Anda di halaman 1dari 10

Nama Kelompok Paru - Paru

1. Mario F.M.Putra
2. Marta Maga Goro
3. Marlince Ngura Gulling
4. Mariani Des Nani
5. Musa Andreas Tangko
Materi
1.Konsep Manusia dan Kebutuhan Dasar Manusia

A. Konsep Manusia
 Dari Dua sudut pandang

* Manusia Sebagai Makluk Holistik


* Manusia Sebagai Sistem
a. Manusia Sebagai Makluk Holistik

Artinya makluk yang utuh paduan dari unsur biologis,


Psikologis, Sosial dan spritual.
- Biologis : Dari Sistem Organ Tubuh
- Psikologis : Memiliki stuktur kepribadian
- Sosial : Hidup bersama
- Spritual : Memiliki Keyakinan
b. Manusia Sebagai Sistem

* Sistem Adaptif : Proses Perubahan Individu


* Sistem Personal : Proses Persepsi dan bertumbuh
kembang
* Interpersonal : Berinteraksi, Berperan dan
berkomunikasi
* Sistem Sosial : Memiliki kekuatan dan wewenang
B. Konsep Kebutuhan Dasar Manusia

Dibutuhkan dalam mempertahankan keseimbangan fisiologis maupun


psikologis.
- Kebutuhan dasar manusia menurut abraham maslow dalam teori
hirarki yaitu :
1. Fisiologis
2. Keamanan
3. Cinta
4. Harga diri

5. Aktualisasi
1. Ciri Kebutuhan Dasar Manusia
* Heterogen atau beraneka ragam
2. Faktor yang mempenpengaruhi kebutuhan dasar
manusia yakni :
a. penyakit
b.hubungan keluarga
c. Konsep diri
d. Tahap perkembangan
a. penyakit : dapat menyebabkan perubahan kebutuhan
baik fisiologis maupun psikologis.
b. keluarga : keluarga yang baik meningkatkan adanya
saling percaya tidak ada rasa curiga dan lainnya.
c. konsep diri : positif memberi makna dan kebutuhan bagi
seseorang menghasilkan perasaan positif pada
diri.
d. tahap perkembangan : meningkatkan usia mengalami
perkembangan setiap tahap memiliki kebutuhan yang
berbeda baik biologis, psikologis, sosial dan spirtual.
Materi.
Konsep Kebutuhan Dasar Manusia
Menurut Virginia Handerson

Virginia Handerson adalah tokoh keperawatan.


Teorinya dia diaplikasikan dengan pelayanan.
Handerson adalah : seorang perawat, teoritikus, peneliti
dan pengarang buku.
Konsep utama dari teori ini berhubungan dengan
metaparadigma atau model yaitu keperawatan kesehatan
pasien dan lingkungan.

Fungsi kusus perawat : membantu individu baik sakit


maupun sehat
Definisi keperawatan dengan mengidentifikasi 14 kebutuhan
yang mendasari asuhan perawat :
1. bernafas dengan normal
2. makan dan minum secara kuat
3. eliminasi sisa metabolisme tubuh
4. pindah dan mempertahankan postur tubuh
5.tidur dan istirahat
6. memilih pakaian yang cocok dan menanggalkan pakaian
7. menjaga suhu tubuh dalam batas normal dengan
menyesuaikan dan memodifikasi lingkungan
8. menjaga tubuh tetap bersih dan rapi dan melindungi kulit.
9. hindari bahaya lingkungan, dan hindari kecelakaan pada
orang lain.
10. berkomunikasi dengan orang lain dalam
mengeksperikan emosi, kebutuhan, ketakutan, atau
pendapat.
11. beribadah sesuai dengan keyakinan seseorang
12. bekerja sedemikian rupa bahwa ada rasa prestasi
13. bermain atau berpartisipasi dalam berbagai rekreasi
14. belajar menemukan atau memuaskan rasa ingin tahu yang
mengarah pada perkembangan normal dan kesehatan dan
menggunakan fasilitas kesehatan yang tersedia.

Sekian & Terima Kasih

Dari Kelompok paru – paru atas penyampaian materinya

Anda mungkin juga menyukai