Anda di halaman 1dari 12

KONSEP

KEPERAWATA
N PALIATIF
Kelompok 4
Uswatun Hasanah
Ulfa Mahera
Lidia Saukina
Fatimah
Zahratun
Apa Itu Perawatan Paliatif ???
Perawatan paliatif adalah adalah pendekatan yang
bertujuan memperbaiki kualitas hidup pasien dan
keluarga yang menghadapi masalah yang
berhubungan dengan penyakit yang dapat
mengancam jiwa, melalui pencegahan dan peniadaan
melalui identifikasi dini dan penilaian yang tertib
serta penanganan nyeri dan masalah-masalah lain,
baik fisik, psikososial dan spiritual (WHO, 2002).
Falsafah Keperawatan Paliatif
Paliatif berasal dari bahasa latin yaitu "Palium" yang
berarti menyelimuti.
Perawatan paliatif dimaknai sebagai pelayanan yang
memberikan perasaan nyaman terhadap keluhan yang
dirasakan oleh pasien sehingga tujuan utama dari
pelayanan perawatan paliatif adalah memberikan rasa
nyaman pada pasien dan keluarga, tidak hanya mengatasi
masalah fisik pasien akan tetapi juga mencakup masalah
dari aspek psikologis sosial dan spiritual.
Tujuan Keperawatan Paliatif
 Tujuan dari perawatan paliatif adalah untuk
mengurangi penderitaan pasien, memperpanjang
umurnya, meningkatkan kualitas hidupnya juga
memberikan support kepada keluarganya.
 Tujuan utama perawatan paliatif bukan untuk
menyembuhkan pasien dan yang ditangani bukan
hanya penderita tapi juga keluarganya.
Prinsip Perawatan Paliatif
 Meningkatkan kualitas hidup dan menganggap kematian
sebagai proses yang normal
 Tidak mempercepat atau menunda kematian.
 Menghilangkan nyeri dan keluhan lain yang menganggu.
 Menjaga keseimbangan psikologis, sosial dan spiritual.
 Berusaha agar penderita tetap aktif sampai akhir hayatnya
 Berusaha membantu mengatasi suasana dukacita pada
keluarga.
 Menggunakan pendekatan tim untuk mengatasi kebutuhan
pasien
 dan keluarganya
 Menghindari tindakan yang sia-sia
Sasaran Kebijakan Pelayanan
Paliatif
 Seluruh pasien (dewasa dan anak) dan anggota keluarga,
lingkungan yang memerlukan perawatan paliatif di mana pun
pasien berada di seluruh Indonesia.
 Pelaksana perawatan paliatif : dokter, perawat, tenaga kesehatan
lainnya dan tenaga terkait lainnya.
 Institusi-institusi terkait, misalnya:
 Dinas kesehatan propinsi dan dinas kesehatan kabupaten/kota
 Rumah Sakit pemerintah dan swasta
 Puskesmas
 Rumah perawatan/hospis
Lingkup Kegiatan Perawatan
Paliatif
Jenis kegiatan perawatan paliatif meliputi :
 Penatalaksanaan nyeri.
 Penatalaksanaan keluhan fisik lain.
 Asuhan keperawatan
 Dukungan psikologis
 Dukungan sosial
 Dukungan kultural dan spiritual
 Dukungan persiapan dan selama masa dukacita
(bereavement).
Kompetensi Perawat Yang Bekerja Di Area
Perawatan Paliatif

 Keterampilan komunikasi
 Keterampilan psychosocial
 Keterampilan bekerja tim
 Keterampilan dalam perawatan fisik
 Keterampilan intrapersonal
KESIMPULAN
 Perawatan paliatif adalah adalah pendekatan yang
bertujuan memperbaiki kualitas hidup pasien dan
keluarga yang menghadapi masalah yang berhubungan
dengan penyakit yang dapat mengancam jiwa, melalui
pencegahan dan peniadaan melalui identifikasi dini dan
penilaian yang tertib serta penanganan nyeri dan
masalah-masalah lain, fisik, psikososial dan spiritual.
 Palliative home care adalah pelayanan perawatan
paliatif yang dilakukan di rumah pasien, oleh tenaga
paliatif dan atau keluarga atas bimbingan/ pengawasan
tenaga paliatif. Perawatan paliatif dilakukan melalui
rawat inap, rawat jalan, dan kunjungan/rawat rumah.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai