Anda di halaman 1dari 9

PEMBELAJARAN PAI DAN MODEL

PEMBELAJARAN PAI
A. PENGERTIAN PEMBELAJARAN
PAI

pembelajaran pendidikan agama Islam adalah


sebuah sistem pendidikan yang berupaya
untuk menciptakan peserta didik yang
memiliki akhlak mulia dan memiliki
kecakapan hidup yang berdasarkan nilai-nilai
Islam sehingga nantinya peserta didik bisa
menjadi orang yang berguna baik untuk
dirinya sendiri, agama, nusa dan bangsa.
B. PERBEDAAN PEMBELAJARAN
DENGAN PENGAJARAN

 Pembelajaran adalah proses interaksi peserta didik dengan


pendidik dan sumber belajar pada suatu lingkungan belajar.
Artinya, disini terjadinya proses belajar mengajar untuk
mentransfer ilmu pengetahuan.

 Pengajaran adalah cara mengajar atau mengajarkan, maksudnya


adalah bagaimana cara pendidik dalam menyampaikan sebuah
materi dan bagaimana cara peserta didik memahami dan
menanggapi materi yang diberikan.
C. RUANG LINGKUP
PEMBELAJARAN PAI

Ruang lingkup PAI meliputi keserasian, keselarasan, dan


keseimbangan antara beberapa hal berikut:
a. Hubungan manusia dengan Allah
b. Hubungan manusia dengan sesama manusia
c. Hubungan manusia dengan dirinya sendiri
d. Hubungan manusia dengan makhluk lain dan lingkungan

Adapun ruang lingkup pembelajaran PAI meliputi unsur-unsur


berikut:
Al-Qur’an Hadis, aqidah, akhlak, fiqh/ibadah, dan SKI
D. PENGERTIAN MODEL
PEMBELAJARAN

Model pembelajaran merupakan suatu


perencanaan atau suatu pola yang
digunakan sebagai pedoman dalam
merencanakan pembelajaran di kelas,
atau pembelajaran tutorial dan untuk
menentukan perangkat-perangkat
pembelajaran termasuk di dalamnya
buku-buku, film, komputer, kurikulum,
dan lain-lain.
E. RUANG LINGKUP MODEL
PEMBELAJARAN PAI
F. PRINSIP MODEL
PEMBELAJARAN PAI

Prinsip pembelajaran PAI yaitu:


 belajar menghasilkan perubahan perilaku peserta didik yang
relatif permanen
 peserta didik memilki potensi dan kemampuan yang
merupakan benih kodrati untuk ditumbuhkembangkan
 perubahan atau pencapaian kualitas ideal itu tidak tumbuh
alami linear sejalan proses kehidupan
 perhatian dan motivasi
 keaktifan
G. URGENSI MODEL
PEMBELAJARAN PAI

Model pembelajaran dianggap sangat penting karena memiliki


empat ciri khusus yaitu:
 Rasional teoritis logis yang disusun oleh para pencipta atau
pengembangnya.
 landasan pemikiran tentang apa dan bagaimana siswa belajar
(tujuan pembelajaran yang akan dicapai).
 tingkah laku mengajar yang diperlukan agar model tersebut
dapat dilaksanakan dengan berhasil.
 lingkungan belajar yang diperlukan agar tujuan pembelajaran
itu dapat tercapai.
SEKIAN DAN TERIMA
KASIH

Ada Pertanyaan?????

Anda mungkin juga menyukai