Anda di halaman 1dari 13

Permata

Aesthetic
Clinic
• Tempat/lokasi : Mastrip Square
(membeli ruko)
Lantai 1 untuk pelayanan gigi
Lantai 2 untuk pelayanan kulit
• Jenis Klinik : Klinik Bersama
• Luas Klinik : 5x10
• Target Pasar : masyarakat perumahan2
disekitar ruko (perum taman kampus,
perum tidar, kaliurang green garden,
istana tidar dll), penghuni apartement
jetos, mahasiswa
Denah Lokasi
Tenaga Medis
Tenaga Medis :
1. Dokter gigi spesialis Konservasi Gigi (Sp.KG)
2. Dokter spesialis kulit dan kelamin (Sp.KK)
3. Assisten gigi 2 orang
4. Receptionist dan petugas rekam medis
Jenis Layanan Gigi dan Harga
Jenis Layanan Kulit

1. Konsultasi penyakit kulit dan


kelamin
2. Konsultasi kosmetik medik
3. Perawatan kulit
DENAH LANTAI 1
• Ruang rekam medis
• Ruang simpan obat
dan bahan
• Meja anamnesa
• Rak alat dan bahan
• Dental unit
• Wastafel dan kaca
• Ruang tunggu
• Ruang resepsionis
• Toilet
• Coffe corner
5m

TANGGA Meja Pendaftaran 6m


Kursi Tunggu
Ruang Praktek
ANALISI PASAR
SEGMENTASI

1. segmentasi geografis Permata Aesthetic Clinic adalah di kecamatan


sumbersari dan sekitarnya terlebih dikelurahan tegalgede sekitar
area kampus, perumahan, dan Apartment. Jumlah Masyarakat
kecamatan sumbersari : 131.554 jiwa
2. Segmentasi demografis pasar pengunjung klinik adalah mereka
yang berada pada kelompok usia 15 – 60 tahun, mahasiswa,
karyawan swasta dengan penghasilan per bulan Iebih dari Rp 3
juta, PNS.
3. segmentasi psikografis pasien dengan status sosial ekonomi
menengah ke atas yang memiliki kesadaran relatif tinggi mengenai
kesehatan.
Targeting

1. Pasar sasaran jangka pendek


Pasar yang direncanakan akan dijangkau dalam waktu dekat, dengan tujuan
menghasilkan penjualan dalam waktu dekat juga. Target pasar jangka pendek
Permata Aesthetic Clinic adalah Mahasiswa, Penghuni Apartmen, Masyarakat
Perumahan sekitar klinik.
2. Pasar sasaran masa depan
Pasar tiga atau lima tahun dari sekarang. Mungkin harus mengubah produk,
pasar sasaran, menambah atau menguranginya. Target pasar masa depan
adalah masyarakat kota jember
Positioning

Berdasarkan Aekar dan Myers dalam Soemanagara (2008, 17) terdapat enam pendekatan strategi
positioning :
1. Positioning by product attributes and benefits : masih sedikit pelayanan spesialis konservasi gigi
dan spesialis kulit kelamin disaerah tersebut
2. Positioning by price or quality : menyediakan tenaga medis spesialis yang berkompeten dengan
harga yang menyesuaikan kualitas pelayanan dan harga pasar sekitar
3. Positioning by use or application : menyediakan pelayanan yang belum tersedia di daerah
tersebut, serta menyesuaikan target pasar yang sedang membutuhkan dental aestetic dan skin
aestetic clinic
4. Positioning by product class : produk yang disediakan merupakan layanan serta tindakan yang
terbaik sesuai spesialisasinya di daerah tersebut ditunjang dengan SDM yang berkompeten.
5. Positioning by product user : Masyarakat penghuni perumahan, apartment, dan mahasiswa
6. Positioning by competitor : RSGM belum ada klinik spesialis yang buka saat malam hari. terdapat
beberapa klinik lain yang belum menyediakan pelayanan spesialis.

Anda mungkin juga menyukai