Anda di halaman 1dari 9

Perhitungan Dosis

Obat Injeksi
Kelompok 3

Sella Oktavania Sri Wahyuni


Sely Susilawati Sugih Mukti
Shifa Shofiah Syifa Maudina Lestari
Sindy Hermaliasari Tira Gusniati
Sita Rosmayanti Widi Aulia Rahman
Siti Nurhadianti Witri Nurhasanah
Siti Nurhalimah Wulan Suciana
Siti Nursa’adah Zidan Zulfikar
Siti Rahmawati Zulfa Siti Sabila
Kenapa suatu obat diberikan
dalam bentuk injeksi?

Zat aktif obat tidak sesuai untuk diberikan


secara enteral ( saluran cerna )

Pasien tidak dapat mengkonsumsinya


melalui mulut

Dibutuhkan absorpsi yang lebih cepat


Rute Pemberian Injeksi

01 02 03 04
Intramuskular Subkutan Intramedal Intravena

04 05
Intratekal Via jalan nafas
Tahapan Melakukan Perhitungan Dosis Injeksi

Cocokkan jawaban
tersebut dengan
Periksa resep, Periksa apakah obat perkiraan yang Anda
terutama jika tidak sediaan memiliki Hitung dengan buat dan periksa
Ambil informasi yang Perkirakan jawaban
familier dengan obat satuan yang sama menggunakan metode apakah bentuk dan
paling relavan yang mendekati
tersebut atau pasien dengan obat yang yang Anda pilih jumlahnya sesuai
anak atau lansia diresepkan untuk diberikan
melalui rute yang di
resepkan
Rumus Perhitungan Dosis Obat Injeksi
 X Quality (Q) = Volume Administered ( V )

Keterangan Venus
D = Dosis (mg) yang akan diberikan ke pasien
H = Dosis (mg) yang terdapat pada sediaan obat
Q = Jumlah volume (ml) yang terdapat pada sediaan obat
V = jumlah volume (ml) yang akan diberikan ke pasien
Contoh Kasus

Seorang pasien jiwa akan diberikan Chlorpromazine sebanyak 12.5 mg secara Intramuskular.
Sediaan obat yang ada berupa ampul berisi 1 ml cairan Chlorpromazine, dengan dosis 25 mg/ml.
Maka jumlah obat yang diberikan kepada pasien tersebut adalah ...
Jawab
 
 x Q =V

 x 1 ml = V

x 1 ml = 0,5 ml volume Chlorpromazine yang akan diberikan secara intramuskular

Catatan :
Setelah serbuk dalam vial telah dilarutkan, penting untuk
memberikan informasi pada label tambahan mencakup
jumlah pelarut, dosis obat dalam ml ( 500 mg/ml, 10
mg/2ml, dsb), waktu pelarutan, dan expired date.
TERIMA KASIH
^_^

Anda mungkin juga menyukai