuntutan karakter-cerdas yang terpuji.
 a.Menjalani hubungan baik antara konselor dengan
konseli serta dengan pihak lain sehingga terjadinya
permasalahan yang membutuhkan pihak ahli konselor
dapat lebih mudah melakukan penanganan,
 b.Konselor mampu menyelesaikan masalah siswa yang
sedang di hadapi dengan baik
 c. Memberikan berbagai informasi yang dibutuhkan
konseli melalui ahli-ahli lainnya,
1. Kolaborasi Primer
2. Kolaborasi Sekunder
3. Kolaborasi Tertier
 a. Dengan Pejabat Struktural
 b. Kolaborasi dengan psikiater

 c. Kolaborasi dengan Lembaga Kesehatan

 d.Kolaborasi dengan DEPNAKER

Anda mungkin juga menyukai