Anda di halaman 1dari 15

KONSEP DASAR SISTE

M INFORMASI MANAJE
MEN
Oleh :
Bahrudin Fany El Yusup (18520032)
Noer Faizah Afinda (18520008)
M. Rifki Alfin (19520018)
PENGERTIAN SISTEM

“ Sekumpulan unsur seperti elemen, kegiatan atau prosedur yang



saling terpadu dan bekerjasama satu sama lain
PENDEKATAN KONSEP DASAR SISTEM

Kumpulan komponen yang saling berinteraksi dan saling


berhubungan membentuk satu kesatuan untuk mencapai tujuan

Pendekatan Komponen

Pendekatan Prosedur

Kumpulan prosedur atau langkah kerja yang membentuk


suatu pola kerja yang memiliki tujuan tertentu
KARAKTERISTIK SISTEM

01 Komponen-Komponen
(components)
05 Masukan Sistem (input)

02 Batas System (boundary) 06 Keluaran Sistem (output)

03 Lingkungan Luar System


(Environtments)
07 Pengolah/Pemrosesan

04 Penghubung Sistem 08 Sasaran atau Tujuan SIstem


(interface)
KLASIFIKASI SISTEM

01 Sistem Alamiah (Natural System)


Contoh : sistem perputaran bumi

02 Sistem Buatan Manusia (Human Made System)


Contoh : Sistem zonasi dan sistem pendidikan

03 Sistem Abstrak (Abstract System)


Contoh : Sistem ekonomi dan sistem sosial

04 Sistem Fisik (Physical System)


Contoh : Sistem computer dan sistem akuntansi
KLASIFIKASI SISTEM
05 Sistem Terbuka (Open System)
Contoh : harga saham

06 Sistem Tertutup (Close System)


Contoh : kebijakan negara Korea Utara
PENGERTIAN INFORMASI

“ Hasil pemrosesan data yang didapatkan dari setiap elemen sistem



menjadi pengetahuan yang relevan dan mudah dipahami bagi orang
yang membutuhkan pemahaman terhadap fakta-fakta yang ada
KUALITAS INFORMASI
Akurat Tepat Waktu Relevan
jelas dalam Informasi yang diberikan
menyampaikan tidak boleh terlambat, karena Mempunyai manfaat
informasi informasi yang terlambat bagi pemakainya.
tidak mempunyai nilai lagi.
PENGERTIAN SISTEM INFORMASI MANAJEM
EN

“ Sistem yang dirancang untuk menyediakan informasi untuk mendukung perolehan


keputusan pada kegiatan manajemen dalam suatu organisasi.

FUNGSI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN

01 Meningkatkan efisiensi serta efektivitas pemakaian


data yang lebih nyata dan akurat

Meningkatkan penghematan serta produktivitas


02 organisasi dalam hal penghematan biaya
penggunaan sumber daya organisasi

Memudahkan pihak manajemen dalam


03 melaksanakan fungsi manajemen, yaitu
perencanaan, pengorganisasian, penggerakan, dan
pengendalian

Mengoordinasi unit sistem kerja yang baik dengan


04 Sumber Daya Manusia yang mempunyai kualitas
PERAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN

“ komponen-komponen sub sistem informasi. Keterpaduan sistem informasi tersebut mem-


punyai peranan utama dalam sistem informasi, antara lain sebagai berikut

Implementasi sistem informasi akan didapat secara efektif apabila masih ada interaksi antar

KELOMPOK I
PERAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN

Untuk Keunggulan Kompetitif

01 Setiap perusahaan yang ingin berkembang


akan berusaha dan berinovasi untuk mem- 0
buat produk atau jasa yang sinkron dengan
kebutuhan para pelanggannya.
02 Sistem Pendukung Keputusan

Penggunaan Teknologi Informasi Dalam Manajer merupakan satu hal yang pasti
03 Penggunaan e-Commerce. dimiliki oleh sebuah perusahaan dalam
mengerjakan proses pengambilan
Para pelaku e-Commerce saat ini banyak yang keputusan sebagai pemecah solusi
memakai akses teknologi informasi sebagai salah permasalahan.
satu bentuk representatif yang dilihat dari aspek
internal maupun eksternal dari sarana dan
prasarana
kegiatan operasional perusahaan.
TUJUAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
Sistem Informasi Manajemen mempunyai peran penting dalam pelaksanaan suatu
organisasi atau perusahaan. Tujuan Sistem Informasi Manajemen antara lain sebagai
berikut

01 Memudahkan pengelolaan dan pekerjaan


manajemen dalam suatu perusahaan

Memberikan layanan informasi untuk mencapai target


02 manajemen dalam perhitungan produk, harga pokok jasa,
dan tujuan-tujuan lainnya

03 Memberikan layanan yang bisa digunakan sebagai perencana,


evaluasi, media pengendali dan sebagai sarana perbaikan
yang berkelanjutan

04 Memberikan informasi pendukung yang bermanfaat untuk


analisis data dan pengambilan keputusan bagi
suatu perusahaan
CONTOH SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
Beberapa contoh sistem informasi manajemen yang bisa kita terapkan dalam dunia bisnis dengan lebih mudah, yaitu sebagai berikut

Executive Support System (ESS) Decision Support System (DSS)

Group Decision Support System (GDSS) Informatic Management System (IMS)

Expert System (ES) dan Artificial Intelligent (AI) Office Automation System (OAS)
THANKYOU!
sistem informasi manajamen

01 02
Noer Faizah Afinda 03
Bahudin Fany El Yusuf

M Rifki Alfin
Semoga dapat bermanfaat 
Kurang lebihnya mohon maaf
wassalamualaikum wr.wb

Anda mungkin juga menyukai