Anda di halaman 1dari 8

STRATEGI

PEMASARAN
By : Rina Widiyawati, SP., MPH
Disajikan dalam Kuliah Kewirausahaan
AKPER Dian Husada Mojokerto
1. Miliki buku khusus untuk pencatatan database
2. Klasifikasikan database seperti ini:*pelanggan
loyal*pernah beli sekali*hilang tak berjejak*calon
pembeli (sudah bertanya)
3. Klasifikasikan pelanggan dalam sebuah broadcast list
khusus
4. Jika sudah ada Broadcast listnya sapa masing-masing
pelanggan dengan konten yang berbeda

* DATABASE
* DARI REPLY JADI INGET
* DARI REPLY JADI KEPO STATUS ANDA JUGA
* DARI REPLY JADI NYAMAN
* TAPI JANGAN IKON AJA
* SO REPLY-NYA HARUS KASIH RESPON YANG
PERSONAL
* REPLY YANG HARUS BERMANFAAT: KASIH SOLUSI
* REPLY YANG HARUS BERMANFAAT: KASIH MOTIVASI
* REPLY YANG HARUS BERMANFAAT: KASIH INFO

*The Power of Reply


* 1. Menjangkau pasar offline
* Memaksa kita keluar dari zona nyaman
* Memungkinkan kita bikin konten ala kita sendiri
* Memberikan WOW Service yg lebih pada buyer
* belajar tentang manajemen stok, manajemen
Modal, Laba rugi dan manajemen pembukuan
lain

*The POWER of Nyetok


* Saya tidak bisa
* Saya tidak tahu caranya
* Saya tidak beruntung
* Saya mampu melakukan semuanya sendiri
* Saya malas
* Sudah terlambat

* Saya pasti bisa


* Saya mau belajar
* Saya coba lagi
* Saya butuh mereka
* Saya harus
* Ayo kita mulai

* 6 KATA PANTANGAN dan 6 KATA


WAJIB
* Sedekah subuh
* Sedekah makanan
* Sedekah ilmu
* Sedekah .....
* Sedekah .....

*SEDEKAH
* Keluar dari zona nyaman
* Dicap pengangguran
* Suasana kerja rumahan
* Suntuk karena seharian dirumah
* Jualan itu gak keren

*Bisnis Online
* Hambatan :
1. butuh modal lebih besar untuk stok barang
2. butuh tempat  akan ada biaya sewa tempat,
mengorbankan tempat tinggal untuk toko
3. Jangkauan pasar terbatas/sempit

*Bisnis Offline

Anda mungkin juga menyukai