Anda di halaman 1dari 14

Perawatan Di Rumah

Dan Dinamika Keluarga


Setelah Anak Lahir

Azmil Mufidah (201701044)

Uswatun Khasanah (201701065)

Setyawan Yulian Nugraha (201701087)


PERAWATAN IBU POST
PARTUM DI RUMAH

PERAWATAN BAYI DI KEBUTUHAN


DINAMIKA KELUARGA
RUMAH MAKANAN BAYI
PERAWATAN IBU
POST PARTUM DI
RUMAH
– Masa nifas menurut Rustam Mochtar adalah masa pulih kembali yang dimulai
dari persalinan selesai sampai alat alat kandungan kembali seperti prahamil yang
lamanya 6-8 minggu. (Pudiastuti, 2011)
– Keadaannya yang perlu diwaspadai pada masa nifas yaitu :
Perdarahan dari jalan lahir yang lebih banyak dari biasa
Keluar cairan berbau dari jalan lahir atau demam lebih dari 2 hari
Bengkak pada muka atau tangan, yang mungkin disertai kejang-kejang,
payudara bengkak kemerah-merahan
– Selain perdarahan, ada juga yang mengancam ibu, yaitu infeksi pada masa nifas.
Intervensi terhadap gangguan ini difokuskan untuk mecegah infeksi dan
meningkatkan proses penyembuhan dengan perawatan asepsis, kebersihan diri,
perawatan perineum, perawatan hemoragi. Bahaya terbesar yang biasanya terjadi
pada masa nifas adalah hemoragi atau perdarahan.
MERAWAT PAYUDARA
– Payudara membutuhkan perawatan khusus ketika ibu menyusui dan perlu
dijaga kebersihannya. Caranya yaitu cuci payudara setiap hari dengan air;
jangan gunakan sabun karena ini akan menghilangkan lemak dari kulit dan
memicu timbulnya luka pada puting. Rawat payudara dengan hati-hati. Jangan
menggosoknya sampai kering, tepuk tepuk saja. Jika bisa angin-anginkan
sebentar setelah menyusui. Gunakan breast pad didalam bra untuk menyerap
ASI yang mungkin bocor, dan gantilah pad sesering mungkin.
PERAWATAN IBU POST
PARTUM DI RUMAH

PERAWATAN BAYI DI KEBUTUHAN


DINAMIKA KELUARGA
RUMAH MAKANAN BAYI
PERAWATAN BAYI DI
RUMAH

– Membersihkan Tahi Mata


– Membersihkan Kerak Kepala
– Membersihkan Hidung
– Membersihkan Kulit
– Membersihkan Telinga
– Merawat Mulut
– Memotong kuku
– Membersihkan Alat Kelamin
– Membersihkan Bokong
– Menjemur bayi
– Perawatan pakaian bayi
– Mencuci Rambut

– Mengganti Popok

– Merawat Tali Pusar


– Memandikan Bayi
PERAWATAN IBU POST
PARTUM DI RUMAH

PERAWATAN BAYI DI KEBUTUHAN


DINAMIKA KELUARGA
RUMAH MAKANAN BAYI
KEBUTUHAN
MAKANAN BAYI
EKSLUSIF
Makanan utama dan baik bagi bayi yang sudah disediakan tuhan adalah ASI (air
susu ibu). ASI tidak hanya memberi perlindungan terhadap infeksi dan alergi, tetapi
juga merangsang pertumbuhan sistem kekebalan.
KEUNTUNGAN ASI UNTUK BAYI:
– Bayi mendapat zat anti yang melindunginya dari alergi
– ASI mengandung zat-zat gizi dibutuhkan untuk pertumbuhan dan
perkembangan
– ASI lebih mudah dicerna dan diserap usus bayi
– Protein dalam ASI pada kelahiran kurang bulan (prematur) lebih tinggi
dibandingkan dengan ASI pada kelahiran cukup bulan (aterm)
– Kebersihan ASI terjamin. ASI bebas dari kuman karena diberikan secara langsung
dari panyudara sehingga mengurangi kemugkinan bayi menderita gangguan
saluran pencernaan
– Mengurangi kerusakan gigi bayi dan angka kesakitan.  
PERAWATAN IBU POST
PARTUM DI RUMAH

PERAWATAN BAYI DI KEBUTUHAN


DINAMIKA KELUARGA
RUMAH MAKANAN BAYI
DINAMIKA
KELUARGA

Keluarga adalah kumpulan dua orang atau lebih yang hidup bersama dengan
keterikatan aturan serta emosional dalam masing-masing individu yang merupakan
bagian dari keluarga. (Paula Kelly, 2010)

– Peran Orangtua Setelah Bayi Lahir

Pada periode awal (Kira kira 4 minggu), orangtua harus mengenali hubungan mereka dengan
bayinya. Bayi perlu perlindungan, perawatan, dan sosialisasi. Periode ini ditandai oleh masa
pembelajaran yang intensif dan tuntutan untuk mengasuh.struktur dan fungsi keluarga
Periode berikutnya (Kira-kira 2 bulan) mencerminkan suatu waktu untuk bersama-sama
membangun kasatuan keluarga. Periode waktu berkonsolidasi ini meliputi peran negosiasi
(suami-istri, ibu-ayah, orangtua-anak, saudara-saudara) juga meliputi stabilisasi tugas-tugas
seiring upaya untuk menetapkan komitment.
– Tugas dan Tanggung Jawab Orang tua
Orang tua harus menerima panampilan fisik, jenis kalamin, tempramen, dan status fisik anak.
Orangtua harus bisa menguasai cara merawat bayinya. Hal ini termasuk aktivitas merawat bayi
memperhatikan gerakan komunikasi yang dilakukan bayi dalam mengatakan apa yang diperlukan, dan
memberi respon yang tepat. Orangtua harus menetapkan suatu tempat bagi bayi baru lahir didalam
keluarga. Baik bayi ini merupakan yang pertama atau yang terakhir.

– Faktor Yang Mempengaruhi Respon Orangtua


1. Usia
2. Budaya
3. Kondisi sosial
4. Aspirasi personal
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai