Anda di halaman 1dari 18

Karakteristik &

Perlambangan Warna
Dr. Cholilawati, M.Pd
Sri Listiani, S.Pd., M.Ds
Yang dimaksud dengan karakteristik dalam
hal ini adalah ciri-ciri atau sifat-sifat khas
yang dimiliki oleh suatu warna.

Secara garis besarnya sifat khas yang


dimiliki oleh warna ada dua golongan besar,
yaitu warna panas dan warna dingin. Di
antara keduanya ada yang disebut warna
antara atau ”intermediates”.

Warna-warna yang dekat dengan jingga atau


merah digolongkan kepada warna panas atau
hangat dan warna-warna yang berdekatan
dengan warna biru kehijauan termasuk golongan
warna dingin atau sejuk.
WARNA HANGAT ( warm colours)

Yakni merupakan rangkaian warna dari merah,


oranye sampai ke kuning, termasuk pink, coklat
dan burghundy, disebut warna hangat. Warna
hangat sendiri memiliki sifat yang cukup
beragam yaitu cerah, heboh, dan agresif,
seperti lava yang mengalir dari kawah.
Warna Sejuk (Cold colors)

Merupakan rangkaian warna mulai dari


warna biru, biru-kehijauan sampai ke hijau
dan semua warna abu-abu, disebut sebagai
warna dingin-mungkin karena mereka
mengingatkan kita pada salju dan es.
Warna-warna ini memiki efek
memperlambat metabolisme
tubuh/pikiran.
Warna Terang/Muda (Light Colors)

Nuansa warna ini akan terlihat lembut dan


halus, seperti kapas, awan putih dan permen
lembut atau seperti awan yang mengambang
di langit musim panas. Namun demikian,
skema warna yang menggunakan warna-
warna ini menampakkan keadaan tenang
Warna Gelap/Tua (Dark
Colors)

Nuansa warna gelap hitam


dan lainnya ini terasa berat
dan kuat, tenang dan
memberi kesan ruang yang
sempit, tampak seperti
awan hitam ketika akan
turun hujan. Hitam
khususnya, tampak kuat
dan sekokoh besi lokomotif
kuno.
Warna Cerah (Vivid Colors)

Merupakan warna yang tegas, jelas, hidup dan


memiliki kepribadian yang kuat. Warna-warna
murni tanpa tambahan putih atau hitam.
Warna Kusam (Dull Colors)

Ketika abu-abu ditambahkan pada


sebuah warna, maka tampilan warna
tersebut akan melunak. Jika anda cukup
menambahkan abu-abu, hasilnya akan
tampak seperti naungan berlumpur seperti
warna kusam

8
Warna Merah (Red)
(Hot, sensual, agresif, strong, powerfull, dan passionate)

9
Warna Merah Keunguan
(mulia, agung, kaya, bangga (sombong), dan mengesankan )

10
Warna Merah Muda (pink)
(romantisme dan feminin )

11
Warna Kuning (Yellow)
(kegembiraan, hidup dan bahagia, sering diasosiasikan dengan matahari,
aktivitas dan pergerakan

12
Hijau
Cold, fresh, nature, restfull, green sugest healt and prosperity.
Biru
Cold, Cool, Clear, Defined
Ungu
Magical sophisticated, artificial, royalty, cold
Coklat
(kaya dan subur, seperti tanah, juga sedih dan sayu, seperti daun di musim
gugur atau bulan oktober)
Putih

(kemurnian,
keperawanan, tidak
bersalah, dan perdamaian,
tetapi juga berkaitan dengan
rumah sakit, kemandulan,
dan musim dingin )
Hitam

(warna malam dan


kematian, sering dikaitkan
dengan kejahatan (ilmu
hitam), kekayaan dan
keanggunan

Anda mungkin juga menyukai