Anda di halaman 1dari 23

Anatomi dan Fisiologi Sistem Integumen dan

Sistem Muskuloskeletal
Gratsia V. Fernandez
Sistem Integumen
Epidermis

Keratinosit
Sel Langerhans
Melanosit
Fungsi : sebagai Sel Merkel
Menghasilkan Fungsi: warna pertahanan
keratin alami kulit, dan
(melindungi kulit)
terhadap mampu
melindunginya dari
efek sinar matahari mikroorganisme mendeteksi
sifat tahan air
The Power of PowerPoint - thepopp.com sensasi sentuhan
Lapisan Epidermis
Stratum Korneum Stratum spinosum
Lapisan kulit paling luar. Mengandung : Keratinosit
Fungsi : memberikan pelindungterhadap Fungsi : memberikan kekuatan dan
gelombang cahaya dan panas, fleksibilitas pada kulit
mikroorganisme, bahan kimia, dan cedera.

Stratum Lusidum
Fungsi : sebagai penghalang untuk
menghindari kehilangan cairan.
Stratum Basalis
Letak : membran basal
Stratum Granulosum Lapisan terdalam dari epidermis .
Fungsi : reproduktif (regenerasi)
Fungsi : melindungi tubuh dari kehilangan
cairan berlebih dan melindungi dari
masuknya mikroba.

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Lapisan Dermis
Terdapat : pembuluh darah, saraf,
pembuluh getah bening, otot polos, kelenjar
keringat, folikel rambut, kelenjar sebaceous.
1. Lapisan Papilari : bagian yang menonjol ke epidermis,
berisi ujung serabut saraf dan pembuluh darah.
menghubungkan dermis ke epidermis. Sidik jari muncul
dari lapisan ini. mengandung sel-sel Meissner, dan ini
adalah reseptor taktil atau reseptor sentuhan. Ujung saraf
di sini peka terhadap sentuhan, serta sensasi yang terkait
dengan kehangatan, kesejukan, nyeri, dan gatal.
2. Lapisan Retikular : bagian bawah yang menonjol ke
subkutan

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Lapisan Subkutis (Hipodermis)

lapisan paling dalam


Lapisan sel lemak disebut dengan panikulus adiposa,
berfungsi sebagai cadangan makanan.
Di lapisan ini terdapat saraf tepi, pembuluh darah, dan
getah bening.
Vaskularisasi di kuli tdiatur pleksus superfisialis
(terletak di bagian atas dermis) dan pleksus profunda
(terletak di subkutis)

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Pelengkap Kulit

Rambut
Jenis Rambut :
1. Lanugo -> rambut halus pada bayi, tidak mengandung pigmen.
2. Rambut terminal => rambut yang lebih kasar dengan banyak pigmen, mempunyai
medula, terdapat pada orang dewasa.
• Warna rambut dipengaruhi oleh melanosit
• Terbentuk dari : sel-sel di dasar folikel tunggal
• Peran utama rambut adalah menghambat hilangnya panas, melindungi kulit
kepala dari efek merusak sinar matahari, melindungi mata dari partikel asing
yang masuk, melindungi dari penghirupan benda asing

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Kelenjar Kulit

Kelenjar keringat
1. Kelenjar Ekrin : terbanyak pada telapak tangan, kaki, dahi, dan aksila.
Fungsi : Thermoregulasi. Ukurannya kecil-kecil, terletak dangkal di
dermis dengan secret encer.
2. Kelenjar Apokrin : terdapat di aksila, aerola mammae, pubis, labia minora,
saluran telinga. menghasilkan lebih banyak keringat saat stres dan
emosional tinggi.

Kelenjar Palit
Kelenjar palit biasanya terdapat di samping akar rambut dan
muaranya terdapat pada lumen akar rambut (folikel rambut).

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Kuku

•Kuku memberikan penutup pelindung untuk ujung jari tangan


dan kaki.
•Struktur kuku yang seperti tanduk adalah hasil dari jumlah
keratin yang terkonsentrasi;
•tidak ada ujung saraf di kuku
•Mayoritas tubuh kuku berwarna merah jambu, akibat kapiler
darah yang terletak di bawahnya.
•lunula dan dibentuk oleh udara yang bercampur dengan matriks
keratin.
•Kutikula (juga disebut eponychium) adalah stratum korneum
yang membentang di ujung proksimal tubuh kuku.

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Fungsi Kulit

Fungsi
Fungsi persepsi Fungsi proteksi
termoregulasi

Kulit punya bantalan lemak, ketebalan, serabut


• kulit mengandung ujung saraf •membantu menjaga suhu jaringan penunjang yang dapat
tubuh, beradaptasi dan melindungi tubuh dari gangguan:
sensori di dermis dan subkutis Melanosit => lindungi kulit dari pajanan sinar
menyesuaikan diri saat
•Ada beberapa area tubuh yang matahari
seseorang melakukan sejumlah Stratum korneum impermeable terhadap berbagai
memiliki lebih banyak reseptor
aktivitas yang berbeda. zat kimia dan air.
sensorik dibandingkan yang lain; Keasaman kulit kerna ekskresi keringat dan sebum
Misalnya bibir, alat kelamin dan •Perubahan ukuran pembuluh => perlindungan kimiawo
ujung jari. darah di kulit bisa membantu terhadap infeksi bakteri maupun jamur.
mengatur suhu. Proses keratinisasi => sebagai sawar (barrier)
mekanis

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Fungsi Kulit
Fungsi Absorpsi & ekskresi
•Kulit memiliki kemampuan untuk mengeluarkan zat
dari tubuh; keringat terdiri dari air, natrium, karbon Fungsi Sintesis Vit.D
dioksida, amonia, dan urea.
•Kulit juga memiliki kemampuan menyerap zat dari Kulit secara aktif terlibat dalam produksi dan
lingkungan. sintesis vitamin D
•Penyerapan dapat melalui celah antar sel, sinar ultraviolet mengaktivasi molekul
menembus sel epidermis, melalui muara saluran prekursor => kalsitriol=> membantu
kelenjar.
penyerapan kalsium

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Sistem Muskuloskeletal
Struktur rangka
Fungsi dari sistem skeletal
Support Pergerakan Penyimpanan
•Menyediakan bentuk untuk menopang Sebagai pengungkit untuk mendukung •Tulang mampu menyimpan mineral
tubuh (formasi kerangka). berbagaii aktivitas. penting seperti kalsium, magnesium dan
•Sebagai tempat melekatnya otot,ligamen fosfor
dan tendon. •Menyimpan lemak (Yellow bone marrow)

Produksi
menghasilkan sel darah merah dan putih; ini
dikenal sebagai haematopoiesis.
Haematopoiesis terutama terjadi di sumsum
tulang merah.

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Perkembangan tulang
Tulang berasal dari perkembangan membranosa
dan cartilago. Proses pembentukan jaringan
tulang (histogenesis) disebut osifikasi.

Pusat Osifikasi :
Sel mesenkim => sel osteogenik => osteoblas =>
Diperani oleh serabut saraf vasomotor.
osteosit => matrik ekstraseluler mengeras => Berdasarkan bentuknya dan ukurannya, tulang dapat dibagi menjadi
beberapa penggolongan:
trabekula => menyatu satu sama lain dan tulang
a. Tulang panjang, yaitu tulang lengan atas, lengan bawah, tangan, tungkai, dan
spons terbentuk => Angiogenesis (pembentukan kaki
pembuluh darah) (kecuali tulang-tulang pergelangan tangan dan kaki). Badan tulang ini disebut
diafisis,
Pertumbuhan dan perluasan ketebalan tulang sampai sedangkan ujungnya disebut epifisis.
orang tersebut biasanya berusia 15 tahun pada anak b. Tulang pendek, yaitu tulang-tulang pergelangan tangan dan kaki.
perempuan dan 16 tahun pada anak laki-laki. c. Tulang pipih, yaitu tulang iga, bahu, pinggul, dan kranial.
d. Tulang tidak beraturan, yaitu tulang vertebra dan tulang wajah.

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Struktur dan Fungsi Sendi
Persendian atau artikulasi merupakan hubungan antar tulang-
tulang yang membentuk sistem gerak pada manusia. Gerakan
antara tulang yang satu dengan tulang yang lainnya pada
persendian diikat oleh jaringan yang disebut ligamen.
Gerakan pada persendian dilapisi oleh minyak sendi, jika minyak
sendi pada tulang habis maka gerakan pada persendian akan
menyebabkan rasa sakit yang luar biasa.

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Klasifikasi Sendi
Sendi Fibrus
Sendi yang tidak dapat bergerak, maka tidak mungkin ada gerakan di antara tulang-tulangnya.
Sendi ini juga disebut sendi sinartrodial dan disatukan hanya oleh ligamen, jaringan padat tidak beraturan
yang terdiri dari serat kaya kolagen. Mis. Sutura atau sela antara tulang pipih tengkorak.

Sendi Tulang Rawan


Sendi dengan gerakan sedikit, dan hanya mungkin sedikit gerakan.
Mis. Simfisis Pubis, persendian yang terjadi di antara ruas tulang belakang

Sendi Sinovial
sendi yang sangat bisa digerakkan dengan rongga sinovial dan semuanya memiliki kapsul artikular yang
menutupi seluruh sendi, membran sinovial (lapisan dalam kapsul) yang menghasilkan cairan sinovial
(larutan pelumas) dan tulang rawan yang dikenal sebagai tulang rawan hialin, yang melapisi ujung
tulang. Cairan ini membantu mencegah gesekan dengan memberikan pelumasan pad a tulang.

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Struktur dan Fungsi Otot
Fungsi Otot
Pemeliharaan postur tubuh Produksi gerakan Stabilisasi sendi
Meskipun tarikan gravitasi ke bawah terus Kemampuan tubuh untuk bergerak adalah Tendon otot memainkan peran penting
menerus, tubuh mampu mempertahankan hasil dari aktivitas otot rangka dan kontraksi dalam menstabilkan dan memperkuat
postur tegak atau duduk karena penyesuaian otot, seperti saat otot berkontraksi, otot persendian tubuh. Selama gerakan, otot
kecil terus menerus yang dibuat oleh otot menarik tendon dan tulang rangka untuk rangka menarik tulang yang menstabilkan
rangka. menghasilkan gerakan. sendi kerangka.

Perlindungan dan pengendalian


struktur / organ jaringan internal Pembangkit panas
Otot rangka berperan penting dalam Selama kontraksi otot, adenosine
melindungi organ dalam tubuh. triphosphate (ATP) digunakan untuk
melepaskan energi yang dibutuhkan, dengan
lubang yang terdapat di dalam saluran hampir tiga perempat energinya keluar
pencernaan dan saluran kemih dikelilingi sebagai panas.
oleh otot rangka, dan ini memungkinkan
untuk kontrol atas menelan, buang air
kecil, dan buang air besar
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Mekanisme Kerja Otot

•Rangsangan => asetilkolin => terurai menjadi asetil


dan kolin => miogen => merangsang aktin dan
miosin bergeser => otot akan berkontraksi atau
memendek.
•Relaksasi otot - pembentukan potensial aksi berhenti
saat ACh dipecah oleh AChE dan konsentrasi ion
kalsium dalam sarkoplasma menurun. Begitu ion
kalsium kembali ke tingkat istirahat normal, kontraksi
otot akan berhenti dan terjadi relaksasi otot.

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Thank You
Selamat Belajar

Anda mungkin juga menyukai