Anda di halaman 1dari 11

DIEKSIS

DAN IMPLIKATUR
PENDAHULUAN
01
Wacana merupakan satuan bahasa di atas
tataran kalimat yang digunakan untuk
berkomunikasi dalam konteks sosial

02
Wacana dapat berbentuk lisan atau tulis
dan dapat bersifat transaksional atau
interaksional.

Dalam peristiwa komunikasi secara lisan,

03 dapat dilihat bahwa wacana sebagai proses


komunikasi antar penyapa dan pesapa,
sedangkan dalam komunikasi secara tulis,
wacana terlihat sebagai hasil dari
pengungkapan ide/gagasan penyapa.

04
Analisis wacana merupakan suatu kajian
yang meneliti atau menganalisis bahasa
yang digunakan secara alamiah, baik
dalam bentuk tulis maupun lisan.

LATAR
BELAKANG
RUMUSAN MASALAH
DAN TUJUAN

Bagaimana definisi dari dieksis serta


2 penerapannya dalam sehari-hari?
1

3 Bagaimana definisi dari implikatur serta


4 penerapannya dalam sehari-hari?

Untuk mengetahui definisi dari dieksis


serta penerapannya dalam sehari-hari

Untuk mengetahui definisi dari implikatur


serta penerapannya dalam sehari-hari
DIEKSIS
Kata-kata seperti saya, dia, kamu
DIEKSIS adalah kata, frasa atau merupakan kata-kata yang
ungkapan yang rujukannya bisa penunjukkannya berganti-ganti.
berpindah-pindah tergantung Rujukan kata-kata tersebut barulah
siapa yang menjadi pembicara, dapat diketahui jika diketahui siapa, di
waktu, tempat dimana mana dan pada waktu kapan kata-
kata itu diucapkan
dituturkannya satuan bahasa
tersebut
KBBI (dalam Putrayasa 2014:38) deiksis
diartikan hal atau fungsi menunjuki Dengan kata lain sebuah bentuk bahasa
sesuatu di luar bahasa; kata yang bisa dikatakan bersifat deiksis apabila
mengacu kepada persona, waktu dan acuan, rujukan atau referennya
tempat suatu tuturan. berpindah-pindah atau berganti-ganti
tergantung siapa yang menjadi
pembicara, bergantung pula pada saat
Dalam kegiatan berbahasa, kata-kata dimana dan tempat dituturkannya kata
atau frasa-frasa yang mengacu kepada satuan bahasa tersebut
beberapa hal tersebut penunjukannya
berpindah-pindah atau berganti-ganti,
tergantung pada siapa yang menjadi
pembicara, saat dan tempat dituturkannya
kata-kata itu.
JENIS-JENIS DIEKSIS
Dalam kategori deiksis orang, yang menjadi
DIEKSIS ORANG. kriteria adalah peran pemeran serta dalam
peristiwa berbahasa tersebut

Dieksis tempat adalah pemberian bentuk


kepada lokasi ruang atau tempat yang
DIEKSIS TEMPAT dipandang dari lokasi pemeran serta dalam
peristiwa berbahasa itu

Deiksis waktu adalah pengungkapan atau


pemberian bentuk kepada titik atau jarak
DIEKSIS WAKTU waktu yang dipandang dari waktu sesuatu
ungkapan dibuat.

Deiksis wacana adalah rujukan kepada


bagian-bagian tertentu dalam wacana yang
DIEKSIS WACANA telah diberikan atau yang sedang
dikembangkan.

Deiksis sosial adalah mengungkapkan atau


DIEKSIS SOSIAL menunjukkan perbedaan ciri sosial antara
pembicara dan lawan bicara atau penulis dan
pembaca dengan topik atau rujukan yang
dimaksud dalam pembicaraan itu.
IMPLIKATUR
Implikatur adalah
ungkapan secara tidak
langsung yakni makna
ungkapan tidak tercermin
dalam kosa kata secara
literal
FAEDAH KONSEP IMPLIKATUR
Dapat memberikan penjelasan makna Dapat memberikan pemberian
atau fakta-fakta kebahasaan yang semantik yang sederhana tentang
tidak terjangkau oleh teori-teori hubungan  klausa yang dihubungkan
linguistik. denagn kata penghubung yang sama.

Dapat memberikan penjelasan yang Dapat memberikan berbagi fakta yang


tegas tentang perbedaan lahiriah dari secara lahiriah kelihatan tidak
yang dimaksud si pemakai bahasa. berkaitan, malah berlawanana (seperti
metafora).
JENIS-JENIS IMPLIKATUR
IMPLIKATUR PERCAKAPAN
Asumsi dasar percakapan adalah jika tidak ditunjukan IMPLIKATUR BERSKALA
sebaliknya bahwa peserta tuturnya mengikuti maksim-
Implikatur berskala adalah semua
maksim prinsip kerja sama. Maksim adalah pernyataan
bentuk negatif dari skala yang lebih
ringkas yang mengandung ujaran atau kebenaran umum
tinggi yang dilibatkan apabila dalam
tentang sifat-sifat manusia..
skala itu dinyatakan.

IMPLIKATUR PERCAKAPAN UMUM


Implikatur percakapan khusus tidak IMPLIKATUR PERCAKAPAN
dipersyaratkan untuk memperhitungkan KHUSUS
makna tambahan yang disampaikan. Pada sebuah percakapan, implikatur telah
diperhutangkan tanda adanya pengetahuan
khusus terhadap konteks tertentu. Akan tetapi,
seringkali percakapan kita terjadi dalam konteks
IMPLIKATUR KONVENSIONAL yang sangat khusus. Inferensi-inferensi yang
demikian dipersyaratkan untuk menentukan
Implikatur konvensional tidak didasarkan pada prinsip kerja maksud yang disampaikan menghasilkan
sama atau maksim-maksim. Implikatur konvensional tidak implikatur percakapan khusus
harus terjadi dalam percakapan,dan tidak langsung pada
konteks khusus untuk mengiterpretasikannya. Implikatur
konvensional diasosiasikan dengan kata-kata khusus dan
menghasilkan maksud tambahan apabila yang disampaikan
apabila kata-kata itu digunakan.
KESIMPULAN DIEKSIS
Deiksis adalah kata atau frasa yang
IMPLIKATUR
Implikatur adalah ungkapan secara
menghunjuk kepada kata, frasa, atau tidak langsung yakni makna
ungkapan yang telah dipakai atau ungkapan tidak tercermin dalam kosa
yang akan diberikan. Sebuah kata kata secara literal. Dalam pemakaian
dikatakan bersifat deiksis apabila bahasa terdapat implikatur yang
referennya berpindah-pindah atau disebut implikatur konvensional, yaitu
berganti-ganti, tergantung pada siapa implikatur yang ditentukan oleh ‘arti
yang menjadi sipembicara dan konvensional kata-kata yang dipakai’.
tergantung pada saat dan tempat
dituturkannya kata itu.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai