Anda di halaman 1dari 5

Destilasi

Kelompok 4:
- Fadina Mustika Ratnaningsih
- Fauzan Setiawan
- Fitri Nur Aisah
- Maqrefa Akbar
- Rafianto Hidayat
- Risma Suryanti
Tujuan
• Mengetahui cara pemisahan dua zat atau lebih
dengan cara destilasi
Destilasi
• Distilasi adalah pemisahan campuran yang
didasarkan pada perbedaan titik didih dari
komponen zat yang bercampur. Zat yang
mempunyai titik didih lebih rendah akan
menguap lebih dahulu
• Pemisahan campuran secara distilasi diterapkan
dan digunakan pada pembuatan alkohol, minyak
kenanga, dan minyak-minyak lainnya baik dari
bunga atau dari daunnya.
Destilasi sederhana
• Pada distilasi sederhana, dasar pemisahannya adalah
perbedaan titik didih yang jauh atau dengan salah
satu komponen bersifat volatil. Jika campuran
dipanaskan maka komponen yang titik didihnya
lebih rendah akan menguap lebih dulu. Selain
perbedaan titik didih, juga perbedaan kevolatilan,
yaitu kecenderungan sebuah substansi untuk
menjadi gas. Distilasi ini dilakukan pada tekanan
atsmosfer. Aplikasi distilasi sederhana digunakan
untuk memisahkan campuran air dan alkohol.
Cara melakukan destilasi sederhana
▫ Rangkai alat seperti gambar berikut ini :






▫ Masukkan larutan sampel ke dalam labu destilasi
▫ Alirkan air ke dalam pendingin dari lubang yang posisinya lebih rendah
▫ Panaskan campuran air-alkohol dalam labu destilasi sampai mendidih
dan airnya menguap
▫ Tampung uap air yang sudah mengembun dan mengalir melalui
pendingin dengan gelas kimia
▫ Amati zat apa yang terdapat dalam labu dan zat apa yang terdapat dalam
gelas kimia

Anda mungkin juga menyukai