Anda di halaman 1dari 11

PELAYANAN PUBLIK

FITRI SUCI NURRAHMAN


GELOMBANG 8
ANGKATAN XL
KELOMPOK 1

LATSAR CPNS 2021


KABUPATEN PANGANDARAN
PENGERTIAN “PELAYANAN PUBLIK”
Undang-undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan
Publik mengamanatkan :

“ Pelayanan Publik adalah kegiatan


atau rangkaian kegiatan dalam rangka
pemenuhan kebutuhan pelayanan
sesuai dengan Peraturan perundang-
undangan bagi setiap warga negara
dan penduduk atas barang, jasa,
dan/atau pelayanan administratif yang
disediakan oleh penyelenggara
Pelayanan Publik“
KLASIFIKASI
PELAYANAN PUBLIK
 Pelayanan Administratif yaitu pelayanan yang
menghasilkan berbagai bentuk dokumen resmi
yang dibutuhkan oleh publik;
 Pelayanan Barang yaitu pelayanan yang
menghasilkan berbagai bentuk/jenis barang
yang digunakan oleh publik;
 Pelayanan Jasa yaitu pelayanan yang
menghasilkan berbagai jasa yang dibutuhkan
oleh publik; dan
 Pelayanan Regulatif yaitu pelayanan melalui
penegakan hukum dan peraturan perundang-
undangan, maupun kebijakan publik yang
mengatur sendi-sendi kehidupan masyarakat;
ASN SEBAGAI PELAYAN PUBLIK

ASN berperan sebagai perencana, pelaksana dan pengawas


penyelenggaraan tugas umum pemerintahan dan pembangunan nasional
melalui pelaksanaan kebijakan dan pelayanan public yang professional
bebas dari intervensi politik ,serta bersih dari pihak korupsi, kolusi, dan
nepotisme.

Kesadaran seluruh anggota ASN untuk


memperbaiki kualitas pelayanan
public di Indonesia berimplikasi pada
perbaikan birokrasi
Prinsip-Prinsip Pelayanan Prima
Agar kita bisa memahami pelanggan dan lebih responsif dalam
memberikan pelayanan terlebih dahulu kita harus tahu siapa
Responsif Terhadap Pelanggan/Memahami Pelanggan pelanggan kita dan apa yang diperlukan dari pelayanan yang
1 kita sediakan

Pembangunan Visi Misi pelayanan penting untuk


Membangun Visi Misi Pelayanan
2 memudahkan pelaksanaan pengukuran kinerja
Menetapkan Standar Pelayanan dan
Ukuran Kinerja Pelayan
Sebagai Dasar pemberian Pelayanan.
3 Sebagai dasar pemahaman tugas dan fungsi
Pemberian Pelatihan dan Pengembangan organisasi
Pegawai Terkait Bagaimana Memberikan Pelayanan
yang Baik. Diberikan dalam bentuk reword terhadap pegawai
yang telah melaksanakan tugas pelayanannya
4 Memberikan Apesiasi Kepada Pegawai.
dengan baik.

5
adat kebiasaan cara hidup seseorang dengan
Etika : melakukan perbuatan yang baik (kesusilaan )dan
menghindari hal –hal tindakan yang buruk

aturan sopan santun dan tata cara pergaulan yang


Etiket : baik antara sesame manusia
PERBEDAAN ETIKA DAN ETIKET
(Bertens, 2007)

ETIKET ETIKA
Menyangkut cara suatu perbuatan harus Tidak terbatas pada cara dilakukannya suatu
dilakukan manusia. perbuatan
Hanya berlaku pada pergaulan. Bila tidak ada Selalu berlaku meskipun tidak ada saksi mata
saksi mata maka Etiket tidak berlaku

Bersifat relatif artinya yang dianggap tidak Jauh lebih bersifat absolut. Prinsip-prinsipnya
sopan dalam suatu kebudayaan, bisa saja tidak dapat ditawar lagi
dianggap sopan dalam kebudayaan lain.

Hanya memandang manusia dari segi lahiriah Menyangkut manusia dari segi dalam
saja
Pola pikir ASN SEBAGAI PELAYANAN PUBLIK
ASN sebagai profesi berlandaskan prinsip berikut :
1. Nilai dasar
2. Kode etik dan kode prilaku
3. Komitmen integritas moral dan
tanggung jawab pada pelayanan
public
4. Kompetensi yang diperlukan sesuai
dengan bidang tugas
5. Kualifikasi akademik
6. Jaminan perlindungan hukum dalam
melaksanakan tugas
7. Profesionalitas jabatan
Harapan kepada Seluruh Kementerian/Lembaga
Penyediaan Sarpras bagi
Meningkatkan Memperbaiki Sistem pengguna layanan
Kualitas SDM dan Aturan berkebutuhan khusus

1. Peningkatan Kapasitas 1. Penyempurnaan:


2. Penegakan Disiplin • Standar Pelayanan;
3. Peningkatan perilaku • Sistem pelayanan;
melayani • Sistem manajemen kinerja.
4. Penerapan sistem 2. Debirokratisasi
penghargaan dan sanksi 3. Penegakan Hukum dan Aturan
4. Deregulasi
SEKIAN
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai